JATAM Nasional Profile picture
Supporting Indonesian communities against the dehumanization and environmental destruction caused by the invasion of the mining, oil, and gas industries

May 11, 2021, 7 tweets

Setelah sekian lama mengeruk keuntungan, PT Adaro Indonesia baru melakukan reklamasi lahan bekas tambang sebesar 18%.

Luas konsesi tambang perusahaan milik Boy Thohir ini lebih dari 31.000 ha, terbentang di Kabupaten Tabalong dan Balangan, Kalsel.

koranbanjar.net/waduh-kontrak-…

Berapa luasan lubang tambang PT Adaro?

600 x 1 KM

Jadi, kira² berapa puluh kali luasan stadion gelora bung karno itu?

Keistimewaan yang didapat Adaro (termasuk perusahaan tambang lainnya), semakin besar pasca UU Minerba dan UU Cipta Kerja disahkan.

Sedari awal, kami menilai @jokowi, dalam kaitan dg dua produk hukum itu, memang berpihak ke oligarki tambang.

jatam.org/permintaan-jok…

Adaro, misalnya, mendapat dana pinjaman sebesar
5,79 trilun dari belasan bank (asing & BUMN).

Tiga bank BUMN, itu antara lain, @bankmandiri, @BNI, & @BANKBRI_ID. Ketiganya dibawah naungan Kementerian BUMN.

Siapa menteri BUMN?

market.bisnis.com/read/20210419/…

Di era Presiden @jokowi, korporasi tambang diberi karpet merah, sementara sejumlah tindak kejahatan perusahaan tak pernah diusut-tuntas. Dibiarkan.

Apakah kalian rela, jika uang yang disimpan di @bankmandiri, @BNI, @BANKBRI_ID digunakan untuk membiayai proyek kotor oleh perusahaan perusak lingkungan seperti Adaro?

@bersihkan_indo

Area bekas tambang merusak kondisi lahan, mengontaminasi air, dan kandungan air dalam tanah juga menjadi rusak.

Anomali Kemiskinan di Wilayah Tambang Batubara - JATAM jatam.org/anomali-kemisk…

Share this Scrolly Tale with your friends.

A Scrolly Tale is a new way to read Twitter threads with a more visually immersive experience.
Discover more beautiful Scrolly Tales like this.

Keep scrolling