Pada 1 Oktober 2022, kita menyaksikan sebuah peristiwa yang penuh kengerian. Sedih, takut, marah, kecewa. Semua bercampur dalam satu perasaan dan tak tahu kapan perasaan itu akan usai.
#Aremania #TragediKanjuruhan
projectmultatuli.org/duka-bola-arem…
Cerita foto dari Arief Priyono ini, membawa kita untuk melihat duka yang masih tertinggal di Stadion Kanjuruhan.
projectmultatuli.org/duka-bola-arem…
Pengungkapan kebenaran dan menghukum mereka yang menyebabkan kematian, kiranya bisa menjadi salah satu cara untuk mengobati luka yang tersisa dari tragedi di Stadion Kanjuruhan.
projectmultatuli.org/duka-bola-arem…
Mereka menanti sikap nyata pemerintah untuk membuka semuanya, melakukan investigasi. Mengungkap semua fakta dan menghukum pelaku yang menyebabkan kematian massal.
projectmultatuli.org/duka-bola-arem…
Mereka datang ke Stadion Kanjuruhan untuk menikmati sepakbola, menikmati hiburan. Bukan untuk mendapatkan tembakan gas air mata.
projectmultatuli.org/duka-bola-arem…
Alfiansyah yang telah kehilangan kedua orangtuanya, masih menunggu kebenaran terkuak dan yang salah mendapat hukuman setimpal.
#UsutTuntas #UsutTuntasTragediKanjuruhan
projectmultatuli.org/duka-bola-arem…
Bagi mereka, sepakbola itu adalah cinta, bukan duka.
projectmultatuli.org/duka-bola-arem…
Share this Scrolly Tale with your friends.
A Scrolly Tale is a new way to read Twitter threads with a more visually immersive experience.
Discover more beautiful Scrolly Tales like this.