Harian Kompas Profile picture
Amanat Hati Nurani Rakyat | Pendiri: PK Ojong dan Jakob Oetama | Info langganan: @hotlinekompas & https://t.co/my27NRMXuC |#MultimediaMencerahkan

Apr 20, 2023, 7 tweets

🔴 REPORTASE LANGSUNG

Simak #ReportaseLangsung Gerhana Matahari yang kembali terjadi di wilayah Indonesia. Ikuti laporan dari wartawan harian Kompas terkait fenomena itu dari berbagai wilayah di Indonesia.

kompas.id/baca/post_live…

#GerhanaMatahari #AdadiKompas

Sejumlah orang bersiap sebelum melakukan pengamatan #GerhanaMatahari di Planetarium UIN Walisongo, Semarang, Jawa Tengah. Selain pengamatan, di Planetarium juga akan diselenggarakan salat gerhana. (XTI)

#ReportaseLangsung #AdadiKompas

Jeremy Beck (37) WNA asal Perancis saat dalam perjalanan dari Kupang ke Kisar menggunakan pesawat. Ia mengejar gerhana matahari hibrida di Kisar. Sejak kecil, ia bermimpi melihat gerhana.

#ReportaseLangsung #GerhanaMatahari #AdadiKompas

Wartawan Kompas Edi Saputera @edi_emanuel melaporkan langsung persiapan BRIN @brin_indonesia yang akan melakukan pengamatan gerhana matahari dari Pontianak, Kalimantan Barat.

#ReportaseLangsung #GerhanaMatahari #AdadiKompas

@edi_emanuel @brin_indonesia Wartawan Kompas Frans Pati Herin melaporkan langsung suasana pengamatan #GerhanaMatahari dari Pulau Kisar. Ia menyebut, warga sangat antusias menyaksikan fenomena alam ini.

#ReportaseLangsung #GerhanaMatahari #AdadiKompas

@edi_emanuel @brin_indonesia Lagu daerah Biak berjudul Insos Sanerano yang berarti Nona Tersayang dibawakan untuk memeriahkan Festival Gerhana Matahari di Pelabuhan BMJ, Biak, Papua, Kamis (20/4/2023).

🎦: Kompas/Raditya Helabumi

#ReportaseLangsung #GerhanaMatahari #AdadiKompas

Anda bisa menyaksikan reportase langsung #GerhanaMatahari selengkapnya di Kompas.id melalui tautan berikut:

kompas.id/baca/post_live…

#ReportaseLangsung
#AdadiKompas

Share this Scrolly Tale with your friends.

A Scrolly Tale is a new way to read Twitter threads with a more visually immersive experience.
Discover more beautiful Scrolly Tales like this.

Keep scrolling