Muff. Profile picture
May 16, 2019 9 tweets 1 min read Read on X
Cerita mula tentang hatiku yang jatuh ke Paradigma. Sejak baca prolog, buku ini terus menyeret pembacanya ke halaman-halaman selanjutnya. Saya sudah dibuat jatuh cinta dengan setiap kata-kata menarik yang keluar dari mulut Rana. Sederhana, tapi bikin mikir dan membenarkan.
Banyak banget ketertarikan yang saya dapat dari buku ini, dan tentu saja yang paling utama adalah karakter Rana yang mengidap Dissociative Identity Disorder (DID). Tema ini adalah salah satu tema yang selalu saya cari.
Saya juga mendapat banyak pelajaran tentang mempelajari manusia disini. Dari hubungan percintaan Rana dan Ola, tokoh Anya yang bisa menjadi dirinya sendiri tanpa berusaha menjadi menarik di hadapan Rana, orang yang disukainya.
Cara pikir Ola tentang sebuah hubungan yang ternyata banyak terpengaruh oleh lingkungan, bukan atas dasar pemikirannya sendiri. Hubungan Rana dan Ola yang ternyata adalah sisi keegoisan masing-masing, yang ingin diterima oleh pendapat mereka masing-masing.
Kisah hidup keluarga Rana yang membuatnya menjadi seorang yang rapuh dan egois hingga berusaha memunculkan sosok ibu pada dirinya sendiri. Membaca Paradigma membuat saya membuka pikiran tentang mempelajari manusia, terlebih tentang kesehatan mental.
Paradigma bener-bener bikin saya jatuh cinta. Saya pikir ini adalah novel romansa, tapi ternyata meleset jauh dari dugaan saya.
Tema yang dibawa Mas Iid tentang kesehatan mental dan pengetahuan baru untuk otak saya mengenai segala hal tentang manusia, menempatkan Paradigma sebagai salah satu buku yang berpengaruh terhadap pikiran dan tulisan saya ke depannya. Semoga.
Setelah ini, sepertinya bakal balik baca Egosentris dan meluncur menemui Saddha. Dan semoga bisa adopsi buku fisiknya segera.
Terimakasih Mas Iid,
Terimakasih Rana, Anya dan kawan-kawan yang sudah hidup dalam Paradigma.

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Muff.

Muff. Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us!

:(