My Authors
Read all threads
Rumah Tangga

Sebuah inspirasi dalam membangun, merencanakan dan mengedepankan nilai nilai agama dlm sebuah kehidupan rumah tangga.
Bahwa sebuah hubungan harus mempunyai tiga pilar yaitu kepercayaan, keterbukaan, kejujuran.

Selamat membaca.

buat calon makmumku 😊

[ Thread ]
Suami istri hendaknya saling menumbuhkan suasana mawaddah dan rahmah. sebagaimana firman Allah swt

وَمِنْ آيَاتِهِ أَنْ خَلَقَ لَكُمْ مِنْ أَنْفُسِكُمْ أَزْوَاجًا لِتَسْكُنُوا إِلَيْهَا وَجَعَلَ بَيْنَكُمْ مَوَدَّةً وَرَحْمَةً إِنَّ فِي ذَلِكَ لآيَاتٍ لِقَوْمٍ يَتَفَكَّرُونَ
" Dan di antara ayat-ayat-Nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu merasa nyaman kepadanya, dan dijadikan-Nya di antaramu mawadah dan rahmah. Sesungguhnya pada yang demikian itu benar² terdapat tanda² bagi kaum yg berpikir” [Ar-Rum 21].
Di dalam sebuah pernikahan tidak ada meletakan porsi besar dan kecil dalam tanggung jawab. Karena pernikahan adalah sebuah kerjasama maka semua harus di lakukan dan di kerjakan secara bersama sama.

Saling menjunjung tinggi norma norma saling menghargai dan saling menghormati.
Pernikahan itu adalah cerminan antar pasangan. maka hendaknya sebagai seorang suami harus bisa membimbing dan menasehati istri karena istri adalah cerminan suami begitu juga sebaliknya.

Pernikahan itu saling melengkapi dari kekurangan antara kedua pasangan.
Pernikahan yang bahagia tidak semata karena mempunyai harta dan benda. Pernikahan yang bahagia adalah pernikahan yang bertujuan mencari ridho-Nya sebagaimana di jelaskan dalam beberapa poin di bawah ini.

Pengertian Sakinah, Mawaddah, dan Rahmah menurut Al-Qur'an :
Pengertian Sakinah :

Kata sakinah ditemukan di dlm Al-Qur'an sebanyak enam kali di samping bentuk lain yg seakar dengannya. Secara keseluruhan, semuanya berjumlah 69. Kata sakinah yg berasal dari sakana-yaskunu, pada mulanya berarti sesuatu yg tenang atau tetap setelah bergerak.
Kata ini merupakan antonim dari idthirāb (kegoncangan), dan tdk digunakan kecuali utk menggambarkan ketenangan dan ketenteraman setelah sebelumnya terjadi gejolak, apa pun latar belakangnya. Rumah dikatakan maskan karena ia merupakan tmpt untuk istirahat setelah beraktifitas.
Pada mulanya, kata sukun digunakan untuk menunjukkan arti ketenangan yang bersifat jasmaniah, sementara sukun yg berarti ketenangan dan kesenangan yg bersifat rohaniah adalah majaz isti‘arah.

🌹 Bertumbuh kembanglah cinta pada mereka yang berhati lembut 🌹
Atau dengan kata lain, sakinah yang dipahami sebagai ketenangan jiwa atau bersifat rohani justru bukan arti yang sebenarnya. Meskipun begitu, karakter dasar dari kata sakinah, yakni tenang setelah bergerak atau bergejolak, baik yg bersifat jasmaniah maupun rohaniah adalah sama.
Pernikahan bukan untuk coba coba. Pernikahan mempunyai nilai sangat sakral. Perjanjian yang di ucapkan di depan Tuhan dan di ikatkan menurut agama.
Berjanji tidak saling menyakiti maupun saling mendustai. Pernikahan itu impian setiap manusia.

🌹Kau dan aku telah menjadi KITA 🌹
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with ree

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!