My Authors
Read all threads
Pelopor perkembangan internet di Indonesia.

-A thread-
Internet sudah mulai ada sejak tahun 1960-an. Saat itu digunakan untuk kebutuhan militer bernama ARPANET.
Barulah pada tahun 1988an, protokol internet pertama UI-NETLAB (192.41.206/24) didaftarkan oleh UI.
Orang yang berjasa dibalik sejarah tersebut diantaranya adalah RMS Ibrahim, Suryono Adisoemarta, Muhammad Ihsan, Robby Soebiakto, Putu, Firman Siregar, Adi Indrayanto dan Onno W.Purbo. Nama-nama itu juga memiliki andil besar dalam perkembangan jaringan komputer di Indonesia.
ISP mulai ada tahun 1994 dan IndoNet hadir sebagai penyedia layanan internet komersial pertama, yang saat itu berlokasi di kompleks dosen UI, Rawamangun.
Mulai 1995, user Indonesia dapat mengakses http, dan sejak 1996, warnet mulai tumbuh subur menjadi peluang bisnis karena disambut banyak orang yang tidak memiliki perangkat sendiri.
Internet semakin berkembang dan banyak dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari. #SobatKom pasti merasakan betapa pentingnya internet di saat seperti ini. Apalagi pas lebaran kemarin. 😥 Walaupun gak mudik, tetap bisa silaturahmi lewat video call.
Sekarang minfo pengen tau, kapan #SobatKom mulai kenal internet internet? Reply di bawah dan mention temen yang kamu kenal melalui internet juga, ya!
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Keep Current with Kementerian Kominfo

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!