My Authors
Read all threads
Vanili butuh disiram tiap hari bila musim kemarau. Siram pagi atau sore..

Silakan tonton pidio buatan jancuk @sigid
#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
Bibit.
- Bisa dari stek panjang 3 ruas
- Sulur pohon pnjg 1 mtr

Bibit stek atau sulur sebaiknya dari pohon berumur >3 thn.

Kalau bikin bibit sendiri, maka semua tunas & akar udara...

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
smua akar udara dipangkas biar getah hilang & sulur terpicu membuat tunas.

Media Tanam:
Vanili rawan kena virus & penyakit kayak bayi.
Sebaiknya hilangkan kontak pohon dgn tanah aseli

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
Persiapan:
MEDIA (semua asumsi luas tiap pohon 50 cm x 50 cm)
- Cocopeat (serbuk halus sabut kelapa)

- Jerami kering

- Sabut Kelapa Kering

- Dedaunan kering

- Tali alami (akar dll

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
CARA:
1. Kupas lahan sedalam 5-10cm, buat lubang pakai linggis.

2. Runcingkan calon lanjaran/tanaman perambat dgn sabit (jangan pakai pisau krn kelamaan ea 🤭)

3. Buat Larutan ...

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
3. Buat larutan perangsang akar ( 2 Bawang merah diiris + Air 1 ltr

4. Rendam ujung lanjaran yg diruncingkan & ujung bibit yg akan kena media tanam dgn larutan BM tadi selama 15 mnt

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
5. Tancapkan lanjaran di titik tengah dgn berdoa & keyakinan teguh.

6. Taruh jerami di bagian bawah lanjaran setebal 10 cm

7. Beri dedaunan kering, lalu siram air.

8. Taburi dgn co..

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
Taburi dgn cocopeat setebal 5-8 cm.

9. Bibit ditanam secara mendatar (3 ruas di atas media cocopeat, sisanya diarahkan ke merambat ke lanjaran/acir.

10. Jgn ditekuk paksa ea. Nanti

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
10. Jgn ditekuk paksa ea. Nanti vanilimu ngambek.

11. Ikat dgn tali alami (atau tali rafia).

12. Tutup sulur yg di media dgn cocopeat.

13. Bagian ujung bibit vanili jgn ditutup dgn .

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
jgn ditutup dgn media tanam karena berpotensi busuk.

14. Baca doa lagi & istirahat. Bisa jg sambil minum kopi ea. 🤭🤭😎🍼

15. Setelah rapi jali, siram dgn air sekitar 5 ltr tiap phn

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
16. Tutup dgn sabut kelapa secara melingkar. Fungsinya untuk melembabkan & memberi ruang akar vanili yg akan tumbuh ea.

17. Akar vanili itu akar mengambang, akan berada di atas tnh

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
18. Skitar 1-2 minggu ntar akan mulai tumbuh tunas. Kalau Anda yakin pada Tuhan eaa..

19. Bikin VOC sprti utas sy sblmnya & sdh ada pidio lengkap.



#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
Vanili butuh disiram tiap hari bila musim kemarau.

Silakan tonton pidio buatan jancuk @Sigid_C ini
BUDIDAYA VANILI YANG MUDAH - VANILLA CULTIVATION: youtube.com/playlist?list=…

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
Nyiram vanili itu enak kalau ditemani pasangan sah. Bisa sambil ciuman, pelukan dll..

Lakukan pagi hari atau sore hari ea.

INFO PENTING:

1. Vanili akan berbunga Agust-Sept
#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
2. Bunga vanili muncul dari sulur yg menjuntai turun, bukan yg merambat ke atas.

3. Vanili itu goblok, dia perlu pihak ketiga untuk kawin. Kalau kita kan kawin ya kawin aja 🤭
#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
4. Jangan mencabut rumput yg tumbuh di radius 0-30 cm pohon vanili. Akan merusak akar & bikin ngambek vanili. Trus layu, trus Anda jg stress.. 😎

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
5. Tetaplah bingung dgn vanili karena kalau bingung itu pertanda baik pd Anda.

6. Bunga Vanili muncul biasanya pd bulan ke 11-24 sejak tanam

7. Bunga hanya bertahan sehari

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
8. Segera kawinkan itu bunganya kalau tdk ingin menyesal.

9. Thn pertama berbunga, vanili bisa menghasilkan 1-2 kg.

10. Sayangi vanilimu

Capek ea 😝

#banggabertani
#programfolbackbersatu
@TheArieAir
@guna2_aji
@IdhamArsyad_GT
@NotesofMila
@Sigid_C
MENGAWINKAN BUNGA VANILI

Prosesnya hanya mempertemukan Putik & Serbuk Sari.

Waktu yg cucok adlh pd pagi hari jam 05:30 - 09:00 (kalau di Jawa).

Selebihnya biasanya akan gagal ea.

Kalau kuta kawin kan enak malam atau kapan ajah eaa.. 🤭

#BanggaBertani
#programfolbackbersatu
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Keep Current with Saya Masih™️

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!