M. Ridha Intifadha Profile picture
Jul 6, 2020 8 tweets 4 min read Read on X
Jadi gini, bayangkan UI adalah pemerintah. RKAT adalah APBN. Maka BOPB atau UKT itu adalah pajaknya.

Masalah terjadi ketika besaran target (asumsi) total BOPB dlm RKAT sudah ditentukan di awal tahun. Sedangkan di pertengahan tahun, kita tdk tahu maba ini sanggupnya bayar berapa
Karena sistem BOPB ini menegaskan agar besaran tiap orang itu disesuaikan dengan kemampuan ekonomi orang tua/penanggung kuliah itu...

Jadi ada target yg ingin dicapai dlm rencana anggaran, tapi besaran pemasukan utamanya msh blm pasti
Makanya tiap tahun pasti ada masalah siapa membayar berapa di tiap semesternya.

Kalau dibaca laporan keuangan UI selama 3 tahun terakhir aja keliatan kok. Pendapatan UI paling banyak didapat dari biaya operasional (mahasiswa) dibandingkan dari APBN (pemerintah pusat) ImageImage
Bayangin aja dlm 3 tahun terakhir pendapatan UI dari mahasiswa itu berkisar di antara 1,4-1,5 triliun. Sedangkan negara hanya sanggup memberikan dana 500-600 miliar. Hampir 3x lipatnya

Dokumen laporan keuangan tadi bisa diakses dan dibaca lengkap di ppid.ui.ac.id/portfolio-item…
Yang menarik lainnya adalah soal AC dan Kursi. Bagi kampus lain, mungkin kalian harus memahami bahwa dalam setiap UKT yang dibayarkan itu harus dialokasikan ke komponen-komponen per semester. Alokasi itu disebut dengan Student Unit Cost
Di UI, beberapa komponen student unit cost pada tahun 2012 adalah sebagai berikut. Gue kurang paham yang tahun sekarang. Tapi kalau masih mempermasalahkan AC dan Kursi, kok kayak tidak jauh berbeda ya 😅 ImageImage
Ah ya @univ_indonesia mungkin mau kembali ngebalap UGM dalam ranking Universitas se-Dunia. Ga mungkin dong visinya world class university tapi ga jadi nomor satu di negeri sendiri :)

#DiamBukanSolusi
#UIBergerak

Sumber: thejakartapost.com/amp/news/2020/… Image
Trending nomor dua

Jadi pengen bongkar dasar perhitungan UKT mahasiswa reguler 10 tahun lalu. 😬 Image

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with M. Ridha Intifadha

M. Ridha Intifadha Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @RidhaIntifadha

Oct 26
Iklan judi online ini sebelumnya marak di YouTube khususnya pemain game yang bermain secara live dan membuka donasi/saweran.

Sempat juga hadir sebagai iklan video di beberapa platform. Sekarang masuk ke TikTok, whatsapp, dsb.

Harusnya bisa pakai metode “follow the money” untuk mengetahui dari manakah uang itu semua bermuara dan siapa orang di baliknya.
Saya khawatir Judi Online ini dianggap sebagai masalah individu aja. Masalah personal yg tdk menjadi political will secara struktural.

Padahal dampak dari Judi Online ini kan bisa jadi ke perekonomian nasional. Uang yg harusnya berputar di tengah masyarakat, justru lari ke luar
Dan kita tahu sendiri bahwa penopang paling besar pertumbuhan ekonomi kita adalah konsumsi rumah tangga. Yes, uang yang biasa kita pakai buat jajan sehari-hari.

Sebagian gaji kita itu bisa jadi sumber penghidupan bagi keluarga sebangsa.
Read 6 tweets
Oct 17
Tahu enggak sih kalau program pascasarjana UI itu sebelumnya memang terpisah seolah jadi fakultas sendiri. Warna makaranya tuh coklat.

Namun sejak 1999, terdapat kebijakan agar mengembalikan pascarasarjana kembali ke fakultas sesuai rumpun keilmuannya masing-masing

Sayangnya…
Sayangnya, tidak semudah itu ferguso.

Ada beberapa jurusan di pascasarjana yang dianggap multidisipliner dan akhirnya tidak bisa kembali ke fakultas, khususnya yg bersifat kajian (study)

Ada kajian ilmu lingkungan, perkotaan, terorisme, ilmu kepolisian, wilayah, dsb.
Ah ya. Salah satu alasan program pascasarjana kembali ke fakultas masing2 itu sejatinya utk memudahkan administrasi, khususnya bagi dosen.

Misal. Kriminologi ada program magister dan doktor. Bisa tuh kembali ke FISIP. Penjadwalan utk mengajar dan kuliah juga akan lebih mudah
Read 13 tweets
Oct 2
Kalian tahu tidak sih...
Sejarah kata "santai" yg akhirnya jamak kita ucapkan hari ini?

Semua itu tdk terlepas dari peran jurnalis @tempodotco untuk mencari padanan kata "relax". Ternyata, santai diserap dari bahasa Komering di Sumatera Selatan

Kok bisa? Gimana kisahnya?
Jadi gini, pada tahun 1971, para penulis maupun wartawan kesulitan untuk mencari padanan kata "relax" dalam bahasa Indonesia.

Cara paling mudah memang cukup menuliskan "rileks". Sayangnya, tidak semua orang saat itu memahami maknanya sekaligus dirasa sulit dalam pengucapannya.
Nah...

Bur Rasuanto, novelis dan wartawan Tempo, memperkenalkan kata santai melalui artikelnya sebagai padanan kata Inggris 'relax' pada 1971.

Ah ya.. Bur Rasuanto juga merupakan penanggung jawab rubrik ekonomi majalah Tempo ketika itu
Read 13 tweets
Sep 29
Meski bnyk faktor kriminologis lainnya, kekerasan oleh remaja spt ini akan jauh berkurang saat kesejahteraan keluarganya meningkat.

Saya pernah mendampingi Anak yg berkonflik dg Hukum krn kasus senjata tajam. Sembari menangis, dia mengaku hanya ingin diperhatikan keluarganya...
Kasih sayang dan kehangatan yang ia sulit dapatkan di rumah, justru ditemukan dengan teman-temannya.

Mereka kerap nongkrong hingga berganti hari, tanpa pengawasan orang tua.

Bagaimana ceritanya?
Saat saya mewawancarainya di Kepolisian... Anak ini mengaku kurang dekat dengan ayahnya. Orang tuanya kerap bertengkar hingga bercerai hingga Anak tidak fokus belajar dan akhirnya tidak menamatkan SD.

Sejak itu, Anak itu tinggal bersama ibu dan saudara-saudara kandungnya.
Read 10 tweets
Aug 19
Barangkali ada yg bingung kenapa vonis hukuman 20 tahun, tapi kok baru menjalani penjara sekitar 8 tahun, Jessica Wongso bisa bebas bersyarat?

Jadi Narapidana tuh punya hak reintegrasi sosial setelah menjalani 2/3 masa pidananya.

Tapi bukannya 2/3 dari 20 tahun itu 13 tahunan?
Jadi gini… perlu diketahui kalau narapidana itu bisa berkurang masa hukumannya krn masa tahanan.

Masa tahanan: sejak ditangkap hingga vonis hakim

30 Januari 2016 ditangkap.
27 Oktober 2016 vonis.

Jadi vonis 20 tahun itu udh berkurang sekitar 9 bulan.

news.detik.com/berita/d-74956…
Terus bisa berkurang karena apa lagi?

Yup. Apalagi kalau bukan REMISI.

Remisi adalah pengurangan masa menjalani pidana yg diberikan kepada Narapidana yg memenuhi syarat-syarat yg ditentukan dlm peraturan perundang-undangan Image
Read 16 tweets
Jul 24
UPDATE KASUS DUGAAN BAHAN PENGAWET BERBAHAYA DI ROTI

Selasa kemarin (23/7), BPOM akhirnya merilis hasil uji lab terkait kandungan Natrium Dehidroasetat pada produk roti dua merek berbeda, yaitu Okko dan Aoka.

Jadi benarkah ada kandungan berbahaya tersebut?

UTAS Image
HASIL UJI LAB ROTI AOKA

28 Juni 2024, BPOM mengambil sampel produk roti Aoka dari peredaran dan melakukan pengujian.

Hasil pengujian menunjukkan produk tidak mengandung natrium dehidroasetat. Image
Nah, hasil uji tersebut sejalan dengan hasil inspeksi BPOM ke sarana produksi roti Aoka pada 1 Juli 2024.

Inspeksi menunjukkan tidak ditemukannya natrium dehidroasetat di sarana produksi.
Read 10 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us!

:(