My Authors
Read all threads
Oke kita bongkar kebohongan pertama:

"Hagia Sophia sudah dibeli dan diwakafkan menjadi masjid."

Bayangin, Katedral terbesar di dunia selama hampir 1.000 tahun, lambang kejayaan Kekaisaran Bizantium, tahta Patriark Ekumenikal, di wakafin. Bayangin.

(lanjut di bawah)

- Rohman
Menurut KBBI, 'wakaf' adalah tanah / bangunan yg disediakan untuk kepentingan umum sebagai pemberian yang ikhlas / sumbangan.

Bayangin kalo ada yg ngomong:

"Basilika St. Petrus diwakafin jadi mas***."

"Black Box Hajar diwakafkan jadi Katedral"

Itu efek kurang asupan daging B2
Bagi server sebelah, ibadah itu bisa di mana aja. Gudang yg ga dipake pun bisa disulap asal udah dibersihkan secara layak. Apalagi bekas gedung gereja.

Untungnya, umat Kristen punya standar yg lebih tinggi.

Orthodox & Katolik Roma sangat picky dalam hal rumah ibadah / gereja.
Apalagi Orthodox, selaku pemilik asli Hagia Sophia, sangat picky soal gedung gereja.

1. Semua gereja Orthodox, dibangun persis menghadap timur.

2. Ruangannya dirancang sesuai keperluan liturgis: ruang maha kudus, vestibula, dsb.

3. Katedral sepenting ini, PASTI dikonsekrasi.
Poin no.3 ini yg bikin Katedral Hagia Sophia tidak akan mungkin pernah diwakafkan.

Konsekrasi itu ibarat "membaptis" & "mengkrisma" gereja, di dalamnya ada penanaman Relik / tulang Orang Kudus di bagian Altar, disegel & tidak boleh dibuka lagi sampai Tuhan Yesus datang kembali.
Kalo kepo bisa nonton contoh video Konsekrasi Gedung Katedral Orthodox di Rusia pada masa kini:



Bisa cek juga video konsekrasi sebuah Gereja di Amerika:



Bukan katedral sih, tapi cukup close-up di bagian konsekrasi Altarnya.
Masi belum kebayang betapa pentingnya konsekrasi itu?

Pada zaman itu, jangankan ngejual gedung gereja yang udah dikonsekrasi.

Cuman mencuri lilin atau minyak dari gereja yang sudah dikonsekrasi saja bisa membuat seseorang diekskomunikasi dari gereja (Kanon LXXII Para Rasul).
Ingat ya, barang, apalagi bangunan yang sudah dikonsekrasi menurut Kanon, cuma boleh dimiliki oleh gereja.

Kalo dicuri, dijual scr ilegal, itu namanya SACRILEGY.

Menurut Kanon VIII Bapa Gregorius dari Nyssa, hukuman atas dosa sakrilegi, pantesnya dihukum setara dgn PEMBUNUHAN.
2 kanon di atas lebay, tapi bisa ngasi bayangan, betapa kerasnya ketentuan Gereja Orthodox pada masa itu. Gak pake telorasin sama sekali bosss.

Seandainya kita hidup di alternate universe, Sun Gokong mualaf, & fitnah 'wakaf' / jual Hagia Sophia sampe terjadi, itu tindakan ILEGAL
Untungnya Sun Gokong ga pernah mualaf, dan Hagia Sophia tidak pernah diwakafkan apalagi dijual.

Pada tgl 29 Mei 1453, Mehmet II, menaklukkan Konstantinopel, setelah mengepung selama 54 hari.

Pada saat Mehmet masuk kota itu, Hagia Sophia sudah rusak2, dijarah, dan mau dirobohin.
Mehmet memerintahkan agar pengerusakan dihentikan & bangunan "kafir" itu dijadikan masjid.

Wah baik dong Mehmet? Mak lo kiper... !!!

Selama dikepung, HS jadi tempat berlindung bagi orang tua, wanita, & anak-anak. Mereka Liturgi & berdoa di dalem HS.

Tau gimana nasib mereka?
- Yg tua & sakit dibantai.

- Wanitanya you know lah dibagi-bagi buat apaan, klise kelakuan sobat invader yg kebetulan beragama damai.

- Pemuda & anak laki-laki dijadikan budak.

- Rohaniwan dipenjara & dilarang ibadah.

Buku2 sejarah yg bermutu sepakat lah soal ini. Baca aja.
"Wakaf disediakan untuk kepentingan umum sebagai pemberian yang IKHLAS."

Menurut gw, cuma orang bengak yg ga tau enaknya BPK dan Samcan, yg menganggap aksi sakrilegi, vandalisme, penjarahan, pemerkosaan, & pembunuhan di Katedral yg sudah dikonsekrasi sebagai perbuatan 'ikhlas'
Gitu dulu ya buat malem ini.

Kita perlu mengasihi & mendoakan mereka, tapi jangan diem aja ketika mereka menutupi sejarah, lalu pake topeng palsu sebagai "pembawa damai"

Besok malem kita bahas soal:

"Hak Pemerintah Turki untuk mengubah Hagia Sophia"

Best regards,

- Rohman
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Keep Current with krestenisasi terselubung

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!