My Authors
Read all threads
Bismillahi amantu billah ...

Adu domba adalah perilaku membangkitan amarah yg disbbkan rasa hasut atau dengki atas keberhasilan pihak (org) lain. Dlm bahasa Arab perilaku tsb dikenal Namimah & pelakunya dikenal Nammam.
Ciri2 pengadu domba, al : suka cari-cari kesalahan org lain, suka menggunjing & sebarkan fitnah, "merasa dirinya benar" serta keberaniannya krn didukung dana & simpatisannya. Insyaa Alloh hal ini seperti disampaikan dlm surah al Hujurot : 10-12 & al Qolam : 10-14
Perilaku adu domba bisa dilakukan dgn keras tanpa basa-basi serta cara bisik-bisik dgn bahasa yg indah & memukau (QS. al An'am : 112). Inilah 2 tipe pengadu domba yg sdh ada di zaman Rosululloh SAW.

Allohumma sholli 'ala sayyidina Muhammad, Allohumma sholli 'alaihi wa sallim
Dari kedua tipe tsb, maka tipe kedua yg sangat perlu diwaspadai. Mengapa? Krn sulit diketahui yg disebabkan kerahasiaan & kemunafikannya. Tipe kedua inilah yg perlu jadi "perhatian bersama" guna tetap terjaganya persatuan dan kesatuan di tanah Bumi Pertiwi, Indonesia Raya 🇮🇩✊
Perilaku adu domba akan merusak eksistensi serta ketenangan & kedamaian di masyarakat.

Rosululloh SAW mengingatkan, "tdk akan masuk syurga manusia yg suka mengadu domba." (HR Bukhori Muslim)

Allohumma sholli 'ala sayyidina Muhammad, Allohumma sholli 'alaihi wa sallim
"Dan perumpamaan Kalimah yg jahat & buruk samalah seperti sebatang pohon yg tidak berguna yg mudah tercabut akar-akarnya dari muka bumi; tidak ada tapak baginya utk tetap hidup." 🌾🌾

~ QS Ibrahim : 26 ~

Semoga bermanfaat guna menjaga persatuan & kesatuan. Aamiin yaa Kariim 🤲
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Keep Current with @Blankoncoklat

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!