Cacing kepala palu (hammerhead worm), lucu, geli, tapi berbahaya.

Hewan invertebrata ini memiliki keunikan karena kepalanya berbentuk menyerupai palu seperti namanya. Selain itu, hewan ini termasuk dlm jenis cacing pipih yg masih berkerabat dgn cacing planaria/planaria darat.
Cacing ini hanya berasal dari Asia, namun dapat juga ditemukan di Amerika Utara.

Yuk kenali lebih dekat:
1. Termasuk cacing yang beracun
Dilansir dari laman Thought Co, di balik keunikannya, cacing ini termasuk hewan yang berbahaya karena menyimpan senjata mematikan berupa racun yang mengandung neurotoxin dan tetrodotoxin.
2. Termasuk hewan karnivor dan kanibal
Selain berbahaya, ternyata hewan ini termasuk karnivor yang memakan berbagai hewan invertebrata, terutama cacing tanah. Menariknya, hewan ini juga termasuk kanibal karena dapat memakan sesama jenisnya yang mempunyai ukuran lebih kecil.
3. Termasuk hewan hermafrodit.
Cacing hammerhead merupakan jenis hewan invertebrata yang memiliki semua jenis kelamin atau biasa disebut hermafrodit. Itu sebabnya, cacing ini dapat berkembang biak dan membuahi telur di dalam dirinya sendiri.
4. Memiliki berbagai macam warna
Mereka memiliki satu warna atau bahkan beberapa campuran warna dengan motif yang unik. Selain itu, warna indukan dengan anak cacingnya juga berbeda, walaupun satu keturunan
5. Termasuk hewan yang tidak dapat mati
cara reproduksi aseksual lebih umum dibandingkan seksual yang bereproduksi melalui fragmentasi, tubuhnya akan tumbuh dengan sendirinya.
Itu sebabnya, hewan ini disebut immortal atau abadi karena tidak dapat dibunuh meskipun sudah dipotong-potong dan malah akan berlipat ganda.

Sudah dulu ya Sob. Selamat berakhir pekan. 👌

Sumber : @LoreLinduTn, Donny H.K

#klhk
#cacingpalu
#ayoketamannasional
#lorelindu

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Kementerian LHK

Kementerian LHK Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @KementerianLHK

Mar 29
Selamat pagi #SobatHijau, inilah anak pertama Rosa yang lahir pada tanggal 24 Maret 2022, di Taman Nasional Way Kambas (TNWK). Perlu perjuangan panjang untuk proses kelahirannya ini.
#KLHK #konservasi #satwakita #badak #badaksumatera #saverhino #teamrhino
Tercatat badak Rosa sudah delapan kali mengalami keguguran sejak pertama bunting sampai tahun 2020.
Kelahiran kali ini merupakan hasil dari kebuntingan badak Rosa yang kesembilan. Dengan masa kebuntingan 476 hari, Rosa bunting dari Desember 2020 hingga Maret 2022.
Read 5 tweets
Mar 28
Kabar gembira!
Badak sumatera kembali lahir di Taman Nasional Way Kambas nih, Sobat Hijau!

#KLHK
#Konservasi Image
Momen bersejarah mewarnai Presidensi #G20Indonesia. Seekor badak sumatera betina lahir di Suaka Rhino Sumatera TN Way Kambas (SRS TNWK) @tnwaykambas, Provinsi Lampung pada hari Kamis, 24 Maret 2022 pukul 11.44 WIB.

#KLHK
#Konservasi Image
Direktur Jenderal @ditjenksdae, Wiratno menyampaikan bahwa anak badak ini merupakan hasil perkawinan badak jantan bernama Andatu dan badak betina bernama Rosa. Kelahiran ini menambah jumlah badak di dalam SRS TNWK menjadi 8 ekor.

#KLHK
#Konservasi Image
Read 4 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(