Golkar Sepeninggal Daripada Soeharto

berikut ini saya akan bagikan kembali utas pendek tentang Partai Golkar pasca lengsernya Pak Harto, bagaimana Partai Golkar bisa bertahan dimasa kritis tersebut walaupun banyak muncul partai yg didirikan kader Partai Golkar kala itu.
2/ Saat ini kita mengenal Partai Nasdem, Gerindra, Hanura juga Berkarya, partai-partai yang didirikan kader2 alumni Partai Golkar, ternyata banyak juga partai lain yg didirikan alumni golkar dimasa awal pasca lengsernya Pak Harto walaupun sebagiannya sekarang tidak eksis lagi
3/ PASCA Soeharto lengser pada Mei 1998, kondisi Golkar berubah. Golkar mengalami kegamangan politik setelah kehilangan patron politiknya, Soeharto yang juga ketua dewan pembina Golkar.

#golkarpedia #partaigolkar #golkar #airlanggahartarto
4/ Turunnya Soeharto telah membuka kotak pandora faksi yang ada di dalam tubuh Golkar, yang selama ini menjadi sel tidur, mulai tampak ke permukaan,” tulis Umar dalam Dari Beringin ke Beringin.

#golkarpedia #airlanggahartarto #golkar #partaigolkar
5/ Daun pohon beringin ini lantas rontok satu per satu. Seminggu setelah Soeharto lengser, 27 Mei 1998, Mien Sughandi memboyong Musyawarah Kekeluargaan Gotong Royong (MKGR), salah satu pendiri dan penyokong setia Golkar, dan menjadikannya partai: Partai MKGR.
#golkarpedia #golkar
6/ Gesekan dalam Golkar kian tak terbendung lagi. Krn dinilai paling bertanggung jawab atas lengsernya Soeharto, ketua umum Golkar saat itu, Harmoko, dituntut turun. Dalam rapat pimpinan tercapai kesepakatan untuk mengadakan musyawarah nasional luar biasa (munaslub) pd Juli 1998.
7/ Dinamakan luar biasa karena mestinya periode kepengurusan Harmoko berakhir dalam munas yang rencananya digelar Oktober 1998. Inilah munaslub pertama dalam sejarah Golkar.

#golkarpedia #golkar #airlanggahartarto #partaigolkar
8/ Dalam munaslub ini Akbar Tanjung terpilih menjadi ketua umum, mengalahkan pensiunan jenderal Edi Sudrajat. Munaslub juga memutuskan Golkar menjadi Partai Golkar yang resmi dideklarasikan pada 7 Maret 1999.

#golkarpedia #AirlanggaUntukIndonesia #golkar
9/ Bukannya meredam perseteruan, munaslub justru menyanterkan suara ketidakpuasan faksi-faksi dalam Golkar. Sebulan setelah munaslub, Agustus 1998, tokoh Golkar seperti Siswono Yudhohusodo, Sarwono Kusumaatmadja,

#golkarpedia #partaigolkar #golkar #airlanggahartarto
10/ dan David Napitupulu membentuk Gerakan Keadilan dan Persatuan Bangsa (GKPB).Gerakan ini mendukung partai mana pun yang mencalonkan selain B.J. Habibie, presiden saat itu.

#golkarpedia #partaigolkar #airlanggahartarto #AirlanggaUntukIndonesia
11/Karena Golkar hendak mempertahankan Habibie, ketua umum Golkar Akbar Tanjung tak tinggal diam. Dia me-recall 91 anggotanya di DPR dan MPR, terutama pengusung GKPB.

#golkarpedia #partaigolkar #golkaronsosmed #AirlanggaUntukIndonesia
12/ “Bagi Golkar tindakan ini dilakukan untuk menghindari kemungkinan pembangkangan politik pada saat berlangsungnya Sidang Istimewa MPR sehingga membahayakan posisi B.J. Habibie,” tulis Akbar Tandjung dalam The Golkar Way.
#golkarpedia #partaigolkar #AirlanggaUntukIndonesia
13/ GKPB lalu menjelma menjadi partai politik, Partai Keadilan dan Persatuan (PKP) dengan ketua umum Edi Sudrajat. Partai ini sekarang bernama Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) di bawah pimpinan Sutiyoso.

#golkar #golkarpedia #partaigolkar #AirlanggaUntukIndonesia
14/ Selain PKP, Golkar juga turut membidani Partai Daulat Rakyat (PDR). Muasal pembentukan PDR ini adalah penolakan Adi Sasono, menjadi juru kampanye Golkar dalam kampanye 1999. Dia tak ingin jadi corong Golkar.

#golkarpedia #partaigolkar #airlanggahartarto #golkar
15/ Adi Sasono kala itu menjabat ketua DPP Golkar dan menteri koperasi, pembinaan pengusaha kecil dan menengah (menkop dan UKM),

#golkarpedia #partaigolkar #airlanggahartarto
16/ Namun, dia dinilai sedang mempersiapkan partai untuk menghadapi pemilu. Benar saja, pada April 1999 dia mendeklarasikan PDR. Partai ini, tulis Umar, “dirancang untuk menyukseskan pencalonan B.J. Habibie sebagai presiden.

#golkarpedia #partaigolkar #airlanggahartarto
17/ Itulah 3 partai yang didirikan mantan kader-kader Partai Golkar di masa-masa awal Pasca Lengsernya Pak Harto atau yang didirikan sebelum PEMILU 1999 (pemilu pertama pasca Orba ) yaitu :
1. Partai MKGR
2. PKP (PKPI sekarang)
3. Partai Daulat Rakyat

#golkarpedia #partaigolkar
18/ Demikianlah utas pendek saya tentang : Golkar Sepeninggal Pak Harto

silahkan baca artikel sumbernya di

golkarpedia.com/id/baca/27634-…

SELESAI.
#golkarpedia #airlanggahartarto #golkar #partaigolkar #golkaronsosmed

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Muhammad Rodhi Mu'amari

Muhammad Rodhi Mu'amari Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @Rori_AbuSyakira

Aug 15
Inilah Ketua DPD I Partai Golkar Terpopuler Periode Juli 2022, Ada Nama Baru Isi 10 Besar

Silahkan simak utas pendeknya dari golkarpedia.com dibawah ini yang sudah melakukan pemeringkatan tiap bulan selama 3 bulan terakhir :
1. Nama Gubernur Riau, Syamsuar yang juga Ketua DPD I Partai Golkar Riau berdasar hasil riset kami Golkarpedia.com menjadi Ketua DPD I Partai Golkar Terpopuler se-Indonesia untuk tiga bulan berturut. Namanya sulit disaingi oleh Ketua DPD I Partai Golkar dari provinsi lain
2. Tidak mengherankan namanya keluar sebagai juara untuk tiga bulan berturut. Di Provinsi Riau, Partai Golkar juga selalu menjadi yang terfavorit pada setiap Pemilu. Riau merupakan salah satu basis suara Partai Golkar di wilayah Sumatera.
#golkarpedia #partaigolkar
Read 40 tweets
Aug 10
Ini Cawapres Yang Cocok Untuk Airlangga Berdasar Analisa Golkarpedia

berikut ini utas pendek tentang alasannya
#partaigolkar #golkarpedia #airlanggahartarto #kib
1. 14 Februari 2024 telah ditetapkan sebagai hari penyelenggaraan Pemilu 2024. Berdasar waktu tersebut, gelaran Pemilu 2024 kurang lebih akan berlangsung satu setengah tahun lagi.

#airlanggahartarto #golkarpedia #partaigolkar
2. Partai politik dan mereka yang memiliki hajat politik di Pemilu 2024 pun sudah mulai sibuk memoles diri. Tidak terkecuali para calon presiden dan calon wakil presiden yang hendak mencalonkan diri di Pilpres 2024.

#airlanggahartarto #golkarpedia #partaigolkar
Read 54 tweets
May 11
#AirlanggaAHY politisi Santun yang Menentramkan
1. Langkah Ketua Umum Partai Demokrat yang kerap disapa AHY pada Sabtu, 7 Mei 2022 untuk berkunjung ke kediaman Ketua Umum Partai Golkar yang juga Menko Perekonomian dengan tujuan Silaturahmi PATUT diapresiasi
#GolkarDemokrat
2. Diapresiasi Partai Golkar, mengingat Airlangga Hartarto adalah Ketua Umum partai politik yang pertama dikunjungi AHY, dan AHY adalah Ketua Umum partai politik yang pertama berkunjung ke ketua umum Partai Golkar pada Hari Raya Idul Fitri tahun ini.
#GolkarDemokrat
3. AHY berkunjung hanya ditemani Annisa Pohan istrinya sementara Airlangga juga hanya ditemani sang istri ketika menyambut kedatangan AHY di Widya Candra 3. Pertemuan mereka terlihat akrab dan hangat dalam suasana kekeluargaan
#GolkarDemokrat
Read 16 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(