Narasi Newsroom Profile picture
Jun 18 8 tweets 3 min read Twitter logo Read on Twitter
Dalam pertemuan Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani dan Ketua Umum Demokrat AHY hari ini, keduanya dititipi pesan oleh Megawati dan SBY. Apa katanya?

Gimana menurutmu? Jangan lupa simak selengkapnya di video ya~

#SuaraPenentu

| Narasi Daily
Pertemuan ini bukan sekadar pertemuan antara dua partai belaka, ada cerita di belakangnya.

Apa itu? Simak utas di bawah ini ya!
Pertemuan Puan dan AHY ini kembali membuka cerita lama soal dinginnya hubungan Megawati dan SBY.

Keduanya sempat dekat karena ada di dalam Kabinet Gotong Royong pada 2001; Megawati sebagai Presiden dan SBY sebagai Menteri Koordiantor Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam). Image
Namun, kerenggangan hubungan keduanya bermula dari Pilpres 2004. Saat itu, SBY tak menuntaskan jabatannya sebagai Menko Polkam hingga akhir masa kerja dan mundur pada 11 Maret 2004--sekitar dua bulan sebelum pendaftaran peserta Pilpres. ImageImage
Ia ikut bertarung bersama Jusuf Kalla dan menang di Pilpres 2004 menghadapi Megawati-Hasyim Muzadi serta pasangan lainnya. Image
Di Pilpres 2009, Megawati dan SBY bertemu lagi. Hasilnya: SBY-Boediono kembali menang atas Megawati-Prabowo Subianto dan melanjutkan masa jabatan periode kedua. Sejak saat itu, hubungan Megawati-SBY pun kian panas. Image
Keduanya sempat absen dalam acara-acara kenegaraan ketika SBY menjabat maupun ketika PDI Perjuangan menang Pilpres 2014 lalu. Image
Beberapa tahun setelahnya, mereka bertemu kembali di momen G20 yang diselenggarakan tahun lalu. Image

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Narasi Newsroom

Narasi Newsroom Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @NarasiNewsroom

Jun 18
Setelah dirawat di ruang perawatan intensif selama 7 hari sejak ditemukan hidup di petinya, Bella Montoya, perempuan berusia 76 tahun ini meninggal dunia, Sabtu (17/6/2023).

| Narasi Daily
Hal ini dikonfirmasi oleh Kementerian Kesehatan Ekuador. Pihak keluarga mengeluh atas terjadinya kejadian ini. Mereka juga mengatakan bahwa Montoya akan dimakamkan di pemakaman umum.
Sementara itu, pihak rumah sakit kan diperiksa lebih lanjut terkait kematian Montoya.
Read 5 tweets
Jun 18
Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani bertemu dengan Ketua Umum Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono di Plataran Hutan Kota, Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Minggu (18/6/2023), usai olahraga pagi.

| Narasi Daily
Dalam pertemuan ini, mereka akan berdialog soal politik di Indonesia ke depannya.
Pertemuan ini dihadiri oleh sejumlah elit dari kedua partai, seperti Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPR RI Utut Adianto, Ketua Bappilu PDI Perjuangan Bambang Wuryanto atau Bambang Pacul, serta Politikus PDI Perjuangan Masinton Pasaribu.
Read 5 tweets
Jun 16
Ini dilakukan Tim Advokasi untuk Demokrasi yang juga merupakan pengacara Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti, Jumat (16/6/2023) atas dugaan pelanggaran kode etik oleh Ketua PN Jaktim dan tiga hakim lain yang menangani perkara Haris-Fatia. Image
Menurut Muhammad Al Ayyubi Harahap selaku perwakilan tim, ada lima dugaan pelanggaran kode etik yang telah dilakukan.

Pertama, terkait penutupan gerbang pengadilan yang menyebabkan beberapa kuasa hukum Haris-Fatia tidak bisa masuk ke ruang sidang.
Kedua, publik yang ingin mengikut proses persidangan secara langsung juga tidak bisa masuk. Padahal, sidang tersebut sudah diputuskan terbuka untuk umum.

Yang ketiga, ucapan seksisme yang dilontarkan hakim dalam persidangan yang menurut Ayyubi telah merendahkan kaum perempuan.
Read 6 tweets
Jun 16
Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo absen dari panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jumat (16/6/2023). Rencananya, Syahrul dimintai keterangan terkait penyelidikan kasus dugaan korupsi di Kementerian Pertanian yang tengah diusut KPK.

| Narasi Daily
Politikus Partai Nasdem ini telah mengirimkan surat kepada KPK terkait alasan ketidakhadirannya. Dia tengah menghadiri pertemuan para Menteri Pertanian G20 di India.
“Jadi, kami belum bisa memenuhi undangan KPK hari ini sama sekali bukan karena urusan pribadi, tetapi dalam rangka menjalankan tugas negara,” ujar Yasin melalui keterangan tertulis, Jumat pagi.
Read 5 tweets
May 19
25 tahun Reformasi, potret betapa kacaunya 1998 tergambar dalam foto ini. Dari foto ini, kita diperlihatkan bagaimana sentimen anti-Tionghoa saat itu–yang imbasnya adalah efek domino terhadap mereka: penjarahan dan pemerkosaan.

Sebuah utas. Image
Ya, ini bingkai foto Sudono Salim yang diarak massa. Bingkai foto ini diambil di kediamannya di Gunung Sahari yang dijarah dan dibakar. Image
Momen mengerikan ini diabadikan salah satu kontributor Reuters saat itu, namun minim informasi siapa yang mengabadikan foto tersebut. Image
Read 5 tweets
May 19
“Kita harus menghormati proses hukum yang ada,” ujar Presiden Jokowi saat ditanya soal penetapan tersangka terhadap Johnny G. Plate, Jumat (19/5/2023).

| Narasi Daily
Menteri Komunikasi dan Informatika itu ditetapkan sebagai tersangka oleh Kejaksaan Agung dalam kasus korupsi penyediaan infrastruktur Base Transceiver Station (BTS) 4G dan infrastruktur pendukung paket 1, 2, 3, 4, dan 5 BAKTI Kemenkominfo Tahun 2020-2022.
Atas kasus tersebut, negara diperkirakan mengalami kerugian hingga Rp8,3 triliun.
Read 4 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(