Discover and read the best of Twitter Threads about #Lawu

Most recents (4)

"Mendaki Gunung Lawu di Malam Satu Suro"

Dikawal Prajurit Kerajaan

Based on true story

- a Thread.
#Lawu Image
Belum lama ini saya membaca sebuah artikel tentang sebuah pendakian malam satu suro di gunung Lawu. Dan kali ini saya berkeinginan membagikan untuk teman-teman semuanya.
Yg sudah tau atau yg pernah baca boleh di skip 😁
Kabut putih dan awan mendung terlihat menyelimuti puncak gunung Lawu. Namun hal tersebut tidak mengurungkan niat Wahyu dan keempat temannya untuk mendaki gunung tersebut. Apalagi kedatangan mereka bertepatan dengan momen malam 1 suro
Read 34 tweets
PENDAKIAN GUNUNG LAWU DI BULAN PURNAMA

Disambut Penghuni Gunung Lawu

- a thread.

#Lawu
(Juli, 2020) Cerita ini berawal ketika saya memiliki keinginan merefleksikan pencapaian kelulusan saya diperkuliahan. Karena saat itu masih masa pandemi dan baru saja ada kebijakan New Normal dari Pemerintah, tentu saja belum banyak jalur pendakian gunung yang dibuka
Sempat bingung mencari jalur pendakian gunung mana yang dibuka hingga akhirnya saya mendapat kabar jika jalur pendakian gunung lawu via Candi Cetho dibuka. Tak berfikir lama saya pun memutuskan gunung Lawu via Candi Cetho lah yang akan saya daki nanti
#Lawu
Read 109 tweets
Menerjang Badai dan Dibuat Bingung di Gunung Merbabu

(Based on my story)

-a thread.
Merbabu adalah gunung istimewa bagi saya, gunung yang selalu cantik di daki dari jalur mana saja, gunung yang saya tidak pernah merasa bosan mendakinya. Hingga thread ini ditulis, sudah 6 kali saya mendaki gunung Merbabu.
Berbagai jalur seperti jalur cunthel, wekas, selo, suwanting sudah sempat saya lalui. Dan di thread ini adalah pendakian ke 3 saya ke gunung Merbabu dan ke 2 kalinya melewati jalur wekas.
Read 84 tweets
Dua kali mendaki gunung lawu, dua kali juga merasakan dan menemukan hal-hal aneh.

Dan di thread ini adalah pengalaman kedua saya mendaki gunung Lawu dan melewati jalur fenomenal yang sama. Yap, "Candi Cetho"

#Lawu
Pengalaman pertama, saat tiba di sabana tepat sebelum gupakan menjangan sehabis maghrib.Tiba-tiba terdengar suara teriakan perempuan sangat keras seakan-akan memanggil saya dari arah hutan sebelah kiri.

Saat saya coba cari dan perhatikan ternyata tidak ada siapapun disana
#Lawu
saya lihat ke belakang juga hanya ada 3 kawan 20 meter di belakang yg break mengenakan jaket, karena memang saat itu angin datang.

Setelah mendengar teriakan itu dan ketika saya tak ada siapa-siapa disana. Sontak saya melanjutkan langkah menuju gupakan menjangan
#Lawu
Read 7 tweets

Related hashtags

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!