Discover and read the best of Twitter Threads about #tahukahsobatenergi

Most recents (1)

LISTRIK PERTAMA ADA DI GAMBIR?

#TahukahSobatEnergi bahwa sejarah listrik di Indonesia menyala pertama kali di Kawasan Gambir, Jakarta Pusat pada tahun 1897. Berawal dari perusahaan listrik Hindia Belanda yang bernama Nederlandche Indische Electriciteit Maatschappij (NIEM)
Listrik menyala pertama kali di Gambir dengan mengandalkan tenaga uap sebagai penggeraknya. Pembangkit Listrik Tenaga UAP (PLTU) dibangun di tepi Sungai CIliwung. #FaktaSejarah #Energipedia
Dengan kekuatan sekitar 7.500 kW, pembangkit ini bisa memasok kebutuhan listrik untuk wilayah Jakarta (dulu Batavia) dan sekitarnya. Tapi Sobat nggak usah mencari-cari lagi keberadaan PLTU ini, karena kini keberadaannya sudah tidak ada di sana. #Energipedia
Read 8 tweets

Related hashtags

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!