Discover and read the best of Twitter Threads about #tentangkereta

Most recents (4)

Kode Sarana Kereta

Pernah melihat kotak merah yang terdapat di samping pintu dengan bertuliskan huruf dan angka seperti foto yang diatas?

Nah tau nggak sih, kotak tersebut merupakan kode sarana yang memiliki arti tertentu.

#TentangKereta
#KeretaIlmu
#keretaapikita Image
Huruf merupakan kode yang merupakan kecepatan maksimum sarana. A: 45 km/jam, B: 60 km/jam, C: 75 km/jam. D: 90 km/jam, E: 100 km/jam, F: 120 km/jam.

#TentangKereta
#KeretaIlmu
#keretaapikita Image
Pada gambar di atas bertuliskan huruf D yang berarti kecepatan maksimal sarana tersebut 90 km/jam.

#TentangKereta
#KeretaIlmu
#keretaapikita Image
Read 4 tweets
Kepanjangan Penomoran KA

Pernahkah kamu memperhatikan kode yang tertera pada body kereta misalnya saja KMP3 0 09 03? Itu merupakan penomoran KA yang memiliki arti-arti tertentu. Kali ini kita akan membedah apa aja sih arti dari kode tersebut.

#TentangKereta
#KeretaIlmu Image
KMP3 memiliki arti kereta tersebut dilengkapi dengan fasilitas penumpang, ruang makan dan dapur serta pembangkit listrik kelas ekonomi.
0 kereta tersebut ditarik lokomotif atau tidak memiliki penggerak sendiri.

09 merupakan tahun mulai dioperasikan yaitu 2009.

03 merupakan nomor urut kereta.
Read 4 tweets
Kode M, P, B pada Penomoran Kereta

Minggu kemarin admin udah jelasin tentang kode K1, K2 dan K3. Kali ini kita akan membahas kode M, P, B yang biasanya berdiri sendiri atau dipasangkan seperti KMP3, MP1 dan BP. Begini penjelasannya:

#TentangKereta
#KeretaIlmu
#keretaapikita ImageImageImage
- Kode M berarti kereta tersebut merupakan kereta yang dilengkapi dengan fasilitas ruang makan dan dapur.
- Kode P merupakan kereta pembangkit listrik untuk menyuplai listrik satu rangkaian KA.
- Kode B merupakan kereta Bagasi yang dipergunakan untuk mengangkut barang.
Berarti jika terdapat tulisan misalnya KMP3 berarti kereta tersebut dilengkapi dengan fasilitas ruang penumpang, ruang makan dan dapur, kelas ekonomi serta ruang pembangkit listrik.

Nah, untuk minggu depan kita akan membahas kepanjangan dari penomoran kereta. Nantikan ya.
Read 3 tweets
Jenis Kereta

Diminggu sebelumnya kita telah membahas definisi kereta seperti apa.

Kali ini kita akan membahas tentang jenis-jenis kereta dengan kode-kode yang biasanya sering kita lihat pada badan kereta.

#TentangKereta
#KeretaIlmu
#keretaapikita ImageImageImage
Biasanya terdapat kode seperti K1, KMP2, M1, B dan lain sebagainya. Berdasarkan hal tersebut kita akan sedikit mengulas yang mungkin banyak dari #SobatKAI yang penasaran.
Pada penomoran K1, K2, K3 angka 1 merupakan kereta yang dilengkapi dengan fasilitas ruang penumpang kelas eksekutif, angka 2 bisnis dan angka 3 ekonomi.
Read 4 tweets

Related hashtags

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!