Discover and read the best of Twitter Threads about #wargamerapi

Most recents (6)

Halo #WargaMerapi berikut Laporan Aktivitas Gunung #Merapi periode 17 – 23 Februari 2023
#MerapiSiaga
#BPPTKG Image
Pada minggu ini guguran lava teramati sebanyak 11 kali ke arah barat daya (hulu Kali Boyong dan Kali Bebeng) dengan jarak luncur maksimal 1.700 m. Suara guguran terdengar dari Pos Babadan sebanyak 4 kali dengan intensitas kecil hingga sedang. ImageImageImage
Berdasarkan dari kamera Jrakah pada tanggal 10 Februari 2023, terjadi longsoran dinding lava tahun 1998 yang sudah lapuk dan mengalami alterasi kuat. Adanya dinding lava 1998 yang mengalami longsoran tidak mengubah morfologi puncak dan kubah lava di G. Merapi secara signifikan. Image
Read 4 tweets
Halo #WargaMerapi berikut laporan aktivitas Gunung Merapi periode 10-16Februari 2023 #merapisiaga #bpptkg Image
Pada minggu ini guguran lava teramati sebanyak 2 kali ke arah barat daya
(hulu Kali Sat/Putih) dengan jarak luncur maksimal 1.700 m. Suara guguran
terdengar dari Pos Babadan sebanyak 1 kali dengan intensitas besar. ImageImageImage
pada kubah
tengah dan kubah barat daya tidak teramati adanya perubahan yang signifikan.
Berdasarkan foto udara pada tanggal 13 Januari 2023, volume kubah barat daya
terukur sebesar 1.598.700 m3
dan kubah tengah sebesar 2.267.400 m3 Image
Read 4 tweets
Sugeng enjing #WargaMerapi,

Berikut informasi cuaca dan visual dari Pos-pos Pengamatan Gunung #Merapi.

PGM Selo: visual Gunung Merapi tampak, suhu udara 14°C, kelembaban 66%rh, tekanan udara 835 hpa, angin tenang.

#MerapiSiaga sejak 5 November 2020
PGM Kaliurang: visual #Merapi tampak, cuaca cerah, suhu udara 21°C, kelembaban 70 %rh, tekanan udara 911 hpa, angin perlahan ke arah barat.
PGM Babadan: visual #Merapi tampak, suhu udara 17.5°C, kelembaban 96%rh tekanan udara 870.9 hpa, angin tenang.
Read 4 tweets
Selamat pagi #WargaMerapi,

Berikut ini laporan pengamatan visual dan cuaca dari Pos-pos Pengamatan Gunung #Merapi.

PGM Selo: visual Gunung #Merapi tampak, suhu udara 14°C, kelembaban 63%rh, tekanan udara 835.7hpa, angin tenang. Image
PGM Kaliurang: visual #Merapi tampak, cuaca cerah berawan, suhu udara 18°C kelembaban 68 %rh, tekanan udara 917.6 hpa, angin tenang. Image
PGM Babadan: visual #Merapi tampak, suhu udara 18°C, kelembaban 97.2%rh, kecepatan angin 1.5 km/jam ke barat, tekanan udara 871.8 hpa. Image
Read 4 tweets
Laporan pengamatan guguran Gunung #Merapi tanggal 07/02/2019 periode 00.00-06.00 WIB.

Terekam 17 kali gempa guguran dengan durasi 15-93 detik.

Teramati 3 kali guguran lava ke arah Kali Gendol dengan jarak luncur 650-900 m dan durasi 66-93 detik.

#statuswaspada
Laporan pengamatan guguran Gunung #Merapi tanggal 07/02/2019 periode 06.00-12.00 WIB.

Berdasarkan data seismik, jumlah guguran 49 kali dengan durasi 13-97 detik.

Dari kamera CCTV teramati 1 kali guguran ke arah Kali Gendol dengan jarak luncur 550 m.

#statuswaspada
Laporan pengamatan guguran Gunung #Merapi tanggal 07/02/2019 periode 12.00-18.00 WIB.

Berdasarkan data seismik, jumlah guguran 32 kali dengan durasi 12-157 detik.

#statuswaspada
Read 6 tweets
Selamat siang #WargaMerapi
Sudah makan siang? Atau sedang makan siang? Nah untuk menemani makan siang kalian, kali ini BPPTKG akan memberi informasi mengenai bahaya dari erupsi Gunung Api.

Simak thread berikut ini ya 😄
Awan panas merupakan material yang paling berbahaya.
Abu vulkanik dapat menimbulkan masalah pernafasan, penglihatan, dan pencemaran air.
Read 6 tweets

Related hashtags

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!