“Tempat instagramable di Surabaya, check!!!!”
Hari ini (29/08) Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini meresmikan Taman Mozaik dan Sentra Wisata Kuliner (SWK) Wiyung lewat sambungan video call
Taman Mozaik terletak di Jalan Wiyung Praja, di sini kamu dapat menikmati bangunan dengan kaca warna-warni yang akan memantulkan cahaya beraneka warna ketika terkena sinar matahari
Wih! 😍😍 inspirasinya dari mana min??
FYI, Bu Risma terinspirasi dari kaca mozaik yang ada di gereja dimana akan menghasilkan paduan warna yang indah ketika terkena sinar matahari!
Keren kan??!!🥰🥰🥰
Di waktu yang sama, Bu Risma juga meresmikan bangunan SWK Wiyung yang selesai direnovasi. SWK ini spesial lho, Rek!!
“Kok bisa min???”
Karena ini adalah SWK pertama yang dibangun Bu Risma di Kota Surabaya, sampai saat ini sdh ada 49 SWK telah dibangun di seluruh Kota Surabaya
Bu Risma juga memberikan pesan agar para penjual di SWK untuk terus menjaga kualitas makanan dan kebersihan harus tetap dijaga.
Pas banget nih, setelah menjelajah Taman Mozaik, bisa lanjut jelajah kuliner di SWK Wiyung!
Jadi, siapa yang belum pernah ke sini?
#BanggaSurabaya
Share this Scrolly Tale with your friends.
A Scrolly Tale is a new way to read Twitter threads with a more visually immersive experience.
Discover more beautiful Scrolly Tales like this.