Elisa Profile picture
Aug 15, 2020 9 tweets 7 min read Read on X
11 April 2016.
Saya menyaksikan #penggusuranpaksa ketiga dlm skala cukup besar di DKI, setelah Kampung Pulo (2015), Kalijodo (2016) dan kini #KampungAkuarium.
Saat tiba di dekat Museum Bahari, tidak bisa masuk lagi ke dalam. Namun terdengar sayup2 keributan dari dalam. ImageImage
Malam sebelumnya & subuh 11 April 2016, jurnalis senior Ahmad Taufik (alm) beri update di lapangan.

Dan dlm sekejap di hari sama, #KampungAkuarium, tepi kali, kios2 depan Museum Bahari rata tanah. Di Akuarium, 240 bangunan rata, dan 500 keluarga kehilangan rumah seketika. Image
Tepat seminggu kemudian saya kembali ke #KampungAkuarium. Luluh lantak penuh puing seakan hidup orang turun temurun tidak ada artinya. Masih ada alat berat beroperasi, entah mengais apa. ImageImageImageImage
#PenggusuranPaksa di #KampungAkuarium dan Pasar Ikan adalah model penggusuran yang sistematis, terstruktur dan masif.
Ini lembar ppt yg berhasil didokumentasikan @febrofirdaus saat wawancara.
Intimidasi (berbalut operasi & apel) hingga pencabutan layanan dasar, lengkap. Image
Testimoni langsung warga:
Desas desus disebarkan, fitnah thdp tokoh2 yg menolak SP, aparat keluar masuk gang & bubarkan jk ada warga nongkrong2, dll...

Slm 1 bulan lebih mereka mengalami hal tersebut.

Bahkan saat pembagian SP, ada warga yg meninggal krn serangan jantung, kaget
Sebulan setelah #penggusuranpaksa saya kembali lagi ke #KampungAkuarium utk kesekian kalinya. Kali ini menemani @unilubis yang ingin mewawancara warga.

Ini tulisan hasil kunjungannya. Saya sendiri tidak dokumentasi kunjungan saya.

rappler.com/world/minggu-p…
“Tenda-tenda” perjuangan, musholla Al Jihad yg dibangun darurat oleh warga setelah #penggusuranpaksa serta berbagai bedeng dan bangunan darurat lainnya mulai saat itu menjadi pijakan warga #KampungAkuarium yg bertahan untuk berjuang memenuhi hak atas hunian layaknya.
Walau saya tak ambil foto saat 15 Mei 2016, namun pertemuan dan proses wawancara ibu2 #KampungAkuarium itu tdk pernah saya lupakan.
Ibu Suharti yg ada di tulisan ini, tak lama setelah #penggusuranpaksa anak perempuan & suaminya meninggal berturut2.

rujak.org/perempuan-dan-…
#PenggusuranPaksa di DKI Jakarta pun digambarkan dengan baik oleh @watchdoc_ID disini.
Baik itu yang di Kampung Pulo, #KampungAkuarium hingga Bukit Duri.

Jakarta Unfair

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Elisa

Elisa Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @elisa_jkt

Nov 19
Orang ini ketahuan kagak pernah pakai OSS & gak tahu NIB apaan. 😅😅

Klasifikasi kode disediakan oleh BPS. Dan asal masukkan dok lengkap, maka NIB pasti keluar dgn cepat (NIB Rujak keluar di hari yg sama). Kok bisa? Ya krn NIB itu BUKAN IJIN, melainkan cuma nomor identitas.
Nah setelah dapat NIB, barusan loe pakai NIB itu utk urus izin usaha. Sejak diberlakukan OSS dan sertifikasi halal di bawah Kemenag, Restoran harus punya NIB dulu utk urus sertifikasi halal.
Btw, jika loe badan hukum (mau PT judol, Yayasan dll) dan mau dpt NIB, ya loe harus setor akta ke OSS.
Sapa yg mengesahkan akta? Ya Kemenhumham 🤣
Punya NIB itu gak ujug2 otomatis loe udah bisa beroperasi.
Kalau loe kontraktor, loe tetap harus urus ijin usaha, tapi lampirkan NIB.
Kalau loe usaha hotel, PT hotelnya pakai NIB utk urus PBG/IMB dan ijin2 lainnya.

NIB itu kek KTP lah, utk menyederhanakan birokrasi.
Read 5 tweets
Feb 19
Bocoran Menteri PU nya memberikan tanda tanda kalau Indonesia bakal jadi gudang maket 🙏
Nanti kalau ditanya kenapa gak bangun A, janganlah sampai di jawab APBN Indonesia cuma X, jangan dibandingkan sama APBN Singapore yg $$$$$

🙏🙏
“Sudah ikut Musrenbang?”
Demikian jawab staff ny ketika ada warga pesisir menanyakan kenapa Pansimasnya mengebor air tanah dalam

🙏🙏🙏
Read 20 tweets
Jan 19
Sejak minggu lalu ada bbrp tweeps yg bertanya kepada saya soal Kampung Bayam.

Kami (@rujakrcus) memang ada keterlibatan di Kampung Bayam, namun tdk seintens di Kampung Akuarium.

Yg lbh intens di KB: @urbanpoor @JRMK_Jakarta
Urban Poor Consortium @urbanpoor memiliki sejarah lama pendampingan di Kampung Bayam hingga lbh dr 20 th lalu.
Merekalah yg mengajarkan penduduk di sana utk bercocok tanam bayam. Jadi namanya Kampung Bayam.
@urbanpoor Dari Gubernur ke Gubernur, isu di KB ini silih berganti. Juga penggusuran paksanya.
Wacananya mulai dari Taman BMW, hingga bangun stadium. Sempat ada sengketa tanah juga, diklaim oleh anak perusahaan developer kelompok “senin harga naik”.
Read 16 tweets
Jan 4
Ada banyak kesalahan yg sok tahu dalam twit ini:
1. Soal siapa penyebab banjir sesungguhnya (saya sdh sampai capek kasih data perubahan tata guna lahan)
2. Bahwa korban gusuran paksa di DKI circa 2014-6, sering kali tdk mendapatkan kompensasi. Kalaupun ada, ya cuma gratis rusunawa 6 bln.

Pelanggaran si nomor satu malah diputihkan ama RTR2010, sementara yang miskin distigma terus sama mbak dan temen2nya. Sampai sekarang.

Hunian bantaran kali? Kalau mau ekstrim, cek tuh bangunan Kementerian LHK (contoh favorit anak2 SJW) di Jaktim 🤭

GWS, deh mbak nya …. Benci amat ya ama orang miskin x_x
Ketidakadilan lain:
1. HGB pulau reklamasi jadi dalam 1 hari oleh BPN di era Djarot
2. Kampung KAKC dan Kunir sudah ada sejak 1970an dan berdiri di atas tanah negara (ini artinya bkn tanah milik pemerintah ya), malah terancam penggusuran paksa dan 1 malah digusur 2x di 2015.

Sesungguhnya tidak sulit melihat ketidakadilan (ruang) di Jakarta, cuma butuh buka mata dan telinga serta hati aja.
Dan kejahatan Negara ke orang miskin yg dicap “ilegal” itu gak berhenti sampai di soal tanah, sertifikat, tata ruang dan rumah tinggal.

Ada Gubernur yg begini coba.

Jangan2lah gajah dipelupuk mata malah ditaruh kulkas, mbak mbak, duh.

Read 4 tweets
Dec 23, 2023
Sekadar mengingatkan, IKN dijual di Dubai Expo, menggaet dari Tony Blair hingga MBZ. Semua harapannya agar dapat investasi asing.

Jika pada akhirnya dapat Agung Sedayu, ya lain kali pamerannya di Jakarta Fair aja, gak usah ke Dubai Expo.
Sesungguhnya ada investasi asing yang masuk, walau bukan plek berlokasi di IKN, tp dia bertujuan utk mensuplai kebutuhan semen IKN.
Namun yg menyedihkan itu berlokasi di karst yg harusnya dilindungi.
Cek tulisannya disini:
Sekitar 7-8 th lalu, saya menyaksikan kelompok yg berusaha melindungi Sangkulirang, warisan alam karst yg gak ada duanya. Mereka berusaha advokasi agar Sangkulirang menjadi UNESCO World Heritage, dan masuk ke tentative list.
Tujuannya apa: agar terlindungi dr eksploitasi.
Read 8 tweets
Nov 14, 2023
Israel itu Negara yg tega membuat warga & kaumnya sendiri jadi perisai & calon peletup konflik.

Lihat saja bgmn 10 th terakhir Israel membiarkan krisis perumahan di kota2nya, dan dengan sengaja ksh solusi lewat bikin rumah subsidi di West Bank sambil ngaku itu “tanah negara”.
Wa pernah baca essay panjang soal itu.

Tapi sebelum dikira wa ngada2, berikut pernyataan PBB yg (telah sekian kali) minta agar Israel stop ekspansi secara ilegal di West Bank dan Jerusalem Timur.

aljazeera.com/amp/news/2023/…
Harga (sewa dan beli) hunian di berbagai kota, terutama kota besar macam Tel Aviv sudah gak masuk akal - dan membuat hampir mustahil buat generasi muda utk menghuni rumah layak.
Solusi Israel (menteri perumahan barunya
sempet ngaku: gak tahu ada krisis perumahan), adalah bikin rumah murah yg makin merembet ke demarkasi wilayah Palestina.

Jadi gak perlu heran kenapa peta West Bank makin lama makin bercak2.
Read 6 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us!

:(