Baru sekali saya menonton liputan @tvOneNews dengan judul " Ramai Penolakan, Syiah Tetap Berjalan" liputan ini cukup menarik ditengah banyak gonjang-ganjing mengenai syiah sendiri, yg di judge "sesat" oleh sebagian masyarakat di indonesia #syiah #SyiahBukanIslam
Syiah di Indonesia bukanlah aliran yang baru muncul di negeri ini, bahkan kedatangan Syiah lebih dulu dibandingkan "Islam Pembaharu" dlm perjalanannya syiah hadir sejak Abad ke 7-8 M di Nusantara, mereka membentuk kesultanan pertama di Aceh bernama Pereulak pd th 840 M
journal.uinsgd.ac.id/index.php/Reli…