Konsep negara maju-berkembang sudah ketinggalan zaman. Alasannya bisa dilihat dr respons COVID-19; status "maju" & "berkembang" tdk meramal kemampuan responsnya.
NZ, Aus, Korea negara maju. Vietnam, Senegal, Thailand negara berkembang. Semuanya berhasil menangani COVID-19.
Sebaliknya, AS, Inggris, Indonesia, adalah negara-negara yg gagal menangani COVID-19, walaupun memiliki sumber daya yg seharusnya cukup. Apalagi AS dan Inggris memiliki skor JEE (skor kesiapan menghadapi bencana kesehatan masyarakat) yang tinggi.
Oleh karena itu, dalam percakapan kesehatan global, istilah developed-developing sudah tidak dipakai lagi. Yg umum dipakai sekarang adalah High Income Countries (HIC) dan Low and Middle Income Countries (LMIC) versi World Bank, walaupun istilah tsb bukan tanpa perdebatan.
What's in a name? Justru penting, karena penggunaan istilah maju-berkembang menunjukkan mentalitas terjajah (colonial mentality), selalu merasa lebih rendah dibandingkan "negara maju". Padahal, dalam global health, HIC juga belajar banyak dari LMIC, demikian sebaliknya.

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Rodri Tanoto (陳曉陽)

Rodri Tanoto (陳曉陽) Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @RodriChen

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!