AmerEurope Profile picture
Sep 14, 2020 23 tweets 8 min read Read on X
1. Setelah memahami pergulatan politik CIVIL WAR Amerika (1861-1865) jadi tahu:

Partai Democrat (NORTH & SOUTH/Confederacy) = Partai Perbudakan

Partai Republican menghapus perbudakan

THREAD👇

BLM bakar bendera Confederacy. Mrk tahu benderanya siapa?🤭
2. Di thread sebelumnya, aku menjelaskan proses pendirian Partai DEMOCRAT Amerika hasil koalisi NORTH (mesin politik transaksional dng imigran kulit putih) & SOUTH (pro-perbudakan)
3. Setelah Abraham Lincoln (Republican) terpilih jadi Presiden AS 1860, Democrat di SOUTH yg pro-perbudakan memberontak & membentuk pemerintahan Confederacy

Terjadilah Civil War

Partai Democrat di NORTH terpecah menjadi DUA faksi: PEACE Democrat & WAR Democrat
4. WAR Democrat di NORTH, termasuk ratusan ribu imigran dari Jerman & Irish, berperang membela Union dengan alasan bahwa pemisahan diri oleh Confederate itu TIDAK KONSTITUSIONAL & merupakan PENGKHIANATAN

BUKAN karena alasan perbudakan

britannica.com/topic/War-Demo…
5. PEACE Democrat di NORTH mempromosikan gencatan senjata, perundingan damai, penarikan pasukan Union dari Confederacy .. diusulkan anggota Kongres dari Ohio, CLEMENT VALLANDIGHAM

Republicans menyebut mrk COPPERHEADS (Ular berbisa yg kelihatan jinak tapi bisa tiba2 menyerang)😆
6. VALLANDIGHAM menuduh Republican berperang BUKAN untuk UNION tapi untuk ABOLITION

Ia menganjurkan SOLUSI yg hanya memperhatikan kesejahteraan & keamanan kulit putih TANPA memperdulikan budak kulit hitam
7. Di SOUTH (Confederacy), Jenderal ROBERT E. LEE memahami betul pertarungan POLITIK di NORTH

Lee mengepalai Army of Northern Virginia sejak Juni 1962

Ia berhasil menghalau tentara Union di bawah George McClellan & John Pope, membersihkan Virginia dari tentara Union
8. Langkah berikutnya, Lee melakukan taktik ofensif: Menyeberang ke North & menyerang Maryland (US) Sept 1862

Terdapat unsur POLITIK dlm keputusannya menyerang Union, Lee ingin mempengaruhi OPINI PUBLIK di NORTH, yaitu:

"Republican VS PEACE Democrat"
battlefields.org/learn/articles…
9. Dengan menduduki Maryland & menyebabkan perang yg berkepanjangan, Lee ingin agar PEACE DEMOCRAT di NORTH semakin menekan Lincoln untuk menghentikan perang (Suratnya ke Presiden Confederacy👇)

Tekanan tsb mungkin bisa terwujud melalui midterm election di US November 1862
10. Alasan politik lain: Maryland adalah state dng perbudakan tapi ikut Union. Banyak anggota legislatif state dari Democrat, termasuk walikota Baltimore, yg pro-Confederacy

Maryland tidak memberontak, tapi Democrat di NORTH unggul di bbrp states dlm midterm election 1862
11. LINCOLN sadar dia jadi Presiden dari REPUBLICAN krn menang tipis. Krn itu untuk Civil War, dia membutuhkan DUKUNGAN Northern Democrat. Dia kemudian memberikan jabatan2 ke War Democrats

Republican garis keras menuduhnya sudah melupakan ideologi Partai (Menghapus perbudakan)
12. Dlm suratnya (22 Agustus 1862) ke Horace Greeley (Editor New York Tribune) yg mengritiknya, pandangan LINCOLN terdengar SAMA persis dng lawannya dari Democrat saat pilpres, Stephen Douglas

Lincoln menyatakan tujuan utamanya menyelamatkan Union, tak ada urusan dng perbudakan
13. Alasan lain LINCOLN terdengar kompromis adalah adanya states di perbatasan (Maryland, Delaware, Kentucky, Missouri) yang mempunyai budak tapi mendukung Union. Terdapat 450.000 budak di states tsb

Lincoln TAK mau states tsb menyebrang ke Confederacy bila dia terlalu keras
14. Setelah 2 thn berkompromi, Lincoln mengakui, dalam pesannya ke British workingmen, bhw Civil War adalah sebuah UJIAN apakah pemerintahan yg berdasarkan kebebasan dapat bertahan melawan pemerintahan yg berdasarkan perbudakan

Lincoln akui ada unsur perbudakan dlm Civil War
15. Pemahaman Lincoln sama dng pemerintahan Confederacy di SOUTH sejak awal

Menurut Wapres Confederacy, Alexander H. Stephens, pemerintahannya dibangun berdasarkan prinsip bahwa orang kulit hitam TIDAK SEJAJAR dng kulit putih

Civil War berkenaan dng perbudakan kulit hitam
16. Di tengah2 Civil War (1 Jan 1863), Lincoln mengeluarkan “The Emancipation Proclamation” yg menyerukan PEMBEBASAN budak di state yg memberontak. Proklamasi ini terbatas, TIDAK berlaku unt State di perbatasan & South yg sudah dikuasai Union

archives.gov/exhibits/featu…
17. History Professor (Univ of Kansas), Jennifer L. Weber:

Setelah Emancipation Proclamation, War Democrat RASIS di NORTH yg awalnya mendukung perang membela Union jadi menentang Lincoln & berubah jadi Peace Democrat. Bagi mereka, perang untuk Union, BUKAN penghapusan perbudakan
18. Dalam pilpres 1864, DEMOCRAT mencalonkan George McClellan sebagai Capres menantang Lincoln

Dlm surat penerimaan nominasinya, McClellan mengatakan bahwa SATU2NYA syarat berdamai dng Confederacy adalah UNION. Penghapusan perbudakan TIDAK disebutkan
loc.gov/resource/lprbs…
19. Setelah Civil War, Reconstruction diwarnai dng 3 amandemen Konstitusi yg disponsori REPUBLICAN

13th amendment: Menghapus perbudakan (Dem 16/80)

14th amendment: Persamaan di bawah hukum unt SEMUA warga negara (Dem = 0)

15th amendment: Hak voting bagi kulit hitam (Dem = 0)
20. Civil War Amerika tidak sesederhana dikotomi “North VS South”

Dlm hal menjaga keutuhan negara: North (mempertahankan Union) VS South (memerdekakan diri)

Dlm hal penghapusan perbudakan: Republican (anti-perbudakan) VS Democrat (pro-perbudakan, North & South/Confederacy)
21. Hari ini, media, sejarawan & politisi PROGRESSIVE Amerika ramai2 MEMBELOKKAN SEJARAH dng mengasosiasikan "Confederacy, South & rasisme" dengan Trump/Republican karena memang Republican dominan di South SEKARANG (Ini dugaanku)

Ada alasan the parties switched. Itu thread lain

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with AmerEurope

AmerEurope Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @AmerEurope

Jan 5, 2022
1) Yang suka debat penanganan COVID, jangan lupa GREAT BARRINGTON DECLARATION (Oktober 2020) yg melawan lockdown ala Fauci & mengusulkan “jalan tengah”

Deklarasi ini dipelopori TIGA EPIDEMIOLOGIST kelas dunia:

Kulldorff (Harvard)
Gupta (Oxford)
Bhattacharya (Stanford)

THREAD👇
2) Ketiga Profesor tsb menentang Lockdown karena berdampak negatif thd kesehatan publik jangka pendek maupun panjang

Contoh dampak negatifnya dapat dibaca dlm bhs Indonesia👇

gbdeclaration.org/great-barringt…
3) Pemikiran ketiga profesor ini berdasarkan DATA yg menunjukkan:

Resiko kematian akibat COVID dari orang tua & mereka yg lemah LEBIH dari SERIBU kali dibanding mrk yg masih muda

Bagi ANAK2, COVID lebih TIDAK berbahaya dibanding penyakit2 lain termasuk influenza. Yes .. anak2!
Read 9 tweets
Jan 21, 2021
1. In my opinion, TRUMP adl salah satu GREAT President yg pernah dipunyai Amerika

Bukan hanya krn agenda populisnya (Setiap capres bisa membuat agenda populis), tapi krn ia MELAKSANAKAN janjinya

Untuk itu dia harus, nyaris sendirian, MELAWAN ARUS di Washington DC

THREAD👇
2. Kelompok mana di Washington DC yg dilawan Trump?

Politisi Democrat & Republican
Corporate media
Birokrat

Birokrat sering disebut sbg "the fourth branch of gov". Presiden datang & pergi tapi birokrat2 tetap bertahan & bisa mensabotase dari dalam jika mrk ga suka dng Presiden
3. Agenda2 "America First" apa saja yg menyalahi "norma" DC?

"Pembatasan IMIGRAN GELAP. Membangun tembok"

Semua tahu kalo imigran gelap berkompetisi dng warga minoritas unt pekerjaan2 skill rendah krn yg gelap dibayar jauh lebih murah
Read 13 tweets
Nov 9, 2020
1. US Election

Media mem-framing Trump tidak mau menerima kekalahan

Sebenarnya TRUMP mengangkat isu “Big city machines are corrupt”, yaitu “urban political machine” DEMOCRAT yg KOTOR

Mesin ini diwariskan pendiri Democrat, Van Buren, & telah berlangsung TURUN-TEMURUN

THREAD👇
2. "Urban political machine" ini menjadi spesialisasi Democrat sejak awal

Bahkan kota2 besar di state2 Republican banyak dikuasai Democrat

New York Times 1964 mengangkat isu KECURANGAN dalam PEMILU. Taktik2nya aku uraikan di sini👇
nytimes.com/1964/09/27/arc…
3. Taktik pertama:

DAFTAR PEMILIH diisi dengan nama & alamat PALSU: Nama orang di penjara, rumah sakit & KUBURAN

Taktik lama ini masih digunakan sampai sekarang unt memenangkan Biden

Giuliani: “Dead people generally vote Democrats”
Read 5 tweets
Aug 31, 2020
1. SEJARAH berdirinya PARTAI DEMOCRAT AMERIKA diwarnai dng koalisi PERBUDAKAN & Politik TRANSAKSIONAL dng minoritas/imigran mll prinsip KETERGANTUNGAN

Krn itu, iklan politik Kim Klacik yg mengritik Democrat menjadi viral

Tertarik sejarah Dems, THREAD👇
2. Thread lama 👇menggambarkan pergumulan ttg perbudakan pada era Founding Fathers

Mrk mengatakan “Men are created equal”, tapi juga punya budak

Ada keinginan menghilangkan perbudakan, tapi sikon saat itu tidak memungkinkan
3. Kita mulai dari SOUTH

Setelah era Founding Fathers, harapannya perbudakan akan menurun. Kenyataannya malah MENINGKAT. Why?

1793 ELI WHITNEY menemukan "Cotton Gin" (mesin pemisah kapas dari bijinya). Produksi kapas jadi naik, kebutuhan budak juga naik
Read 27 tweets
May 31, 2020
1) UPDATE kerusuhan di AMERIKA

Hari ini, Presiden TRUMP menuding ANTIFA dibalik kerusuhan yg terjadi di bbrp kota

"The violence & vandalism is being led by ANTIFA & other radical Left-Wing groups"
2) Melalui Twitter, Trump mengatakan 80% perusuh di Minneapolis berasal dari state lain. Hal yg sama diungkapkan Gubernor Minnesota

Trump minta pemerintah state bertindak tegas. Jika tidak, pemerintah Federal akan turun tangan, termasuk dng menggunakan militer
3) TRUMP: “The death of George Floyd on the streets of Minneapolis was a grave tragedy.“

“I stand before you in firm opposition to anyone exploiting this tragedy to loot, rob, attack & menace.”

“Healing, not hatred. Justice, not chaos...”

Read 17 tweets
May 11, 2020
1) #Berita #Politik #Amerika yg ditutup2i media AS & TAK ADA di media Indonesia

Menurut dokumen dari DPR AS yg baru dibuka, pejabat2 Keamanan OBAMA mulai menyelidiki Trump "berkolusi dng Rusia" TANPA BUKTI AWAL yg memicu penyelidikan #ObamaGate

THREAD👇
2) Wakil Direktur FBI era Obama, Andrew McCabe, kalo di TV selalu mengatakan FBI memulai penyelidikan (Kolusi Trump-Rusia) dng BUKTI KUAT

Ditanya apakah Trump itu asetnya Rusia ..

McCabe: "We believe that could be possible"

Saat ditanya Kongres? NEXT👇
3) Andrew McCabe, ditanyai anggota Kongres tentang “Bukti Dokumen” (Terkenal dng nama “Steel Dossier”) yg dipakai FBI unt meminta ijin ke Pengadilan untuk memata2i Trump-Rusia

McCabe: “Saya TIDAK BISA membuktikan akurasi informasi di dalam dokumen tsb”

JUJUR krn DI BAWAH SUMPAH Image
Read 17 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us!

:(