fase downtrend adalah kecendrungan harga untuk turun, hal ini bisa dilihat dengan candle yang selalu menembus suportnya, dan banyaknya candle yang bewarna merah, apakah bisa untung di fase downtrend ?
bisa, tapi sangat sulit, dan itu pun ketika kalau kita mahir mencari titik breakout yang tepat, coba kita perhatikan gambar, hanya ada 3 candle hijau yang panjang, sisanya adalah merah, persentase untuk profit sangat kecil
ini diibartkan anda menanam ditanah yang tandus, sangat sulit untuk uang kita bertumbuh ditanah seperti ini.
dan kalau kita melihat lebih dalam lagi isi dari candle itu maka kita melihat trend harian yang juga downtrend, dan sekali lagi apakah kita bisa untung?j
jawabannya bisa, ketika anda sangat mahir sekali melihat titik breakoutnya, dan tentunya jangan berharap anda bisa untung puluhan persen diharian ini 😂😂😂😂
• • •
Missing some Tweet in this thread? You can try to
force a refresh
1. Buy saham dan index UPTREND
Saya berusaha untuk membeli saham uptrend dan menghindari saham downtrend. Trend adalah sebuah kecenderung. Uptrend artinya harga saham cenderung naik. Saat kita membeli saham uptrend peluang untuk profit lebih besar daripada membeli saham down
2. Beli saat BREAKOUT dan hindari saham yang tembus STRONG SUPPORT
Buy saat breakout potensi profitnya lebih besar. Saat harga saham breakout atau tembus resisten artinya banyak pembeli yang mau membayar harga lebih tinggi. kekuatan beli cenderung kuat saat harga saham break
1. cek ihsg apakah lagi uptren secara mingguan, jika iya cek harian apakah hari ini MA reversal ke uptren, jika reversal maka waktunya masuk
(gunakan line tren)
2. cari saham yang lagi uptren secara mingguan, jika iya cek harian apakah hari ini MA reversal ke uptren, jika reversal maka waktunya masuk
(gunakan line tren)