YayasanLBHIndonesia Profile picture
Nov 15 4 tweets 2 min read
Kita cuman nanya, pasca pembahasan RKUHP antara rakyat dengan DPR, langkah konkrit apa yang akan mereka lakukan?

Eh, malah dijawab begini :(

#SemuaBisaKena
Pada Senin, 14 November 2022, Komisi 3 DPR RI mengadakan Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) bersama Aliansi Nasional Reformasi KUHP mengenai RUU KUHP. Pada rapat tersebut, seorang anggota aliansi bertanya apakah DPR RI akan melakukan langkah konkrit dari RDPU.
Pimpinan Komisi 3 DPR RI berkata, bahwa aliansi tidak berhak menuntut DPR menjelaskan hal tersebut.

Eh, gimana pak????

Bukannya harusnya begini ya 👇 ImageImageImageImage
Tayangan lengkap RDPU tersebut dapat disaksikan di kanal Youtube Komisi 3 DPR RI atau kunjungi tautan :

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with YayasanLBHIndonesia

YayasanLBHIndonesia Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @YLBHI

Nov 14
Siaran Pers YLBHI dan 18 LBH Kantor

”Kronologi lengkap : Intimidasi, ancaman dan Pembubaran Paksa terhadap Advokasi Kemanusiaan di Bali dalam perhelatan G20”

ylbhi.or.id/informasi/siar…

@madisnur @AJIIndonesia @walhinasional @TrendAsia_Org @GreenpeaceID @amnestyindo
Indonesia sebagai tuan rumah G20 yang telah dipersiapkan sejak beberapa bulan lalu dengan kampanye yang begitu gencar oleh Pemerintah mengharuskan YLBHI untuk merespon gelaran yang melibatkan 20 negara yang sangat berkuasa di dunia.
Kekuasaan ini tergambar atas kekuatan ekonomi dan politik dunia, dengan komposisi anggotanya mencakup 80% PDB dunia, 75% ekspor global, dan 60% populasi global. Agar berjalan “lancar” Konferensi Tingkat Tinggi ini dijaga oleh lebih dari 18.000 aparat.
Read 5 tweets
Nov 13
Pers Rilis YLBHI

YLBHI Mengecam Pembubaran Paksa Rapat Internal dan Gathering YLBHI-18 Kantor LBH di Sanur, Bali.

ylbhi.or.id/informasi/siar…
Berikut beberapa foto saat aparat kepolisian bersama kelompok masyarakat yang mengaku aparat desa dan pecalang masuk ke dalam halaman villa dan membubarkan dengan paksa acara internal YLBHI. ImageImage
Kami dikepung oleh puluhan orang yang merengsek masuk kedalam villa.

Mereka berulang kali menyampaikan bahwa ada pelarangan melakukan kegiatan apapun selama pertemuan G20, sehingga kegiatan YLBHI harus dihentikan.
Read 4 tweets
Jun 29
Selamat datang di Indonesia!

Negara yang sudah merdeka tapi masih mau menggunakan pasal-pasal kolonial jaman penjajahan.

#semuabisakena #rkuhp
@LBH_Jakarta @lbhmakassar @LBHYogyakarta @LBHBandung @LBH_B_Lampung @lbhmanado @LBH_surabaya @FraksiRakyatID @ICJRid Siapa saja yang menghina Presiden, Pemerintah maupun Pejabat Negara bisa tiba-tiba dipidana.

#semuabisakena #kawalRKUHP
Kalau menurut RKUHP nih ya, orang yang menghina kekuasaan umum atau lembaga negara dengan lisan atau tulisan, dan itu dilakukan ditempat umum, siap-siap masuk penjara.

Itu kata RKUHP
Read 5 tweets
Jun 28
Siaran Pers Bersama ICJR, YLBHI, dan PARITAS terkait Kasus Holywings

"Tidak ada Unsur Pidana dalam Kasus Holywings"

--
a thread-
Promosi minuman keras (miras) oleh Holywings Indonesia yang menggunakan nama “Muhammad” dan “Maria” berujung penangkapan terhadap 6 orang pekerjanya. Mereka terdiri dari direktur kreatif, kepala tim promosi, anggota tim promosi, 2 orang admin tim promo dan social media officer.
24 Juni 2022, Kapolres Metro Jak-Sel Kombes Pol Budhi Herdi Susianto menyatakan, bahwa kasus tersebut sudah masuk tahap penyidikan. Katanya, motif dari unggahan tersebut adalah menarik pengunjung untuk datang ke outlet Holywings khususnya yg persentase penjualannya di bahwa 60%.
Read 8 tweets
Mar 3
Perusahaan ilegal PT. GKP kembali merampas paksa lahan milik petani Wawoni di Ruko-Ruko Raya, Konawe Kepulauan, Sulawesi Tenggara pagi ini, kamis 3 maret 2022. Mereka juga dibantu dengan sejumlah aparat kepolisian dari Polda Kendari dan TNI AD.
Sejumlah warga pemilik lahan kemudian mencoba mempertahankan lahan milik mereka dengan berbagai cara, salah satunya dengan aksi spontan ibu-ibu yang membuka pakaian sebagai bentuk usaha maksimal yang dapat dilakukan oleh perempuan Petani Wawonii.
Kejadian ini sudah terjadi berkali-kali sejak tahun 2019. Polisi, TNI dan beberapa orang dari perusahaan juga melakukan intimidasi dan kekerasan terhadap Petani Wawonii.

#SaveWawonii
#TolakTambangWawonii #polisipengawalinvestasi #percumalaporpolisi
Read 4 tweets
Mar 2
Presiden Jokowi secara tegas menolak gagasana ini, namun di sisi lain ia membiarkan para elite politik bahkan bawahannya melakukan manuver penundaan pemilu. ylbhi.or.id/informasi/siar…
Sehingga kami menduga kuat, rencana penundaan pemilu sengaja digarap atau semacam operasi khusus untuk memperpanjang kekuasaan politik.
Penundaan pemilu bukan hanya pada ranah normatif-prosedural atau amandemen konstitusi ataukah tidak, melainkan juga publik semestinya menguji seberapa jauh komitmen Pemerintah menghormati pada nilai konstitusi itu sendiri serta penghormatan terhadap HAM.
Read 4 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(