Ahmad Khadafi Profile picture
Syafawi Ahmad Qadzafi Yogyakarta - Kartasura - Surakarta
May 1, 2022 15 tweets 3 min read
Pertanyaan seperti ini memang sngt rasional, tapi sayangnya tidak relevan.

Ya wajar

Soalnya pertanyaan ky gini sebenere didasari dari ketidakpahaman kenapa metode rukyatul hilal masih dilakukan? Padahal manusia udah bisa pakai metode hisab dr ilmu astronomi

-- sebuah utas -- Sebelum ke mana2, saya jelasin dulu beda sederhana keduanya.

Hisab: nentuin "ganti bulan" pakai kalender (rasional)

Rukyatul hilal (arti: lihat bulan baru): nentuin "ganti bulan" pakai patokan fenomena alam (empiris)
Mar 31, 2021 18 tweets 4 min read
Bagi beberapa orang, nerobos Mabes Polri dengan nekat dan cuma bermodal satu pistol itu tindakan bodoh...

Oh, tidak.

Serangan ini tujuan utamanya bukan untuk membunuh polisi, ini hanya untuk mengirim pesan.

Sama seperti bom Makassar kemarin. Pesan yg ingin disampaikan ya teror. Teror kalau kelompok ini bisa melakukan apapun.

Bahkan sampai bisa meyakinkan seseorang melakukan aksi "bunuh diri" kayak gitu.

Ketimbang menyebutnya aksi bodoh, saya malah khawatir aksi ini memberi pesan ke sel-sel tidur teroris lainnya.
Sep 26, 2019 5 tweets 2 min read
Presiden BEM KM UGM kemarin menarik diri dari aksi #GejayanMemanggil tapi sekarang malah jadi perwakilan aksi #GejayanMemanggil oleh beberapa media.

Kader Organ Extra "Situ" pancen pinter kalo disuruh curi panggung.

🙊 BEM UGM ogah ikut karena ada dukungan RUU PKS dalam aksi #GejayanMemanggil. Y maklum sih, organ extra mereka (yg jd kekuatan tersembunyi BEM) punya afiliasi dengan salah satu partai besar di parlemen~
Sep 11, 2019 5 tweets 1 min read
Satu hal yang bikin sy menyesal dari meninggalnya Pak Habibie adalah, anak saya belum bs tahu beliau (krn masih 2 tahun)

Besok, saya cuma bisa memperlihatkan foto. Sambil kasih tahu...

"Nak, ini lho Presiden pertama (setelah Sukarno) yg lahir bukan dr rahim partai politik." Mungkin anak saya g kan bgtu peduli. Karena ia gak punya pengalaman tahu Pak Habibir. Tp sy akan kasih tahu satu hal penting.

"Dulu ada sebuah era di mana semua orang di Indonesia punya cita-cita yang tidak merujuk ke profesi, tapi ke sosok manusia...."