My Authors
Read all threads
Tumbuh dewasa itu sulit

Tumbuh dewasa sebagai individu penyandang spektrum autisme, jauh lebih sulit.

Autisme adalah kondisi neurologis yg sangat kompleks, di dalamnya ada hambatan interaksi sosial, ketrampilan komunikasi, bahasa dan adanya perilaku rigid yg berulang.
Spektrum utisme adalah kondisi gangguan,

Penyandangnya akan menemukan banyak kesulitan berinteraksi dengan masyarakat pada umumnya

Rentang disabilitas (dan abilitas) sangat lebar, sehingga kondisi ini disebut gangguan “spektrum”, dan jumlah yg terpengaruh semakin banyak
Menemukan pekerjaan, cinta, dan kemandirian adalah hal yang lumrah bagi Sapiens pada umumnya

Tapi bisa sangat sulit bahkan nyaris tidak mungkin bagi yg berada di spektrum autisme

Namun, ada harapan bahwa keadaan sekarang mulai berubah...
Menemukan gejala autisme lebih dini adalah hal yg penting

Autisme adalah kelainan pada otak bayi yg pertumbuhannya terlalu cepat, demikanlah menurut kajian neurosains terbaru

Temuan ini bisa membantu dokter mencegah kelainan tersebut sebelum muncul
Bagi ortu2 yg mendapati anak mereka menyandang autisme, diagnose ini sering kali mengejutkan!

Bagaimana mungkin bayi mereka yg semula tampak sehat mendadak aja jadi punya kelainan yg tak tersembuhkan?
Sekarang memungkinkan untuk mendeteksi gejala autisme pada usia bayi di bulan ke tiga, jauh sebelum kelainan itu muncul.

Deteksi dini memungkinkan intervensi yg bisa mencegah atau paling tidak mengurangi kelainan yg terkait dg autisme.
Memang penyebab nya belum diketahui dengan pasti, saking banyaknya variabel yg terlibat

Tapi, sudah diketahui bhw autisme menunjukkan pola perilaku khusus, dan apakah pola itu berkembang menjadi disabilitas atau tidak, ini tergantung pengalaman dini penyandangnya.
Skrg kita tahu bhw autisme bisa disebabkan oleh sejumlah gen, baik yg diwariskan ataupun yg bermutasi,

serta berbagai faktor lain, alias multifaktor

Ada juga seh, penelitian gadungan yg menyalahkan vaksin campak-gondong-rubella yg diberikan saat kanak2, yg ini telah dibantah.
2017, Joseph Piven dkk dari North Carolina University melaporkan hasil penelitianpada 106 bayi yg punya kakak penyandang autisme

Ini berarti bayi2 tab memiliki peluang lebih besar untuk mengalami kelainan tersebut.

Otak mereka dipindai di usia 6, 12 dan 24 bulan, dg MRI
Nah, otak bayi yg kemudian ternyata didiagnosis menyandang kelaian autisme tumbuh lebih cepat daripada bayi lain, mulai sejak usia 7 bulan, berkembang luas sampai usia 12 bulan

Kemudian volume otak menjadi lebih besar pada tahun kedua kehidupannya
Peneliti menggunakan pemindaian otak pada bayi berusia 6 dan 12 bulan bisa secara akurat memprediksi diagnosis autisme utk 8 dari 10 bayi yg ditemukan memiliki kelainan ini.

Pemindaian memungkinkan dokter mengenali autisme jauh sebelum gejalanya muncul
Temuan ini menyiratkan bhw bayi yang beresiko autisme bisa dengan pelan2 dipulihkan kemampuan interaksinya.
Ganguan yg menjadi ciri khas autisme (keterlambatan memahami bahasa, kesulitan berinteraksi, dan perilaku berulang) biasanya tidak muncul sampai usia 2,5 tahun

Dan pada saat itulah kebanyakan anak terdiagnosis
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with Ryu Hasan

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!