My Authors
Read all threads
Baru sekarang saya coba memahami komunitas Flat Earth. Film dokumentasi Netflix, Behind The Curve, mengangkat beberapa tokoh FE spt Mark Sergent, Patricia, dll.

Bagaimana mereka percaya, penolakannya thd sains, distrust thd sekolah, math, fakta, dan kompetisi di antara mrk.
Patricia ini membuat podcast di YouTube ttg FE. Sampai ratusan episode. Ditanya apa sumber yg dia percaya? Jawabnya: myself.

Dan podcastnya bersama Mark Sergent sangat populer.
Mereka bikin eksperimen dg giroskop yg paling akurat. Mau membuktikan bahwa bumi datar. Jika bumi bulat, maka giroskop akan geser 15 derajat. Dua kali eksperimen, dg setting yg beda, hasilnya sama. 15 derajat.

Fakta ini tidak sesuai keinginan mrk, shg ditolak. Mrk cari cara lain
Mengapa orang terdidik dan tak terdidik sama saja, bisa percaya dan jd pengikut teori Flat Earth?

Karena mereka terus-menerus diajari untuk tidak percaya pada otoritas, baik sekolah, sains, negara, dan kekuatan global.
Biasanya lecture mereka dimulai dengan distrust ini, agar kita bisa percaya apapun, termasuk yg bertolak belakang dengan sains.
Ilmu fisika dasar yg sudah umum tdk dipercaya, sains tdk dipercaya, pemerintah tdk dipercaya.

Jika anda mulai dengan premis atau posisi ini, maka anda bisa masuk ke teori apapun, konspirasi apapun.
Ada fenomena Imposter Syndrome. Spt ilmu padi. Semakin anda tahu ttg sebuah topik, samakin anda merasa bukan lagi expert. Anda akan semakin hati2.
Namun ada juga Dunning-Kruger effect. Semakin seseorang tidak punya ilmu dan expertise ttg sesuatu, maka semakin dia merasa tahu segalanya atas sesuatu tersebut.
Seperti Patricia di atas. Dia tidak butuh sumber apapun untuk mengetahui sesuatu. Karena sumber yg dia percaya adalah... dirinya sendiri.
Ada gunanya diskusi dengan orang yg tidak percaya otoritas sains?

Bagi kebanyakan mereka, bukti apapun yg kita berikan, maka mereka akan menyampaikan pertanyaan2 dan penolakan yg makin kompleks. Ilmu gravitasi sederhana bs makin kompleks.
Komunitas Flat Earth makin banyak anggotanya. Jutaan di America. Mereka percaya bentuk bumi datar, ditutup dg dome raksasa, dan matahari serta bulan adalah sekedar sumber cahaya di atasnya.

Di Indonesia jg banyak diperkuat dg dalil dari Quran, biar meyakinkan.
Tadi pas makan malam saya bilang ke kedua anak saya. Joke setengah serius.

Kalau kalian nikah nanti, ayah kasih syarat buat calon menantu: bukan anti vaksin, dan bukan pengikut Flat Earth. Soalnya, bikin keturunan dan umat makin jauh dari ilmu pengetahuan. 😉
Saya ambil penutup makanan, dan tunjukkan ke mereka bagaimana model bumi menurut teori flath earth.

Seperti ini. Bumi dikelilingi pinggiran es, ditutup dengan dome. 🙈
Udah gitu aja shit posting saya soal FE ini. No more. 😊
Saya lanjutin dikit lagi nonton filmnya semalem.

Ini tentang beratnya jadi Flat-Earther. Mereka dibilang idiot, crazy, dijauhi.

Wanita ini diputus oleh partnersnya, setelah ngaku dia pengikut FE.
Lelaki ini harus pisah dari istrinya, dan dibilang aneh oleh anak2nya.
Demi mencari "kebenaran" lelaki ini juga harus cerai dari istrinya, tidak lagi bicara dengan ortu dan sodaranya.

Menjadi Flat-Earther itu ternyata berat.
Menurut expert ini, ketika Flat-Earther tidak lagi bisa diajak bicara, karena keyakinannya yg tidak sesuai kaidah pengetahuan umum, pada akhirnya kaum itu akan dikucilkan, dibiarkan dengan keyakinannya. Ini skenario terburuknya.
Kata Patricia, salah satu tokoh FE, putus hubungan dengan keluarga tidak apa, yg terpenting adalah "kebenaran."
Expert: jika anda udah males berinteraksi dengan mereka, ya udah, karena anda ndak bisa berharap mereka berubah.
Expert: mungkin anda ingin mereka mau bergerak ikut penjelasan anda, setidaknya menerima separuhnya.

Kenyataannya, butuh effort yg luar biasa bahkan untuk bikin mereka mau geser selangkah aja menuju anda.
Apa sih misi mereka?

Dalam sebuah konferensi Flat-Earth pertama di US, statemen awal dalam video mereka: Sejak tahun 1800, sains sudah bergeser dari penemuan menjadi dogma. Sekarang saatnya kita bebaskan penelitian ilmiah.
Misi penelitian mereka:

Kita akan membuktikan melalui eksperimen bahwa tidak ada kurva di bumi, bumi tidak bergerak, dan tak ada energi yg datang dari bintang2 (spt matahari dkk).
Kenapa teori Flat Earth menyajikan begitu banyak "fakta," "pertanyaan," konpirasi, seperti lompat ke sana kemari?

Expert: semakin tidak mungkin dogma anda, maka semakin banyak realitas alternatif yang anda harus ciptakan untuk mempertahankannya.
Bagaimana jika Flat-Earther yg anda hadapi melek sains?

Kl anda memakai metafora "argument is war" maka jika lawan lebih baik dari dia, maka dia ndak akan terima begitu saja. Selalu akan mencari alasan buat melawan balik. Endless.

Terus gimana dong?
Jika anda serius mau meluangkan waktu menghadapi Flat Earther, jangan pake model perang argumen. Harga diri mereka melebihi semesta, sulit menerima argumen.

Tetapi ajak melakukan eksplorasi bersama2. Sama2 eksperimen. Sehingga tidak lagi terjebak dalam perang argumen.
Experimen mereka sendiri, menggunakan cahaya, ingin membuktikan kalau permukaan tidak melengkung.

Hasilnya ternyata: melengkung.

🙈😊
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Keep Current with Ismail Fahmi

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!