Tantangan ekonomi yg dihadapi seluruh negara akibat Covid-19 makin meningkat, termasuk Indonesia. Kontraksi pertumbuhan ekonomi terekam dlm kinerja #UangKita Mei lalu.
Sebagai instrumen fiskal yg melindungi rakyat & perekonomian Indonesia, bagaimana capaian APBN hingga Mei 2020?
Proyeksi perekonomian nasional di kuartal kedua ini tetap berada di zona kontraksi, yaitu sebesar -3,1%.
Berdasarkan proyeksi ini, pertumbuhan ekonomi 2020 diperkirakan sebesar 0 s.d. 1%.
Untuk memperbaikinya, pemerintah harus melakukan program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN).
Karena itulah, tahun ini #UangKita diarahkan untuk penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional.
Sekarang, Minkeu paparkan capaian penerimaan dan realisasi belanja APBN 2020 hingga akhir Mei lalu, ya! ⬇️
Dari data-data di atas, disimpulkan bahwa:
🔹Pendapatan Negara (Rp664,3 T) dan Belanja Negara (Rp843,9 T) tumbuh negatif dibandingkan tahun lalu
🔹Defisit meningkat, baik nominal (Rp179,6 T) maupun rasionya terhadap PDB (1,07%) dibandingkan tiga tahun terakhir
Apa yang menjadi sorotan dari kinerja APBN 2020 hingga Mei?
🔸Realisasi belanja bantuan sosial naik drastis 30,7%👉membantu rakyat miskin
🔸Belanja barang K/L turun 30,3%👉efisiensi perjalanan dinas & belanja
🔸Belanja pegawai turun 4,2%👉kebijakan THR tahun ini berbeda
Memang, dibutuhkan pembiayaan cukup besar untuk menangani pandemi Covid-19 dan memulihkan ekonomi nasional.
Namun, pemerintah selalu menjalankan strategi pembiayaan yang prudent dan akuntabel.
Pidato Presiden RI Pada Penyampaian Keterangan Pemerintah Atas Rancangan Undang-Undang Tentang APBN Tahun Anggaran 2025 Beserta Nota Keuangannya di Depan Rapat Paripurna DPR
#PidatoRAPBN2025 NusantaraBaru
1. Kita patut bersyukur. Sbg bangsa yg tangguh Indonesia mampu menghadapi tantangan sgt berat 10 thn terakhir. Mulai dr Pandemi Covid19, gejolak geopolitik global,perang dagang& berbagai ancaman krisis,serta perubahan iklim yg menimbulkn byk bencana #PidatoRAPBN2025 NusantaraBaru
2. Alhamdulillah.. walau diterpa banyak tantangan & ketidakpastian. Kondisi politik & ekonomi kita tetap stabil. Bahkan mampu tumbuh secara berkelanjutan. #PidatoRAPBN2025 NusantaraBaru
@jokowi 1.Alhamdulillah, Indonesia mendptkn apresiasi sbg slh satu negara yg berhasil mengatasi pandemi & memulihkn ekonomi dgn cepat. Pemulihn ekonomi dlm tren yg terus menguat, tumbuh 5,01% Triwulan I, dan menguat signifikan menjd 5,44% Triwulan II 2022 #RAPBN2023#PulihLebihCepat
@jokowi 2.Sektor2 strategis spt manufaktur & perdagangan tumbuh ekspansif didukung konsumsi masyarakat yg mulai pulih, serta solidnya kinerja ekspor. Neraca perdagangan mengalami surplus 27 bulan berturut2. #RAPBN2023#BangkitLebihKuat
PIDATO PRESIDEN RI PADA SIDANG TAHUNAN MPR RI DAN SIDANG BERSAMA DPR RI DAN DPD RI DALAM RANGKA HUT KE-77 PROKLAMASI KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA TAHUN 2022
1. Tantangan yang kita hadapi sangat berat. Semua negara, di seluruh dunia, sedang menghadapi ujian. Krisis kesehatan akibat pandemi Covid-19 belum sepenuhnya pulih. Perekonomian dunia belum sepenuhnya bangkit. #PidatoPresiden2022#bangkitlebihkuat
2. Tiba-tiba meletus perang di Ukraina, sehingga krisis pangan, krisis energi, dan krisis keuangan tidak terhindarkan lagi. 107 negara terdampak krisis, sebagian di antaranya diperkirakan jatuh bangkrut. #PidatoPresiden2022#bangkitlebihkuat