Herman Hery dan Ihsan Yunus diduga menggunakan bendera sejumlah perusahaan untuk memperoleh proyek pengadaan barang bantuan sosial 2020. #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/3qynQUo
Sebagian perusahaan penyedia bahan pokok untuk bantuan sosial Covid-19 Kementerian Sosial baru terbentuk menjelang penunjukan. Terdapat nama-nama yang sama di susunan pemegang saham masing-masing perusahaan penyedia. #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/39KLVjL
Herman Hery, Ihsan Yunus, dan Juliari Batubara disebut sebagai bagian dari satu faksi di PDI Perjuangan yang diduga menjadikan bantuan sosial sebagai sumber uang. #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/39KkGWD
KPK menggeledah perusahaan penyedia bantuan sosial bahan pokok yang diduga terafiliasi dengan dua politikus PDI Perjuangan. #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/3bZ6hse
Kuota buat Herman Hery tidak dikutip fee karena disebut-sebut milik pengurus elite PDI Perjuangan. Dari 1,9 juta paket bansos, eks Menteri Sosial Juliari Batubara hanya mengutip 600 ribu paket. #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/2M3XI4u
Perusahaan yang terafiliasi dengan politikus PDI Perjuangan, Herman Hery dan Ihsan Yunus, ditengarai mendapat kuota jumbo bantuan sosial penanganan Covid-19 wilayah Jabodetabek di Kementerian Sosial. #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/2XSiHtU

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Koran Tempo

Koran Tempo Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @korantempo

18 Jan
Politikus Banteng Penguasa Bansos

Di bawah Juliari Peter Batubara, “bansos” berubah menjadi bancakan sosial. #Editorial #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/2XOxKF5
Bantuan untuk masyarakat yang terkena dampak pandemi Covid-19 tersebut ditengarai dibagi-bagi ke segelintir koleganya ketika politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) itu menjadi Menteri Sosial. #Editorial #korantempodigital #KoranTempo bit.ly/35MsgPm
Skandal ini terkuak pada awal Desember 2020. Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangkap Matheus Joko Santoso, pejabat pembuat komitmen di Kementerian Sosial. #Editorial #korantempodigital #KoranTempo
Read 21 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!