"Kami Yang Paling Benar"

1. Khawarij adalah salah satu sekte yg memberi banyak pengaruh terhadap gerakan ekstremisme dalam tubuh Islam
Keberadaan mereka sempat mengubah potret ajaran Islam yg rahmatan lil alamin menjadi wajah yg intoleran & penuh kebencian ke sesama Muslim
2. Khawarij ada sejak di masa Rasulullah Saw
gerakan politik beserta tokohnya aksi2 terorismenya & paham keagamaannya
Terjadi perpecahan di internal kaum Muslimin pasca-pembunuhan Khalifah Utsman di mana secara umat terbagi menjadi dua, yaitu kubu Ali Bin Abi Thalib
3. Sang khalifah keempat pengganti Utsman & kubu oposisi yg terdiri dari kelompok Ummul Mukminin Aisyah dan kelompok Mu’awiyah bin Abi Sufyan
Kelompok Ummul Mukminin Aisyah sempat bentrok dg pemerintahan Khalifah Ali dalam perang Jamal yang berakhir dg kemenangan pihak Ali.
4. Selanjutnya kubu Mu’awiyah menjadi penantang berikutnya di perang saudara yang dikenal dg nama perang Shiffin Pada akhir perang ini kemudian terjadilah arbitrase
Hasil akhir arbitrase ini memenangkan pihak Mu’awiyah sehingga diangkatlah Mu’awiyah sebagai khalifah selanjutnya
5. Ali bin Abi Thalib sendiri tampak enggan mempertahankan statusnya lagi sebagai khalifah pasca-arbitrase ini. Hal inilah yang membuat banyak orang dari kubu Ali bin Abi Thalib kecewa sehingga memisahkan diri dari kelompok Ali dan mulai memeranginya.
6. Kelompok Khawarij tak segan menganggap Mu’awiyah sebagai orang kafir dengan alasan telah menentang Khalifah yang sah, tetapi juga mengafirkan Ali dengan alasan mau menerima hasil arbitrase. Dengan demikian, semua golongan yang ada dianggap kafir kecuali diri mereka sendiri.
7. Sebagian ahli mendefinisikan Khawarij secara lebih luas hingga mencakup siapa pun yang keluar dari kubu penguasa yang sah, misalnya as-Syahrastani yg mendefinisikan  Khawarij
Setiap orang yang keluar menentang pemimpin yg sah yg telah diputuskan oleh masyarakat
8. Dalam perkembangan Khawarij dikenal dg berbagai nama yg berbeda
al-Haruriyah—mereka disebut demikian sebab markas mereka yg pertama berada di daerah Harura’. Di Harura’ inilah generasi pertama dari Khawarij tinggal & menyusun kekuatannya
9. Mereka juga dikenal dengan nama as-Syurâh yang secara harfiyah berarti “para pembeli” sebab di antara jargon mereka adalah “kami membeli surga dengan diri kami”. Selain itu juga ada julukan al-Muhakkimah sebab mereka mempunyai slogan “tak ada hukum kecuali milik Allah”.
10. Selain julukan yg netral&sepintas terkesan positif ini, mereka dikenal dg julukan al-Mariqah yg berarti kelompok yg menjauh dari agama sebab keberadaan mereka diidentikkan dg orang yg oleh Nabi Muhammad disebut menjauh dari agama seperti melesatnya anak panah dari busurnya
11. Seluruh julukan itu mereka terima kecuali julukan terakhir sebab meskipun seluruh Muslim lain menganggap mereka menyimpang dari agama, tetapi menurut mereka sendiri justru sebaliknya orang-orang lainlah yang telah menyimpang dan keluar dari agama.

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with 🅿️opKoЯn-2

🅿️opKoЯn-2 Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @elHurryKoRn_2

29 Apr
MasyaAlloh, Masjidil Haram Hujan Es

.
2. Heboh hujan es di Masjidil haram ust.Yusuf Mansyur ingatkan hal ini jpnn.com/news/heboh-huj…
3. Tumpahan air dari atas karna Tanah Sekitaran Masjid Al haram yg Landai
Read 4 tweets
22 Apr
PUNCAK ILMU ITU ADALAH "AL-HIKMAH" DAN PUNCAK DAKWAH ITU ADALAH "RAHMAT"

1. Imam Al-Ghazali : Al-Hikmah di atasnya Al-Ilmu & Al-Fiqh
Seorang yg Alim belum tentu Faqih & seorang Faqiih belum tentu Hakim
Sikap orang berilmu pasti berbeda dengan sikap Ahlul Hikmah

#Ramadan #Kareem
2. Makanya kadang ada Ustadz yang baru tamat S1, S2 atau bahkan S3, mudah sekali mengharamkan ini dan mebid'ahkan itu, karena masalah Hikmah ini

Rasulullah saw telah mencontohkan Hikmah ini pada para Sahabatnya, pada suatu peristiwa seorang Badui kencing di dalam Masjid
3. Para Sahabat Nabi lalu marah & akan mengusir badui yang sedang kencing itu. Tapi Nabi saw melarangnya, dan bersabda: "Jangan hentikan dia (dari hajatnya) ". Setelah ia selesai dari hajatnya, beliau meminta seember air. Kemudian menyiraminya" (HR. Bukhari)

#Ramadhan
Read 6 tweets
21 Apr
1. Kisah RA. Kartini Mengaji Al Qur'an pada KH.Sholeh Darat Semarang

#harikartini
2. Kirab Tafsir Al-Qur'an (Faidurrahman)
Karya KH. Sholeh darat usul dari RA. Kartini adalah Kitab tafsir pertama di Asia tenggara

#harikartini
3. Selain RA. Kartini
KH. Hasyim Asy'ari (NU)
& KH. Ahmad Dahlan (MD)
Juga Murid dari KH. SHOLEH DARAT Semarang

#HariKartini2021 nu.or.id/post/read/8837…
Read 4 tweets
20 Apr
Saat Dicabutnya Nyawa Rasululloh Saw

1.(Senin 12 Rabiul awal 11 Hijriyah)

"Jibril kau turun jemput kekasihku Muhammad, cabut nyawanya
Dg catatan tanya dulu jika dia sudah mau lakukan tugasmu jika dia blom mau tunda sampai dia mau
3 Malaikat menyertaimu Mikail, Israfil, Israil"
2. "Wahai malaikat 24 Nabi & rasul pendahulu saya setelah mreka selesai melakukan tugas mreka menghadap kepada Alloh SWT
Hari ini saya Siap menghadap Alloh SWT"

#AllohummaSholliAlaSayyidinaMuhammad
3. Nabi tidak mencemaskan Anaknya, Nabi tidak mencemaskan istri beliau, nabi tidak mencemaskan keluarga beliau tapi Nabi mencemaskan Ummat nya 😭
Read 6 tweets
11 Apr
HADIST SAHIH SOAL KHAWARIJ

1. Kaum Khawarij itu sangat yakin adil itu wajib
"Sama rata sama rasa"
kayak fahamnya Komunis

#MarhabanYaRamadhan
#NgajiGusBaha
2. Kaum khawarij itu sangat khusuk dlam Beribadah tapi sukanya Menuntut Agama ( dalam beragama semuanya harus ideal sesuai dg kehendak kaum itu)

#NgajiGusBaha
3. "Kesalahanmu yg membuatmu Tawadhu itu LEBIH BAIK
daripada KEBENARAN yg membuatmu BANGGA & SOMBONG"

#MarhabanYaRamadhan
#NgajiGusBaha
Read 5 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(