YayasanLBHIndonesia Profile picture
Feb 14 9 tweets 3 min read
Sidang tragedi Kanjuruhan kali ini lebih heboh dari biasanya. Puluhan brimob hadir untuk "menyemangati" rekannya.

Eh, menyemangati atau membuat gaduh ya? 🙄

"Pak Kapolri, Hentikan Intimidasi Proses Sidang Kasus Kanjuruhan!"
Puluhan anggota brimob ini menyoraki jaksa dan membuat kegaduhan di sekitar ruang sidang.

Sayang banget kan?

Padahal, sidang kanjuruhan hari ini sudah memasuki tahap yang paling krusial, ada proses pembuktian dan penuntutan.

suarasurabaya.net/kelanakota/202…
Pada sidang ke-12 hari ini anggota Polri semakin menunjukkan arogansi kekuasaan dan kekuatannya untuk mengintimidasi JPU dan Majelis hakim.

Duh gini banget ya....
Padahal, sejak awal proses sidang ini aja udah banyak kejanggalannya; dari pemindahan lokasi sidang ke Surabaya, Aremania yang dilarang datang, keluarga korban yang dipersulit untuk datang, bahkan adanya pelarangan live streaming selama sidang.

Kasus sebelah apa kabar tuh?
Selain teknis di lapangan, ternyata pasal dalam dakwaanya juga ga tepat, bahkan nih ya, ASN POLRI terlibat menjadi pengacara terdakwa.

Oh no! 🙅‍♀️🙅‍♀️🙅‍♀️
YLBHI memandang, bahwa kehadiran puluhan anggota brimob di ruang persidangan dilakukan untuk mengintimidasi JPU dan Hakim, dengan dalih menyemangati terdakwa.
Bahkan kami mendapat informasi bahwa Intimidasi terhadap JPU bukan hanya dilakukan secara verbal, tapi juga dengan fisik (menyikut)

Duh, ini jelas penghinaan terhadap pengadilan!

#contemptofcourt #TragediKanjuruhan
Alhasil, mungkin ada pengaruhnya. Saat pemeriksaan ahli, jaksa sama sekali tidak bertanya, hanya mengajukan keberatan kepada majelis karena semua pertanyaan penasehat hukum bersifat menyimpulkan fakta persidangan secara sepihak.
Pak @ListyoSigitP , Hentikan Intimidasi Proses Sidang Kasus Kanjuruhan!

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with YayasanLBHIndonesia

YayasanLBHIndonesia Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @YLBHI

Feb 12
Suara dari Indonesia:
DISKUSI PUBLIK & KONSOLIDASI MASYARAKAT SIPIL
SOLIDARITAS UNTUK RAKYAT MYANMAR

Salam solidaritas!
1 Februari 2023, menandai peringatan 2 tahun kudeta militer pimpinan Jenderal Min Aung Hlaing. Peringatan 2 tahun atas peristiwa kudeta tersebut, Image
menjadi momentum bagi rakyat sipil di Myanmar untuk menggelar “Silent Strike”, pembangkangan sipil sebagai bentuk perlawanan yang terus berlangsung sejak kudeta bergulir.
Sejak kudeta militer tersebut, sebanyak 2.734 orang, termasuk aktivis pro-demokrasi dan warga sipil lainnya, telah terbunuh melalui penumpasan militer yang ditujukan untuk membungkam gerakan pro-demokrasi. Selain itu, sebanyak 13.495 orang saat ini ditahan,
Read 4 tweets
Dec 30, 2022
Tiba-tiba hari ini pemerintah menerbitkan PERPPU tentang Cipta Kerja.

Kado akhir tahun yang membahayakan warganya sendiri 😡

cnnindonesia.com/nasional/20221…
Penerbitan Perpu Omnibus Law soal UU Cipta Kerja ini adalah kudeta terhadap konstitusi dan menunjukkan wajah otoritarianisme pemerintahan @jokowi
Sebelumnya, UU Cipta kerja pada 25 November 2021 melalui Putusan No. 91/PUU-XVIII/2020 dinyatakan Inkonstitusional Bersyarat oleh MK. Kemudian MK memerintahkan pembentuk Undang-Undang untuk melakukan perbaikan dalam jangka waktu paling lama dua tahun sejak putusan diucapkan.
Read 7 tweets
Nov 15, 2022
Kita cuman nanya, pasca pembahasan RKUHP antara rakyat dengan DPR, langkah konkrit apa yang akan mereka lakukan?

Eh, malah dijawab begini :(

#SemuaBisaKena
Pada Senin, 14 November 2022, Komisi 3 DPR RI mengadakan Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) bersama Aliansi Nasional Reformasi KUHP mengenai RUU KUHP. Pada rapat tersebut, seorang anggota aliansi bertanya apakah DPR RI akan melakukan langkah konkrit dari RDPU.
Pimpinan Komisi 3 DPR RI berkata, bahwa aliansi tidak berhak menuntut DPR menjelaskan hal tersebut.

Eh, gimana pak????

Bukannya harusnya begini ya 👇 ImageImageImageImage
Read 4 tweets
Nov 14, 2022
Siaran Pers YLBHI dan 18 LBH Kantor

”Kronologi lengkap : Intimidasi, ancaman dan Pembubaran Paksa terhadap Advokasi Kemanusiaan di Bali dalam perhelatan G20”

ylbhi.or.id/informasi/siar…

@madisnur @AJIIndonesia @walhinasional @TrendAsia_Org @GreenpeaceID @amnestyindo
Indonesia sebagai tuan rumah G20 yang telah dipersiapkan sejak beberapa bulan lalu dengan kampanye yang begitu gencar oleh Pemerintah mengharuskan YLBHI untuk merespon gelaran yang melibatkan 20 negara yang sangat berkuasa di dunia.
Kekuasaan ini tergambar atas kekuatan ekonomi dan politik dunia, dengan komposisi anggotanya mencakup 80% PDB dunia, 75% ekspor global, dan 60% populasi global. Agar berjalan “lancar” Konferensi Tingkat Tinggi ini dijaga oleh lebih dari 18.000 aparat.
Read 5 tweets
Nov 13, 2022
Pers Rilis YLBHI

YLBHI Mengecam Pembubaran Paksa Rapat Internal dan Gathering YLBHI-18 Kantor LBH di Sanur, Bali.

ylbhi.or.id/informasi/siar…
Berikut beberapa foto saat aparat kepolisian bersama kelompok masyarakat yang mengaku aparat desa dan pecalang masuk ke dalam halaman villa dan membubarkan dengan paksa acara internal YLBHI. ImageImage
Kami dikepung oleh puluhan orang yang merengsek masuk kedalam villa.

Mereka berulang kali menyampaikan bahwa ada pelarangan melakukan kegiatan apapun selama pertemuan G20, sehingga kegiatan YLBHI harus dihentikan.
Read 4 tweets
Jun 29, 2022
Selamat datang di Indonesia!

Negara yang sudah merdeka tapi masih mau menggunakan pasal-pasal kolonial jaman penjajahan.

#semuabisakena #rkuhp
@LBH_Jakarta @lbhmakassar @LBHYogyakarta @LBHBandung @LBH_B_Lampung @lbhmanado @LBH_surabaya @FraksiRakyatID @ICJRid Siapa saja yang menghina Presiden, Pemerintah maupun Pejabat Negara bisa tiba-tiba dipidana.

#semuabisakena #kawalRKUHP
Kalau menurut RKUHP nih ya, orang yang menghina kekuasaan umum atau lembaga negara dengan lisan atau tulisan, dan itu dilakukan ditempat umum, siap-siap masuk penjara.

Itu kata RKUHP
Read 5 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(