Suka tweet yang berhubungan dengan film, series, anime, dan antek-anteknya. Suka serius, suka becanda. Shitposts are here. Sesuka-sukanya. idsukafilm@gmail.com
Feb 22, 2023 • 10 tweets • 9 min read
MISSING adalah sebuah roller-coaster gila yang tidak pernah mengizinkan siapapun yang menaikinya beristirahat. Ketegangannya intens, twist-nya memutar pikiran, dan setiap detiknya begitu indah.
KEREN!
Review Missing (2023). @SonyPicturesID
Missing adalah film dengan format screenlife, dimana setiap adegannya diambil melalui POV perangkat yang digunakan oleh karakter-karakter kita. Sepertinya sudah tidak asing juga bagi kita semua kan, ya?
Bisa ga sih minta kompensasi emotional damage ke HBO 😭😭
Di episode ini kita ikutin Joel dan Ellie yang akhirnya reunited dengan Tommy setelah 3 bulan perjalanan.
Untuk story nya, episode ini bener bener nge-highlight relationship Joel dan Ellie yang kompleks. Anak bukan, Bapak bukan, Strangers juga bukan, saling sayang iya🥹. Pedro Pascal dan Bella Ramsey berhasil nunjukin relationship itu.
Jan 23, 2023 • 5 tweets • 4 min read
THE LAST OF US.
EPS 2: Infected.
Hear me out,
Opening sequence ini adalah salah satu terbaik dari banyak serial TV di luar sana. Kembali ke tahun 2003, mengantar ketegangan dan bayangan, "gimana kalau kita menjadi orang pertama yang tahu bahwa dunia akan kiamat?"
NGERI:")
CHRISTINE HAKIM BENER-BENER KEREN BANGET AKTINGNYA DI SINI!
"Tidak ada obat!"
"Tidak ada Vaksin!"
MERINDING!!!
Nov 20, 2022 • 5 tweets • 3 min read
Like & Share karya @ginaSnoer berhasil membuat seluruh penonton dalam studio terdiam, bergetar, dan menjadikan air mata tak tertahankan untuk mengalir di pipi.
Semuanya diangkat dengan sangat realistis. Dengan demikian, ini adalah salah satu film terbaik Indonesia tahun ini.
Apresiasi tertinggi untuk mereka berdua, Aurora Ribero dan Arawinda Kirana yang berhasil membawa karakter ini begitu hidup dan mengajak kita ke dalam keadaan manis juga pahitnya.
Luar biasa.
Nov 17, 2022 • 17 tweets • 13 min read
Sri Asih merupakan pertunjukan menarik dan restart yang cakep untuk gelombang Bumilangit Cinematic Universe. Kenapa?
Review Sri Asih (2022) #SriAsih
Sri Asih adalah installment kedua untuk Bumilangit Cinematic Universe setelah Gundala pada tahun 2019 lalu. Sudah 3 tahun semenjak konten BCU terakhir kali kita nikmati dan Sri Asih menjadi sebuah paket ringan untuk dinikmati.
Oct 27, 2022 • 12 tweets • 11 min read
Izinkan saya untuk mendeklarasikan bahwa Qodrat adalah salah satu film horror terbaik, unik, dan menarik sepanjang masa perfilman Indonesia. Kenapa?
Review Qodrat (2022) @VinoGBastian__@RapiFilm@CharlesGozali@Marshatimothy2
Well, alurnya simpel, ga maksa pake twist-tweat-twost, saya suka dengan alurnya yang linear, berjalan lurus hingga filmnya berakhir. Simak trailernya!
May 5, 2022 • 22 tweets • 16 min read
Berikut review saya untuk Doctor Strange in the Multiverse of Madness (2022)