Konsep ajaran Trimurti Agama Hindu adalah 3 kekuatan Brahman (Tuhan YME), menciptakan, memelihara, melindungi alam semesta.

Terdiri dari :
1. Brahma, Sang Pencipta
2. Visnu, Sang Pemelihara
3. Syiwa, Sang Pelindung

id.wikipedia.org/wiki/Trimurti

Nb : hanya pengetahuan dasar, CMIIW
Dewa Brahma.

Salah satu manifest dr Tuhan, sbg Dewa pencipta-Utpathi.
•Sakti: Dewi Saraswati-Ilmu Pengetahuan.
•Senjata: Busur
•Simbol: A
•Warna: Merah

Dilukiskan sbg seorang pria tua dg janggut putih yg memiliki makna leluhur dr seluruh jagat raya.
id.wikipedia.org/wiki/Brahma
Dewa Visnu (Narayana)

•Fungsi: Pemelihara/Sthiti
•Sakti: Dewi Laksmi atau Sri
•Senjata: Cakram
•Simbol: U
•Warna: Hitam

Dilukiskan sebagai dewa yang berkulit hitam-kebiruan, berlengan empat, identik dg senjata cakra.

id.wikipedia.org/wiki/Wisnu
Dewa Syiwa

•Fungsi: Pelebur/Pralina
•Sakti: Dewi Durga, Uma, dan Parwati
•Senjata: Trisula
•Simbol: M
•Warna: Panca Warna

Bertugas melebur segala sesuatu yg sudah usang & tdk layak berada di dunia fana lg sehingga harus dikembalikan kpd asalnya.

id.wikipedia.org/wiki/Siwa

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with I Gede Skali 🕉️

I Gede Skali 🕉️ Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @Owaala

Feb 5, 2020
Ada alasan historis dan sangat sensitif menyentuh ke aspek agama juga.
Sentimen ini berusia ratusan tahun,
Suatu saat mau kubuat thread.
Alasan historis susah terjadi kesepakatan mengapa tidak ada jalur darat/tol menghubungkan Jawa & Bali.

Ada beberapa kaitannya :
1. Pakubuwono II
2. Blambangan
3. Kerajaan Mengwi (Bali)
4. Suku Osing
5. VOC
6. Madura
7. Puputan Bayu
@gusbayu
@AryaWBPinatih47
@rizka_christian
Thread ini bukan untuk membangunkan sentimen yang berusia -/+ 300 tahun, tapi lebih mengutamakan kepada sejarah pengingat masa lalu.
Read 19 tweets
Jan 31, 2020
Pernah ga saat di Jawa Barat/di Jakarta, mendengar orang2 bilang, "Oh dari Jawa" & pernahkah mencermati sedikit sekali nama jalan di daerah Jawa Barat menggunakan nama tokoh Majapahit ?

Ini bukan membuka luka lama, hny reminder sejarah saja.
@gusbayu
@AryaWBPinatih47
Diluar rivalitas antara kerajaan Majapahit dan kerajaan Sunda yg lainnya, ada satu tragedi yg cukup mencolok & enak dibuat thread.

"Tragedi Bubat"
tahun 1279 Saka atau 1357 Masehi - abad ke 14.

Rujukan :
Serat Pararaton
Kidung Sunda
Kidung Sundayana (Bali)
Diawali dari niat Prabu Hayam Wuruk - Raja Majapahit, yg ingin memperistri putri Dyah Pitaloka Citraresmi dr Negeri Sunda.

Alasan umum yg dpt diterima adalah alasan politik, untuk mengikat persekutuan dg Negeri Sunda.

Mengingat pendiri Majapahit adalah memiliki darah Sunda.
Read 16 tweets
Dec 22, 2019
Kemaharajaan Majapahit.
ꦤꦒꦫꦶꦏꦫꦗꦤ꧀ꦩꦗꦥꦻꦠ꧀

adalah sebuah kerajaan yang berpusat di Jawa Timur, Indonesia, yg pernah berdiri sekitar thn 1293-1500M.

Mencapai puncak kejayaannya pada masa kekuasaan Hayam Wuruk (1350-1389).

Bendera merah putih sudah dipakai .
Mitreka Satata
ꦩꦶꦠꦿꦺꦏꦱꦠꦠ

"Persaudaraan yang satu dengan dasar persamaan derajat".

Mitreka Satata berasal dari Kakawin Nagarakretagama karangan Empu Prapañca.
Dipakai oleh Mahapatih Gajah Mada sbg landasan dlm menjalankan politik luar negeri Majapahit.
Majapahit adalah kerajaan Hindu-Buddha terakhir sebagai kerajaan terbesar dlm sejarah Indonesia.

Menurut Negarakertagama, kekuasaannya terbentang dr Jawa, Sumatra, Semenanjung Malaya, Kalimantan, hingga Indonesia timur, meskipun masih diperdebatkan.
Read 11 tweets
Jan 20, 2019
Jujur, awal gw juga kecewa Ust. Baasyir dibebaskan.
Renon 2002 awal kebencian gw thdp teroris berkedok agama.

Tp stlh gw cari celah pemikiran, trnyt Pemerintah pny pemikiran lain, justru dg dilepasnya beliau, lebih gampang mendeteksi komplotan tersisa.

nasional.tempo.co/read/1166800/b…
Disini jelas,
Didalam penjara pun, Ust. Baasyir hny mau sholat dg sealiran / sepemahaman dg beliau.

Tugas intelejen melacak anggotanya diluar yang masih bebas.

Diterima atau engga, ini fakta dan bukti konkret memerangi teroris.
Terserah pemikiran anda.
bbc.com/indonesia/maja…
Yang pernah gw baca,

Strategi perang Sun Tzu Didalam Bab 3. - Strategi Penyerangan

Strategi 13
Kagetkan ular dengan memukul rumput di sekitarnya.
Ketika anda tidak mengetahui rencana lawan secara jelas, serang dan pelajari reaksi lawan. Perilakunya akan membongkar strateginya.
Read 5 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(