Bagian 2 Si Jundai Lubuak Pusaro :
GASING TENGKORAK
sebuah kisah teror dari Ranah Minang
a thread
Cerita akan dimulai InsyaAllah malam nanti pukul 20.00 wib, bersamaan dengan Instagram.
Bagi yang gamau ketinggalan baca, bisa diretweet atau like dulu yaa. Kisah ini adalah lanjutan dari Si Jundai Lubuak Pusaro, Bagian 1 nya bisa teman2 baca disini :
Soekarno, Ajian dan Pusaka Keramat yang (Konon) Berada di Balik Sang Bung Besar
a thread
Soekarno, nama yang akan langsung membawa kita kepada sosok presiden pertama Indonesia dengan segala daya tarik, sisi kontroversial dan sumbangsihnya pada proses sejarah Indonesia.
Nyatanya, kehidupan Soekarno tidak hanya dilihat dari kaca mata sejarah fisik, namun juga dari hal hal diluar nalar. Sosok Soekarno terlalu luar biasa untuk dianggap sebagai seseorang yang "kebetulan" menjadi pemimpin negara pertama bangsa ini.
Seorang bocah di Maroko terjatuh dan terperangkap dalam sumur sedalam 32 meter sejak 1 Februari 2022.
Hingga hari ini, proses evakuasi masih terus dilakukan oleh tim untuk menyelamatkan Rayan.
Hastag #SaveRayan tersebar di Maroko dan banyak negara lain. Hal ini ditujukan kepada seorang anak yang terjebak di dalam lubang sedalam 32 meter. Rayan (5) terperangkap di dalam sumur di sebuah desa utara Ighran, Provinsi Chefchaouen, Maroko sejak Selasa, 1 Februari 2022.
Lubang lubang ini dahulu adalah cara tradisional masyarakat setempat untuk mencari air saat keadaan sulit. Sayang, sumur sumur dan galian yang dalamnya mencapai puluhan meter ini tidak ditutup setelah digunakan dan akhirnya mengakibatkan kecelakaan ini terjadi.
"..cepatlah keluar sebelum matahari tenggelam, atau kau tidak akan bisa lagi pulang.."
sebuah kisah dari ranah Minangkabau
a thread
SI JUNDAI LUBUAK PUSARO
BAGIAN 1
Jakarta, Desember 2001
“Nanti kalau ketemu sama kakek, nenek sama saudara saudara lain, salim tangan ya. Keluarga abang semua itu” pesan ibu kepadaku sambil menaburi bedak ke kening dan pipiku.
“Lai ndak ado nan tingga lai kan Ta?” (Gak ada yang ketinggalan lagi kan Ta?) tanya ayah yang baru saja keluar kamar.
Ayah memang memanggil ibu dengan namanya jika berbicara langsung, nama ibu adalah Rista, dan ayahku Syahrizal. Ibu memanggil ayah dengan panggilan Uda Zal.
Stop menglorifikasikan malam jumat sebagai malam horror 😪😪 gaada korelasinya..
Terus kenapa org2 percaya malam jumat sarat ama hal mistis?
Ini beberapa alasan kenapa berkembangnya kepercayaan tentang horrornya malam jumat, yg malah disalah artikan sampai sekarang
1. Malam jumat di Islam adalah hari raya mingguan. Karena perhitungan hari dimulai dari bada Maghrib, maka malam jumat sebenarnya sudah masuk hari Jumat. Dan di hari jumat ada banyak amalan yg diutamakan, selain tentunya sholat Jumat, ada sunnah membaca al kahfi di malam jumat
Note : selain al kahfi, beberapa lagi membaca surah Yasin di malam Jumat.
Nah, dulu, tadarusan atau membaca quran surah al kahfi/Yasin ini dilakukan di surau atau langgar. Pesertanya selain orang dewasa, juga anak anak.
Candi borobudur, candi umat Buddha terbesar di Indonesia yang berdiri megah di Magelang dengan banyak pengunjung setiap waktunya. Tidak memandang agama maupun ras, sekarang Borobudur menjadi objek wisata yang diminati orang2 lintas generasi.
Namun banyak dari orang orang yang belum tau, bahwa dalam sejarahnya Borobudur pernah mengalami peristiwa pengeboman yang dijuluki sebagai "tragedi kepurbakalaan terburuk yang pernah ada".