My Authors
Read all threads
Jadi gini ya.. yg punya uang itu Rakyat, yg punya kuasa (kedaulatan) itu Rakyat. Makanya konstitusi sebut kedaulatan ada di tangan Rakyat.

Nah kedaulatan & uang itu dititipkan pd pejabat2 negara dg segala kewenangannya. Agar apa? Agar bs urusi Rakyat dg adil.

Slmat berbuka 😊
jangan dibalik2 ya..
makanya jk ada Rakyat mengeluh, mengadu atau bahkan mengkritik, memang sewajarnya begitu. Para pejabat mmg mestinya jd pelayan.

suatu hari jgn kaget, apalagi marah, jk Rakyat menagih tgjwb. Krn bhkan baju dinas dan fasilitas yg dinikmati ini milik mereka.
sederhananya, yg berhak marah jk tdk terlayani dg baik itu ya Rakyat.
Bukan anda para pejabat di tingkat & lembaga apapun. Bukan pula saya.

Jadi, mari dengar kritik & keluhan mereka dengan baik.

Ingatlah, penyelenggara negara, pegawai negeri atau apapun namanya adalah pelayan.
Kenapa saya twit ini?

Ga habis pikir aja jk ada pejabat yg bikin kebijakan menguntungkan kroni2nya skaligus membenani masyarakat. Tp ketika dikritik tersinggung atau malah pendukungnya sibuk nyerang si Rakyat yg mengeluh krn letih.

Ia lupa siapa yg hrsnya melayani & dilayani.
Mgkn karena ini dulu Moh. Hatta cenderung menggunakan kata “Pengurus” ketimbang istilah lain.

Bhkan lama2 istilah Pejabat bs saja bias makna. Apalagi di tengah cara berpikir kehormatan terletak pd seberapa tinggi Jabatan yg dimiliki. Seberapa mahal jubah yg dikenakan.
Diam2 sebenarnya saya setuju dg penggunaan istilah #UangKita yg dijadikan nama akun @KemenkeuRI. Konsepnya persis sama, seluruh uang yg dikelola itu adalah uang kita. Uang Rakyat Indonesia.

Apakah sudah dikelola dg baik? Ada banyak indikator dan aturan main yg hrs dilihat.
Saya ingin tutup Utas ini dengan satu puisi lama karya Taufiq Ismail yg berjudul:

KITA ADALAH PEMILIK SAH REPUBLIK INI

*semoga jadi pengingat untuk semua pemegang kekuasaan yg sesungguhnya. Dan kita para pelayan, termasuk diri saya sendiri.
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with Febri Diansyah

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!