"Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada Garry Monk. Namun sekarang saat yang tepat untuk melakukan perubahan dan menjadi lebih baik lagi," kata Chansiri.#IMC
Monk yang pernah membela the Owls selama 1/2 musim sebagai pinjaman dari Southampton (02/03), kembali ke Hillsborough sebagai manajer pada September 2019. Ia memimpin klub 58x, catat 19 kemenangan dan 14 seri. #IMC
Zlatan Ibrahimovic akan manfaatkan jeda internasional untuk istirahat serta mempertajam insting cetak golnya lagi setelah ia rasa dayanya mulai berkurang.
Sebelumnya ia gagal menendang penalti saat AC Milan bertemu Hellas Verona. #IMC
Sebelumnya, Zlatan gagal menjadi algojo penalti dan hanya bisa cetak satu gol pada laga melawan Hellas Verona yg berakhir 2-2.
Setelah itu Zlatan berkata bahwa ia kesal karena gagal manfaatkan kesempatan penalti tersebut dan bawa AC Milan raih kemenangan. #IMC
Zlatan pun mengatakan akan memanfaatkan jeda internasional untuk beristirahat dan menaikkan lagi insting mencetak golnya.
Sampai saat ini Zlatan udah catat 8 gol dari lima laga di Serie A, meski ia jg jadi yg paling banyak gagal eksekusi penalti via @OptaPaolo. #IMC
"Ini gak masalah karena semua tau MLS yang utama" 👈🏽 Pernyataan ini sebenernya tergolong baru karena NASL sempet protes karena mereka merasa yang lebih tua dan layak jd utama. Tapi sekarang udah pasrah, independen.
Kalo secara struktur atau piramid, MLS pertama, USL kedua, NISA tiga, tapi sebenernya semua tertutup.
Bisa pindah liga andai kata punya duit. Pasalnya, kestabilan ekonomi jadi prioritas utama (apalagi MLS).
Philadelphia Union resmi menjadi jawara musim reguler #MLS dan berhak atas gelar Supporters Shield 2020 setelah meraih 47 poin dari 23 laga.
Ini merupakan gelar pertama klub sejak pertama terbentuk di 2008. Sebelumnya, pencapaian terbaik mereka peringkat lima musim reguler. #IMC
Meski menjuarai Supporters Shield, Philadelphia Union belum tentu jadi jawara ketika MLS 2020 ditutup.
Piala termasyur di salah satu liga Amerika Serikat ini merupakan MLS Cup, dan dari 13 klub terdahulu yg pernah jadi juara Supporters Shiled, hanya 5 memenangkan MLS Cup.
Hanya diperkuat tujuh pemain tim senior (Soldado, Suarez, Machis, Molina, Eteki, Kenedy, dan Nehuen Perez), Granada bukan tandingan untuk Real Sociedad.
Tim asuhan Imanol Alguacil kian kokoh di puncak klasemen dengan raihan 20 poin usai mengalahkan El Grana dua gol tanpa balas.
Sedangkan peringkat dua #LaLiga untuk sementara ditempati oleh Villarrreal yang menang 3-1 atas Getafe setelah Real Madrid takluk di tangan Valencia 1-4.
Dari #SerieA Italia, Hellas Verona jaga asa di menatap kompetisi antar klub Eropa setelah menahan imbang AC Milan 2-2.
Setelah tujuh pekan, Hellas hanya kalah sekali, mengoleksi 12 poin, dua poin dari zona #UCL, setara dengan Inter Milan dan lebih tinggi dari Lazio (11pts).