Kebebasan warga adalah kebebasan tiap orang menyusun prioritas masalah SOSIALnya sendiri2.
Kecerdasan pribadi itu diukur o/ kemampuan kita membuat ranking prioritas masalah sosial yg kompleks.
Kecerdasan sosial adalah kemampuan mencari titik temu semuanya
Dalam masyarakat yg kian kompleks & serba cepat, kecerdasan sosial kita lama2 akan tergopoh2 mengikuti segalanya.Tak heran manusia sekarang berlomba2 menciptakan #KecerdasanBuatan utk membantu kecerdasan sosial manusia
Di mata manusia, 1 hal dianggap masalah jika dia dapat informasi ttg itu. Jika tak ada informasinya tak dianggap masalah. Masalahnya adalah (🙂) kini zaman informasi. Data (sbg basis informasi) muncul di mana2 dgn kecepatan tinggi.
Otakmu sanggup, #Sapiens?
Jika ditanyakan pd saya, "apa kau optimis melihat masa depan di tengah kerumitan perilaku korup & kesoktahuan tiap orang di media sosial dgn beragam motif & emosi yg sering merusak?". Kujawab, "Optimis. Karena sdg muncul tipe kecerdasan yg tak emosional"
"Tidakkah kecerdasan yg tak emosional itu mematikan kemanusiaan kita?". Kujawab, "Ia mencegah kedegilan kita spt dulu roda ditemukan u/ mengurangi kekejaman manusia pd yg lain saat mengangkut batu2 besar di atas pundaknya u/ membangun Piramid & Tembok Besar"
"Lho tp roda kan tak berpikir sementara #KecerdasanBuatan itu berpikir & bisa mengambilalih kecerdasan manusia". Akan kujawab, "Jika mesin bisa berpikir u/ mengetahui sesuatu yg tak diketahui berdasar data algoritma & matematika, maka tugas manusia adalah...
...berimajinasi, yakni mengetahui sesuatu yg tak diketahui tanpa data, algoritma & matematika".
Untuk memahami konteks dialog imajiner di atas, tuips tonton saja #PhilofestID2020 Hari Pertama ini.
Diskusi dimulai di menit ke 36:33
Dlm #PhilofestID2020 kemarin ada peserta yg sdg mengambil program PhD di Universitas Wina (@abirekso dulu kursus di sini), "Philosophy & Cognitive Science". @mnjp (yg sdg PostDoc #KecerdasanBuatan di Jerman) bisa diskusi dengannya. Namanya mbak Didi
Riset PhD-nya di Philosophy of Mind, ttg epistemologi Mantra Osing, yg ditarget ttg struktur otak dukun saat memantra, atau bagaimana transform energi dari yg verbal (abrakadarba) menjadi konkret selayak paku & kawat di badan seseorang 🙂. CC @mnjp
Namun setahun terakhir mbak Didi cukup kepincut #KecerdasanBuatan & Filsafat Teknologi ttg bagaimana sikap2 #Revolusi10 yg justru menjadi pengiring dalam industri #Revolusi40
Menurutnya, semakin maju teknologi, semakin akan merapatkan masyarakat Indonesia pd kearifan lokal. Bukan tidak mungkin bahwa smart car akan ditandingi dgn "smart spirit"; tak cuma berkendara tanpa sopir, tp berkendara tanpa kendaraan🙂
Akhirnya jika istilah #KecerdasanBuatan konvensional lbh pada memberi kecerdasan pada lempengan metal, besi baja dsb, di Indonesia menurutnya justru arahnya akan menghidupkan kecerdasan yg belum tereksplorasi pada diri.
Menurutnya jika hal ini diadakan u/ mengimbangi #KecerdasanBuatan, maka bukan tak mungkin Indonesia memberi warna baru bagi teknologi, paling tidak pada definisi #KecerdasanBuatan yg tak melulu cuma seputar robot, mesin maupun software.
Tertarik, @mnjp ?🙂

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Budiman Sudjatmiko (IG: budimaninovator)

Budiman Sudjatmiko (IG: budimaninovator) Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @budimandjatmiko

9 Dec
Kemenangan calon2 kepala daerah dr @PDI_Perjuangan
Solo
Medan
Read 6 tweets
8 Dec
Kyai NU itu sukanya diskusi menguliti kitab. Yg di kota banyak yg sibuk, banyak yg suka beragama paket hemat, "5 Langkah Menuju Surga" atau "Kiat2 Sukses Berjalan di Atas Jembatan Shiratal Mustaqim Kurang dari 5 Menit"
Kyai2 NU di desa itu bukan cuma berperan sbg ulama tapi SERINGKALI adalah BUDAYAWAN di desanya. Ngobrol dgn mereka itu spt layaknya dialog kebudayaan dgn perspektif Islam. Persis kaya' kerjaan Wali Songo dulu...
Sementara penceramah2 agama yg dikonsumsi orang2 sibuk di kota lebih spt tukang sulap. Dgn spirit & teknik menyelendupkan merpati putih di topinya, dia bermaksud menyelundupkanmu ke surga lewat jalur cepat dgn kiat & kutukannya
Read 9 tweets
6 Dec
Baru saja mengirimkan slide presentasiku, "Berfilsafat di Abad Digital" ke panitya #PhilofestID2020 (philofest.id) untuk kusampaikan jam 16.30 WIB Senin sore ini. Jika senggang, tuips bisa ikut webinarnya atau tonton di Youtube Ch. Philofest ID ya Image
Acara tsb bagian dr festival filsafat #PhilofestID2020, "Dunia setelah Pandemi: FILSAFAT DARI MASA DEPAN", (7-13 Desember 2020) yg diadakan o/ philofest.id.
Saat zaman sdg jungkir balik maka filsafat jd kebutuhan praktis & praktisi butuh filsafat Image
Halaman muka slide presentasi saya jam 16.30 WIB ini di #PhilofestID2020... Image
Read 5 tweets
5 Oct
Sudah saya twitkan kemarin lusa:
Jadi bodoh itu cara utk bisa diangkat jadi pemimpin oposisi di periode ini.
Bodohmu nanggung, ya gak bisa manggung...
news.detik.com/berita/d-52000…
Orang2 ini spt susah sekali mikir panjang ya? Bahkan utk sekedar jadi oposisi yg cerdas.
Dikejar umur?
Padahal ada alternatif lain utk jadi pemimpin oposisi (tanpa harus jadi tampak bodoh secara kebangetan). Tapi kalian sudah berhenti membaca dan berpikir serius sih..ya gak bakalan ketemu
Read 8 tweets
5 Oct
Turing berulang tahun. Pertanyaan "Can Machines Think?" di papernya ini cuma bisa disandingkan dgn "Kenali Dirimu!" di Kuil Parthenon Yunani yg menandai bangkitnya filsafat 2500 thn lalu & "Workers of All Countries, Unite!" yg menandai bangkitnya klas buruh
Ketiga kalimat td seruan & pertanyaan ttg pembebasan..Yg di Kuil Parthennon u/ menyerukan manusia bijak (Homo #Sapiens) mengenali diri sendiri shg bisa membebaskan diri dr Dewa2, yg ke 2 meminta manusia pekerja (#HomoFaber) bebas dr sistem eksploitatif..
...dan pertanyaan Turing tadi menghasratkan manusia bisa bermain2 lepas dgn imajinasinya sbg #HomoLudens, krn itu biar saja mesin2 yg berpikir (karena pikiran manusia tokh suka keliru & mengakibatkan pemborosan serta kekerasan)
Read 4 tweets
2 Oct
Pak @jokowi yg "cuma" S1 tp bisa memaksa 1 profesor & 1 jendral berlomba2 u/ jd lebih bodoh 1 sama lain. Karena siapa yg paling tampak bodoh, dia akan dianggap paling berbeda & layak jd jagoan melawan pak Jokowi.
Ini blm pernah kejadian dlm sejarah republik!
Waktu aktivis2 senior & junior melawan Soeharto, mereka berlomba2 utk jd (tampak) pinter dgn cara berlomba menulis paling rajin, pidato paling inspiratif, diskusi & debat paling tajam serta analitis...
Dulu spiritnya: demokratiskan Indonesia, cerdaskan kehidupan bangsa. Yg sekarang: asal bukan @jokowi & ngawur adalah kuncinya! Bukan berarti gak ada oposan pak @jokowi yg cerdas ya. Lumayan ada. Tp saat mereka gak ngawur, gagal jd jagoan anti @jokowi nomor 1!
Read 6 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!