Data Science Internship 101
.
.
.
A thread
Di thread thread sebelumnya, mimin selalu menyebutkan kalau mencantumkan project yang pernah dikerjakan di CV itu penting agar recruiter tau kalau kalian ga cuma sekedar paham teori aja.
Tapii, selain project, ada unsur yang ga kalah penting loh untuk dicantumkan di CV, yaitu internship! Dengan adanya pengalaman internship alias magang, recruiter juga lebih yakin kalau kalian pernah mengolah real data di industri.
Jadi, kalau kalian masih berstatus sebagai mahasiswa dan mau berkarir menjadi Data Scientist atau profesi data lainnya, ga ada salahnya untuk apply magang sejak dini~

Di thread kali ini, mimin mau berbagi tips and trick agar kalian bisa diterima sebagai Data Science Intern!
Namun, sebelum itu, mimin mau meyakinkan lagi nih ke kalian kalau kesempatan magang itu berharga banget loh!
(1) Kesempatan mengenal realita kerja

Ketika magang, kalian akan berurusan langsung dengan data asli yang sebenarnya super messy. Skill kalian akan lebih terasah karena ketika belajar, kebanyakan dataset yang digunakan untuk berlatih telah melewati pre-processing
Dari pengalaman magang ini, kalian jadi tau ‘realita’ Data Scientist dan lebih paham mengapa Data Scientist menghabiskan banyak waktu untuk melakukan pre-processing.
(2) Kesempatan untuk direkrut langsung

Yang namanya magang, kalian ga cuma belajar aja, tapi juga terjun langsung untuk bekerja langsung. Ini waktunya untuk menunjukkan skill yang bisa kalian tawarkan.
Kerjakan sebaik mungkin tugas yang diberikan, berinisiatif dan menawarkan solusi / alternatif bisa membuat supervisor / mentor memiliki kesan yang baik terhadap kinerja kalian.
Benefitnya, kalian bisa saja ditawarkan untuk bekerja disana setelah lulus atau mendapatkan rekomendasi untuk melamar pekerjaan di tempat lain yang kalian incar.
Nah, itu beberapa manfaat yang bisa kalian dapatkan ketika memilih untuk magang. Sekarang, yang menjadi pertanyaannya, apa aja yang harus dipersiapkan agar keterima magang?
(1) Buat portfolio

Kalau kata mincot, mau magang juga harus ada pengalaman magang🙃
Nah, tapi gimana kalau kalian belum punya pengalaman magang?

Project lah jawabannya! Kalian bisa bangun portfolio dari project - project yang pernah dikerjakan secara mandiri sebelumnya.
Ingat, pekerjaan Data Scientist itu praktikal banget, makanya portfolio kalian harus ada buktinya, bukan sekedar bilang ‘dulu saya udah pernah ngerjaiin project XYZ’.
Kalian bisa mulai membangun portfolio di Kaggle, mengingat Kaggle adalah platform yang sering digunakan para Data Scientist untuk membagikan hasil kerja mereka. Platform ini juga udah ternama dan banyak pengguna aktifnya
Ga hanya itu aja, banyak kompetisi Data Science yang bisa kamu ikutin juga di Kaggle. Dengan begini, kamu jadi selangkah lebih maju deh mengenal real world data dan cara menanganinya
Selain Kaggle, kalian juga biasa mulai aktif di GitHub nih. Platform ini memungkinkan kalian untuk berinteraksi dengan Data Scientist & ML Engineer. Aktif di GitHub bisa ngasih sinyal ke rekruter kalau kalian emang udah serius menekuni bidang data ini.
Bahkan, GitHub juga kadang digunakan rekruter untuk mengenal cara kerja kalian ketika membuat model. Jadi, yuk mulai percanatik ‘sosmed’ Data Scientist kalian!
(2) Buat setidaknya 1 demonstrable project

Tadi kita udah platform mana aja yang bisa digunakan untuk membangun portfolio. Sekarang, yang menjadi pertanyaan, berapa sih jumlah project yang harus kita miliki di portfolio?
Sebenarnya 1 aja cukup guys, ASAL demonstrable. Maksdud mimin gini, jangan semua latihan kalian dimasukin ke portfolio, coba pilih lagi mana yang benar-benar menunjukkan kemampuan maksimal kalian.
Anyway, hal ini ga perlu dipusingin banget kalau kalian belajar di Non Degree Program Data Scientist Pacmann, soalnya di akhir pembelajaran akan ada project lab & management loh!

Cek info selengkapnya di bit.ly/PacmannioTwitt… ya!🤩🙌
(4) Updated sama perkembangan DS baru

Dunia per Data Science itu berkembang super cepat, pastinya kalian gamau ketinggalan perkembangannya. Tapii, kalau kalian sibuk dan ga bisa menyempatkan waktu secara konsisten setiap hari misalnya, ada cara mudah untuk tetap terupdate loh!
Kalian bisa subscribe email ke Medium atau berbagai website tempat Data Scientist membagikan artikel hasil kerja / perkembangan terbaru. Biasanya, beberapa artikel pilihan akan dikirim ke email kalian, jadi bisa quick read dan tetap stay updated deh!
Rutinitas ini bisa membantu kalian ketika ditanya rekruter apakah kalian update perkembangan terkini / engga.
Nah, itu dia beberapa tips mempersiapkan Data Science Internship.

‘Min, kalau udah nyiapin itu semua, aku harus apply kemana ya?’
Jelas, LinkedIn udah menjadi salah satu jawabannya. Tapi, selain LinkedIn, ada ga sih platform lain yang menyediakan informasi lowongan magang?
(1) Kampus Merdeka

Hayoo siapa yang disini masih belum tau kampus merdeka itu apaa?
Waahh, kalau kamu mahasiswa semester 5 ke atas, mimin saranin sih sering-sering update kapan kampus merdeka dibuka. Kampus merdeka ini program dari kemendikbud dan didalamnya ada program magang merdeka.
Di program magang kampus merdeka ini, banyak banget perusahaan yang buka lowongan. Kerennya, magang ini bisa dikonversi jadi 20 sks dan paid internship loh!
Kemarin mimin liat banyak kok yang buka posisi Data Scientist / pekerjaan data lainnya.
Kalian tinggal daftar aja dan apply CV, nanti kalau recruiter tertarik, biasanya akan dihubungin untuk seleksi tahapan selanjutnya. Cek info lebih lanjutnya di kampusmerdeka.kemdikbud.go.id/program/magang yaa!
(2) Career center kampus

Di kampus kalian, coba cek deh apakah ada career center. Kalau ada, ikutin sosial media atau websitenya, karena biasanya career center juga nge post lowongan magang.
Eitss, jangan meremehkan career center ya! Kadang, beberapa perusahan memang hanya menaruh lowongan di career center univ tertentu aja, jadi kaya rekrutment jalur kampus gitu/
(3) Jalur orang dalam

Eits, jangan negative thinking dulu dongg. Jadi ginii, kan kalian udah main Kaggle dan GitHub yang memang komunitas Data Science nya aktif.
Kalian bisa minta feedback tentang project yang kalian buat ke komunitas atau orang-orang yang kalian admire disana (dengan catatan jangan maksa ya guys!). Siapa tau, kalian jadi dapet kesempatan untuk magang di tempat ia bekerja.
Oke, itu dia tempat selain LinkedIn yang bisa kalian pantengin untuk mencari lowongan magang. Semangatt untuk teman-teman yang lagi mencari tempat magang, semoga thread ini bisa membantu yaa!

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with IG: @pacmannai

IG: @pacmannai Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @pacmannai

10 Aug
Data kamu ada multikolinearitas?🥴😱
Jangan panik, pakai ridge regression aja!
.
.
.
A Thread
Halo guys! Masih inget bahasan multikolinearitas kita kemarin? Mimin udah janji nih mau bahas cara mengatasi multikolinearitas! Siapa yang tahu kenapa perlu mengatasi multikolinearitas?
Mimin ulas sedikit, ya. Jadi, ketika mau menggunakan regresi linear tetapi ternyata terdapat korelasi yang tinggi antar variabel independennya, itu artinya ada multikolinearitas.
Read 31 tweets
8 Aug
Cari data pakai survei💬🔍
Yakin pertanyaan yang dibuat sudah benar?
.
.
.
A thread
Hayoo, pernah ga sihh lagi mau nonton Youtube, ehh tiba tiba dikasih ads survei kecil-kecilan kaya gini? Image
Kalau kalian dapet, biasanya bakal ngisi atau enggaa?
Read 29 tweets
14 Jul
Beli followers biar jadi selebgram?!
Awas, bisa diciduk Support Vector Machine loh!
.
.
.
A Thread
Mimin mau tanya nih, siapa disini yang hobi mantengin sosial media. Kalian pernah ga liat story influencer sampe titik-titik? Tapi pas dibuka isinya endorse semua 😔💔 Hmmm, kalian jadi males buka ga?
Sampai sekarang, sudah banyak loh kasus teman teman small business owner yang malah rugi karena endorse di orang yang salah, misalnya kaya yang satu ini nih🤧

Read 39 tweets
13 Jul
Duhh rumah sakit pada penuh!🏥🤧
Prediksi RS yang tersedia pakai Random Forest yuk!
.
.
.
A Thread
Gak kerasa ya PPKM sudah memasuki hari ke 10, atau malah kerasa banget? Yang penting tetap stay at home ya.
Seperti berita berita yang diliput media massa, ternyata kasus maraknya covid juga sampai ke sosial media. Banyak saudara kita yang terdampak dan sulit mendapatkan penanganan medis. Bahkan sudah banyak rumah sakit yang kewalahan dan overcapacity
cnnindonesia.com/nasional/20210…
Read 32 tweets
12 Jul
Belajar mandiri, emangnya bisa efektif?🤓👀
Bisa lah, makanya ikutin tips berikut yuk!
.
.
.
A thread
Hayooo siapa yang disini lagi belajar mandiri buat jadi Data Scientist / Business Intelligence?
Gimana nih progress temen temen yang belajar mandiri? Apakah mudah terdistraksi atau malah semangat 45 banget nihh?
Read 36 tweets
12 Jul
Median, si tengah yang sering dilupakan 🥲😅 Image
Wdyt gais dengan head2head antara mean dan median ini hihi🙃😝

Mana yang lebih sering kalian pake dan kapan kalian pake nilai tersebut?
Dulu mimin sih ngerasanya mean lebih oke deh.. Karena jujur dulu waktu belajar stats pas SMA juga kayaknya yang disebut2 terus itu mean (?)
Read 8 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(