1. #anggaranIKN. Bismillahirrahmanirrahim Sesuai janji saya, saya buat utas (kultwit) ttg anggaran pembangunan Ibu Kota Negara (#anggaranIKN) menyangkut :
1) perkiraan kebutuhan
2) sumber
3) potensi resiko yg dihadapi
4) altermatif kebijakan
5) alternatif solusi
Semoga bermanfaat
2. #anggaranIKN. Sesuai sumbernya, kebutuhan anggara IKN sbb :
1) website ikn.go.id : Rp 466 t
2) buku saku IKN 2021 : Rp 466 t
3) pernyataa pjbt Kemenkeu: blm fix
4) UU IKN : tdk ada data
5) Pernyataan Presiden: $ 35 milyar atas sktr Rp 500
4. #anggaranIKN. Seperti berbagai pengalaman akhir2 ini bhw hampir semua proyek yg direncanakan, stlh pelaksanaan anggarannya melonjak, spt al : kereta api cepat Jkt-Padalarang, LRT Jabodetabek. Artinya tdk salah jika ada yg perkirakan bhw anggaran IKN bisa melonjak 2-3 x lipat
5. #anggaranIKN. Variabel yg menyebabkan angka kbth anggaran IKN blm bisa dipastikan :
1) batasan lingkup pekerjaan IKN
2) waktu pembangunan
3) detil desain bangunan serta sarana dan prasarana
4) biaya "pembelian" lahan.
Utk analisis akan digunakan angka resmi sktr Rp 466 t
2. #anggaranIKN. Sesuai sumbernya, kebutuhan anggara IKN sbb :
1) website ikn.go.id Rp 466 t
2) buku saku IKN 2021 : Rp 466 t
3) pernyataa pjbt Kemenkeu: blm fix
4) UU IKN : tdk ada data
5) Pernyataan Presiden: $ 35 milyar atas sktr Rp 500
3. #anggaranIKN. Untuk kebutuhan analisis, saya akan menggunakan data resmi kebutuhan anggaran IKN sbsr Rp 466 trilyun. Belum menemukan informasi tegas berapa lama waktu yg dibutuh utk membangu IKN shg menyulitkan analisis apakah anggaran tsb tdk akan berubah.
4. #anggaranIKN. Seperti berbagai pengalaman akhir2 ini bhw hampir semua proyek yg direncanakan, stlh pelaksanaan anggarannya melonjak, spt al : kereta api cepat Jkt-Padalarang, LRT Jabodetabek. Artinya tdk salah jika ada yg perkirakan bhw anggaran IKN bisa melonjak 2-3 x lipat
5. #anggaranIKN. Variabel yg menyebabkan angka kbth anggaran IKN blm bisa dipastikan :
1) batasan lingkup pekerjaan IKN
2) waktu pembangunan
3) detil desain bangunan serta sarana dan prasarana
4) biaya "pembelian" lahan.
Utk analisis akan digunakan angka resmi sktr Rp 466 t
6. #anggaranIKN. Analisis menggunakan basis data kebutuhan anggaran IKN sktr 466 trilyun adalah analisis koservatif krn diperkirakan akan naik. Dampkaknya dlm analisis resiko menjadi tdk realistis. Walau demikian, lbh baik ada analisis daripada sama sekali tdk ada.
7. #anggaranIKN. Dari total kebutuhan dana tersebut, direncanakan dari 3 (tiga) sumber yaitu :
1) APBN sktr Rp 89,5 trilyun atau 19,2 %
2) swasta sktr Rp 122,1 trilyun
3) KPBU (Kerjasama Pemerintah Badan Usaha) sktr Rp 254,4 trilyun (54,6%).
Rincian penggunaan sbb :
8. #anggaranIKN. Peruntukan masing-masing pos anggaran sbb :
1) APBN sbsr Rp 89,5 trilyun utk : pengadaan lahan, infrastruktur pelayanan dasar, istana negara, bangunan strategis TNI/Polri, rumah dinas PNS/TNI/Polri, pangkalan militer, ruang terbuka hijau.
8. #anggaranIKN.
2) Anggaran dari swasta sktr Rp 122 trilyun utk : perguruan tinggi, sarana kesehatan, perumahan umum, bandara, pelabuhan, tol, shopping mall, dan MICE (Meeting, Incentive, Convention, and Exhibition).
Besaran ini sangat bisa berubah krn blm ada detil desain
9. #anggaranIKN.
3) KPBU (Kerjasama Pemerintah Badan Usaha) sktr Rp 254 trilyun utk : gedung pemerintahan (eksekutif, legislatif, dan yudikatif), infrastruktur lain yg tdk dibiayai APBN, sarana pendidikan dan kesehatan, museum dan lembaga pemasyarakatan, dan sarana penunjang.
10. #anggaranIKN. Selanjukan akan dianalisis resiko yg perlu diantisipasi dari :
1) total kbth anggaran
2) resiko anggaran dari APBN
3) resiko anggaran dari Swasta
4) resiko angaran dari swasta lewat KPBU
5) resiko sosial dan politik
Kita lanjutkan stlh dari Mesjid sholat dhuhur.
11. #anggaranIKN. Resiko terbesar yg mungkin terjadi dari segi total anggaran :
1) pembengkakan anggaran - sepertinya ini akan terjadi krn bml ada detil desain dan waktu penyelesaian.
2) komposisi sumber anggaran - jika "proyek" tdk laku maka akan bergeser gunakan APBN.
12. #anggaranIKN. Dari komposisi penggunaan anggaran IKN yg terdiri dari APBN, swasta dan KPBU, hipotesa saya bhw IKN memang dirancang bhw sebagian besar sarana dan prasaran di IKN akan "dikuasai" oleh swasta dan pemerintah sbg "penyewa".
Uraiannya pada butir berikut.
13. #anggaranIKN. Hipotesa bhw pemerintah akan jadi "penyewa" di IKN krn :
1) pemerintah hanya membangun istana, infrastruktur dasar, dan fasilitas TNI/Polri
2) swasta akan membiayai gedung kantor pemerintahan - tmsk gadung DPR/MPR, kesehatan, pendidikan, dll - bahkan penjara.
14. #anggaranIKN. Karena keterbatasan APBN, saya memahami kenapa pemerintah membuat perencanaan anggaran seperti itu shg pemerintah ke depan menjadi "penyewa" sarana dan prasarana di IKN. Pasti hal ini akan banyak yg bantah tapi nanti saya uraikan pada butir berikut.
15. #anggaranIKN. Beratnya APBN menanggung beban biaya IKN tergambar sbb :
1) alokasi anggaran IKN dlm APBN 2022 baru sbsr Rp 510 milyar.
2) awalnya Bu Menkeu ingin gunakan dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) terkait pandemi Covid-19 tapi dilarang DPR - akhirnya ga jadi
16. #anggaranIKN. Agak sulit mengharap kemampuan APBN tahun-tahun berikutnya akan lebih longgar karena :
1) kewajiban pembayaran utang makin besar
2) penerimaan tdk bisa melonjak drastis
3) pembatasan defisit atan penambahan utang melebihi 3 % PDB berakhir tahun 2022
17. #anggaranIKN. Beban APBN saat ini sdh sangat berat. Bahkan Ibu Menkeu sdh menyatakan bhw APBN 2023 tahun paling kritis. Saya maklumi dan pahami pernyataan tsb. Menurut saya ini pernyataan asli Bu Srimulyani yang selama ini saya kenal. Angka2nya saya uraikan butir berikut.
18. #anggaranIKN. APBN 2023 krisis sbb :
1) pengeluaran wajib diperkirakan sktr Rp 2.500 t - tmsk bayar utang sktr Rp 900 t
2) pemasukan sktr Rp 2.000 t
3) maksimum defisit 3 % PDB atau sktr Rp 500 t.
Artinya sulit membiayai bencana, kesehatan, pemelihaan infrastruktur dan IKN.
19. #anggaranIKN. dari uraian nomor 18 tersebut, sangat dimaklumi jika pemerintah sangat berharap mendapatkan bantuan investasi dari berbagai negara demi pembangunan IKN karena hampir dipastikan akan sangat berat jika mengharapkan dan pembangunan dari APBN.
20. #anggaranIKN. Berbabagai upaya telah dilakukan utk mendapatkan dana utk membangun IKN tapi sepertinya blm ada yg pasti. Soft Bank yg dibangga-banggakan akan investasi $ 100 milyar dan sdh mamasukkan pimpinan soft Bank sbg "tim" pembangunan menyatakan mengundurkan diri.
21. #anggaranIKN. Berbagai upaya pemerintah mencari dana utk IKN al :
1) Soft Bank : mengundurkan diri
2) LPI (Lembaga Pengelola Investasi) atau SWF (Sovereign Wealth Fund) - blm ada informasi pasti kemajuannya.
3) Emirat Arab
4) Arab Saudi
5) Konsorsium China dg Uni Emirat Arab
22. #anggaranIKN. Perbedaan pengelolaan dan penguasaan sarana dan prasarana dari 3 (tiga) sumber anggaran IKN (APBN, Swasta dan KPBU) sbb :
1) sarana dan prasarana yang dibiayai APBN menjadi milik, dikuasai, dan menjadi asset negara.
Bagaimana dg yg dibiaya swasta dan KPBU ?
23. #anggaranIKN.
2) sarana dan prasarana yg dibiayai swasta (tmsk BUMN dan BUMD) menjadi milik swasta dan dipasarkan secara bebas di IKN (mekanisme bisnis)
3) sarana dan prasrana lewat anggara KPBU, pemerintah menjadi "penyewa". Akan diuraikan rinci pada butir berikut.
24. #anggaranIKN. Dlm alokasi anggaran bhw sarana dan prasarana di IKN yg dimiliki Negara hanya istana, instalasi TNI/Polri dan sebagian rumah Dinas. Sisanya spt gedung pemeritah, yudikatif, DPR/MPR, Rumah Sakit, pendidikan, kesehatan, bahkan penjara bukan milik pemerintah.
25. #AnggaranIKN. Mekanisme pemanfaatan sarana dan prasaranan yg dibangun oleh swasta di IKN spt perumahan umum, perguruan tinggi, bandara, pbhn, tol, sarana kesehatan, Mall adlh mekanisme pasar B to B (Business ti Business). Study kelayakan yg menentulan apakah ada yg tertarik.
26. #anggaranIKN. Mekanime pemanfaatan sarana dan prasarana yg dibangu lewat mekanisme KPBU agak rumit krn tergantung skema investasi yg disepkati dg Investor. Tapi intinya kerjasama lewat mekanisme KPBU adalah B to G (Business to Government). Akan diuaraikan butir berikut.
27. #anggaranIKN. Seperti diuraikan sblmnya bhw sarana/prasarana yg akan dibangun lewat KPBU al : kantor pemerintahan (kecuali istana), sarana pendidikan dan kesehatan, museum dan lembaga pemasyarakan, dan sarana penunjang. Artinya pemerintah akan "menyewa" sarana/prasarana tsb.
28. #anggaranIKN. Alternatif mekanisme Kerjasama Pemerintah Badan Usaha (KPBU)
1) BOT (Built Operate and Transfer). Investor membangun, mengoperasikan, memungut jasa, dan menyerahkan ke Negara stlh waktu modal dan sdh untung.
2) BOO (Built, Operate, and Own).
29. #anggaranIKN. Mekanisme KPBU (lanjutan)
2) BOO (Built, Operate, and Own). Artinya investor membangun, dan mengoperasilan. Saat modal kembali dan keuntugan tercapai maka menjadi milik investor.
3) JV (Join Venture) pemerintah dan investor invesatari bersama lewat BUMN.
30. #anggaranIKN. Mekanisme kerjasama KPBU (lanjutan) :
4) Penanaman Modal. Artinya imbestor memberikan uang untuk digunakan membangun IKN lewat swasta atau BUMN dengan imbal jasa uang yg diinvestasikan sesaui kesepakatan dan pemerintah berkontrak dg BUMN atau swasta yg membangun
31. #anggaranIKN. Belum ada informasi rinci skema apa yg akan digunakan pemerintah utk membangun IKN lwtnmekanisme KPBU. Tapi sepertinya akan kombinasi antara BOT, BOO, JV, dan Investasi murni. Tapi mungkin yg terbanyak adlh BOT krn investor tdk butuh miliki penjara &;sejenisnya.
32. #anggaranIKN. Skema apapun yang dipilih pemerintah dalam mekanisme KPBU apakah BOT, BOO, JV, atau IM intinya adalah :
1) pemerintah mengikatkan utang negara kepada investor.
2) pemerintah menjadi "penyewa" - bukan pemilik - sarana/prasarana publik di IKN.
33. #anggaranIKN. Untuk menghindari bhw negara tetap menjadi "pemilik" di IKN maka sebaiknya dan seharusnnya seluruh sarana dan prasarana pemerintah di IKN dibiayai oleh APBN. Sementara infrastruktur komersial spt listrik, telelkomunikasi dll oleh investor (BUMN atau swasta)
34. #anggaranIKN. Hipotesa pada butir 33 tsb muncul krn sebagian besar sarana dan prasarana pemerintah spt kantor pemerintah dan gedung DPR/MPR dibiayai lewat mekanisme KPBU - artinya pemerintah akan berkontrak "sewa" jangka panjang dengan investor - pemerintah bkn pemilik.
35. #anggaranIKN. Dari berbagai uraian tsb, pertanyaan yang muncul adalah bagaimana prospek pembangunan IKN ke depan dan apa dampaknya jk diteruskan atau diberhentikan. Resiko apa yg akan terjadi dan bagaimana mitigasi resiko tsb. Kita lanjutkan stlh plg sholat ashar di Mesjid
36. #anggaranIKN. Spt diuraikan pada butir 28, 29, dan 30 bhw skema KPBU dpt berupa BOT, BOO, JV, atau IM. Sebenarnya ada skema antara yg sepertinya sedang dipersiapkan yaitu skema tukar guling asset negara yg di Jakarta dg membangunkan sarana dan prasarana di IKN.
37. #anggaranIKN. Skema tukar guling ini blm bisa dikelompokkan apkh bersumber dari APBN atau KPBU. Bisa saja kantor2 yg ada di Jakarta dijual sbg pendapatan dlm APBN utk membangun sarana dan prasarana di IKN atau sebagai bagian atau cicilan dari pembayaran kpd investor lwt KPBU
38. #anggaranIKN. Jika yg dilakukan adalah mekanisme tukar guling, maka kita siap2 "menyerahkan" kompleks DPR/MPR, Mabes TNI di Cilangkap, Mabes Polri, berbagai Kantor pemerintah di sktr Monas dan kantor lainnya dan pindah ke IKN menjadi penyewa sarana dan prasaran milik investor
39. #anggaranIKN. Dari analisis kendala anggaran tsb, sepertinya pemerintah sedang antusias melakukan lobby ke berbagai negara utk investasi di IKN. Kendala makin besar stlh soft bank menyatakan mundur. Mundurnya soft bank dipastikan akan berpengaruh pada calon investor lain.
40. #anggaranIKN. Darimanapun investor tsb, semua akan menggunakan indikator yg sama dalam melakukan analisis investasi, yaitu al :
1) keamanan investasi
2) tingkat keuntungan yg diperoleh
3) kepastian hukum
4) kemapuan pembayaran pengguna (debitur) dlm hal ini pemerintah.
41. #anggaranIKN. Analisis investor terkait dg kemananan investasi pasti dikaitkan dg jaminan kptsn politik jika terjadi penggantian pemerintahan. Terkait tingkat keuntungan, pasti menuntut di atas bunga SUN, terkait kemampuan membayar pasti meminta kontrak dg jaminan ketat.
42. #anggaranIKN. Pertanyaan muncul apkh ada kaitan permintaan pengunduran pemilu dari 2024 ke 2027 dg proyek IKN ? Tidak salah jika ada yg mengaitkan krn mmg dibutuhkan waktu sktr 5 thn utk menyelesaikan kontrak detil jangka panjang pembangunan sarana/prasarana IKN lwt KPBU.
43. #anggaranIKN. Logis jk investor meminta jaminan invesatsi lewat kontrak dg krn jika sdh kontrak dan pemerintahan selanjutnya mengingkari/membatalkan kontrak maka investor bisa minta ganti rugi kpd pemerintah berikutnya. Akhirnya pemerintah berikutnya hadapi buah simalakama.
44. #anggaranIKN. Pemerintah nyatakan bhw ada 5 Negara tertarik investasi di IKN, yg sudah disebutkan adlh Uni Emirat Arab, Arab Saudi dan China (lewat konsorsium). Krn waktu makin mendesak kata berminat sdh tdk laku lagi krn sjk 2017 bbrp investor ktkn minat tp tdk ada realisasi
45. #anggaranIKN. Ada 2 indikator utama bagi investor Timur Tengah, yaitu keuntungan finansial dan kemanan investasi. Apakah pemerintah akan menyewa gedung DPR/MPR, gedung kejaksaan, kehakiman dan kantor pemerintah lain kpd investor dg harga mahal agar mrk tertarik investasi?
46. #anggaranIKN. Terkait dg Arab Saudi, ada 2 fakta: 1) saat krisis 98, kita minta pangan, yg ditawarkan adlh kurma, 2) saat raja Arab Saudi ketemu Presiden Jokowi spkt akan investasi kilang dll -terlepas dr mrk kecewa krn diganti oleh Rusia - faktanya mrk investasi di Tetangga.
47. #anggaranIKN. Terkait dengan Uni Emirat Arab - sjk 2017 sdh berbagai MoU ditandatangani dg pihak Indonesia dg nilai ratusan trilyun rupiah - sepertinya belum ada realisasi yg nyata. Walaupun nama jalan layang Tol Jkt-Cikampek sdh diberi nama jalan MBZ (Putra Mahkota UEA)
48. #anggaranIKN. Karakteristok investasi dari China adalah meminjamkan uang dg jamina infrastruktur strategis negara tsb kemudian meminta jaminan atau kontrak dg pemerintah. Jika tdk mampu membayar maka infrastruktur tsb akan diakuisisi dan negara penerima tergantung pada China
49. #anggaranIKN. Setelah acara Ritual Kendi Nusantara dg memasukkan tanah dan air dari 34 propinsi ke dlm kendi di Titik Nol IKN, sepertinya pem laksanakan 2 Agenda :
1) mencari investor
2) mencari cara brkn jaminan kpd investor-yg mungkin saja terkait dg isu pengunduran pemilu.
50. #anggaranIKN. Demikian utas ttg seluk beluk #anggaranIKN utk bahan diskusi. Silakan diskusi terkait substansi tapi jika tdk setuju tdk perlu meyerang pribadi.
Apapun diskusinya yg tdk bisa dibantah adalah bhw @ManCity adalah klub hebat dan MY harus dikuburkan. Itu saja

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Muhammad Said Didu

Muhammad Said Didu Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @msaid_didu

Mar 22
1. #mafiamigor. Bismillahirrahmanirrahim. Sesuai janji saya, saya membuat utas yg akan analisis kenapa mafia minyak goreng (termasuk mafia CPO) - selanjutnya disingkat #mafiamigor tidak bisa ditangkap - bahkan tidak bisa diungkap oleh penguasa pdhl rakyat sdh dirugikan.
2. #mafiamigor. Sesuai pengertian umum bhw mafia adalah sekelompok orang yg bergerak secara rahasia utk melakukan kejahatan. Jika defenisi ini digunakan dlm #mafiamigor maka mereka adalah penjahat dan pelanggar hukum, dll. Kalau memang demikian kenapa tdk bisa diungkap ?
3. #mafiamigor. Pertanyaan selanjutnya adlh apakah ada #mafiamigor sebagaimana dimaksud pada pengertian butir 2 ? Ataukah yg ada adlh pengusaha yg memanfaatkan celah aturan yg ada utk mendapatkan keuntungan tapi sebenarnya mereka tidak melakukan kejahatan atau pelanggaran hukum.
Read 27 tweets
Mar 15
1. #antrimigor. Karena menyangkut kehidupan seluruh rakyat, maka sambil menunggu penerbangan ke suatu kota saya buat utas terkait antrian minyak goreng #antrimigor berupa :
1) sumber masalah
2) kebijakan yg blm bisa jadi solusi, dan
3) saran sulusi ke depan.
2. #antrimigor. Penyebab antrimigor karena kebijakan penetapan Domestic Market Obligation (DMO) utk CPO dan Harga Eceran Tertinggi (HET) migor yg menyebabkan terjadinya perbedaan harga CPO dan harga minyak goreng yg diatur dg yg pasar bebas (ekspor dan nonregulasi)
3. #antrimigor. Perbedaan harga CPO DMO dg CPO non DMO saat ini sktr Rp 5.700 per Kg atau sktr 60%. Perbedaan harga migor HET dg Non HET saat ini sktr Rp 4.000 per liter - atau sktr 30 %.
Besarnya perbedaan tsb menyebabkan sulit menjaga pasokan migor HET krn rawan penyimpangan.
Read 19 tweets
Dec 23, 2020
Sehubungan dg adanya penafsiran thdp mention saya yg mengomentari pernyataan pak Qodari di yg saya baca di Media bhw "presiden butuh Menag yg keras kpd kelompok islam tertentu" yg saya komentari bhw terima kasih infonya bhw Bpk Presiden membutuhkan Menag spt itu. #utas
Krn mention saya tsb ditafsirkan seakan menuduh seseorang dan bermuatan SARA maka dalam waktu tidak terlalu lama mention saya tersebut saya hapus demi kebaikan bersama. Saya sama sekali tdk menuduh siapapun dlm mention saya tsb, apalagi Bpk Menag Yaqut Choli Quomas
Atas kesalahan tersebut, jika ada pihak merasa tersinggung dg mention saya tersebut (yg saya sdh hapus bbrp waktu setelah saya tulis), saya mohon maaf.
Terima kasih
Read 4 tweets
Oct 26, 2020
#KartuTani. Setelah 3 hari saya mempelajari kenapa petani dan penyalur pupuk mengeluh kekurangan pupuk, saya coba uraikan penyebabnya. Thread
#kartutani. Petani
wajib membuat kartu tani lewat Bank yg ditunjuk dg menyimpan uang Rp 100.000 per kartu tani.
Bagi petani yg luas lahan cukup luas, tidak masalah. Tapi petani lahan sempit 0,25 ha jatah pupuk urea sktr Rp
60.000 tapi hrs siapkan uang Rp 100.000.
#kartutani. Di daerah yang banyak kebun rakyat dan empang, banyak sekali yg tdk masuk RDKK sehingga tidak mungkin mendapatkan pupuk sunsidi. Petani menjadi tidak bisa memupuk tanaman kebun, ikan dan udang yg di tambak/empang. Terjadi keluhan masif bagi pekebun dan petambak
Read 10 tweets
Apr 19, 2020
Mafia migas sepertinya main lagi shg harga BBM ga bisa turun. Lewat Kepmen ESDM No 62K/MEM/2020, 20 Feb 2020, ternyata formula harga BBM bkn lagi harga dasar spt sebelumnya, tapi berbasis pada harga minyak di Singapura (MOPS).
Dari dulu mafia bermain dari formula berbasis MOPS.
Dari permen tsb harga BBM Indonesia dihitung sbb :
1. Sampai dg RON 92 : harga MOPS + Rp 1.800 + marjin 10 %
2. Di atas RON 92 : harga MOPS + Rp 2.000 + marjin 10 %
Artinya berapapun harga crude turun yg menentukan adalah pedagang minyak di Singapura. Disitulah mafia main
Sebelumnya penetuan harga BBM di Indonsia sejak 2014 bukan berdasarkan harga minyak hasil olahan di singapura (MOPS) tapi berdasarkan harga dasar, thn 2020 lewat Permen Menteri ESDM harga BBM kembali gunakan standar MOPS.
Standar ini selalu diperjuangkan oleh mafia migas
Read 4 tweets
Apr 4, 2020
1. #PerppuCorona. Tanggal 31 Maret 2020, pemerintah telah menerbitkan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang (Perppu) Nomor 1 tahun 2020, tentang "corona". Saya tdk tulis judulnya krn terlalu panjang. Silakan teman2 cari di google. Saya akan buat kultwit singkat trg hal tsb
2. #PerppuCorona. Perppu no 1/2020 sebenarnya mengatur kebijakan keuangan dan stabilitas sistem keuangan untuk penanganan :
1. Menghadapi pandemi Corona
2. Menghadapi ancaman yg membayakan perokonomian nasional dan/atau stambilitas sistem keuangan
3. #Perppucorona. Perppu No 1/2020 sebenarnya mengubah dan/atau membatalkan minimal 12 UU (Omnibus Law) yg terkait antara lain : APBN, keuangan, perpajakan, OJK, BI, dll.
Artinya Perppu No 1/2020 dapat dikatakan sebagai Omnibuslaw sistem Keuangan Negara.
Read 20 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(