patrick ethnic ☆ Profile picture
Oct 20, 2022 20 tweets 3 min read Read on X
“EDAN (GILA)”

Hanya itu yang bisa aku katakan tatkala mendengar ajakan dimas. Namun, entah kenapa aku merasa penasaran dan ingin mengajukan sebuah pertanyaan pada dimas
“ehh dim, kemarin itu, aku kok mimpi sama lagi? Di mimpi itu sama percis aku melakukan pendakian dan memang di rabu wekasan dan dimimpi itu aku tapi bertemu dengan sosok yang masih terlihat kabur,-
-sosok itu berucap aku disuruh melakukan perjalanan ke semeru juga, tapi anehnya itu bukanlah mbok rondo”

Tanyaku kepada dimas siapa tahu jika ia paham akan sebuah mimpi karena jika perihal penafsiran mimpi, dimas aku tahu ia cukup pandai dalam hal itu.
“emmmmmmttt”
Jawab dimas dengan gumam yang cukup lama, sesekali ia juga mengelus jenggot tanggungnya yang berwarna merah itu.

Lama, sangat lama dimas kulihat bertengkar dengan pikirannya. Bahkan waktu yang tadinya masih sedikit terang kini sudah gelap gulita
“bentar, aku mau tanya satu hal dulu sama kamu le”
Ucap dimas

#bacahorror #ceritaserem #ceritaht
“apa itu dim?”
Tanyaku cukup antusias karena mungkin dimas mengetahui sesuatu

“dari beberapa bulan ini, apa yang membuatmu selalu rindu? apapun itu”

Tanya balik dimas padaku. Aneh sebenarnya akan pertanyaan dimas itu, namun kebp aku belum bisa menjawab sesuatu.
Aku berpikir cukup keras kala itu...

Lalu... hanya satu yang timbul dibenakku ketika aku ditanyakan apa yang aku rindu.
“merbabu”

Kata itu secara tak sadar terucap dari bibir mungilku ini.

“sek (bentar), bagaimana kamu bisa merindu merbabu padahal kita akan naik semeru”

Ucap dimas penuh keheranan, sambil ia mengangkat alisnya satu.
“dim, bukan tentang pendakian nanti, tapi entah kenapa kalau aku teringat merbabu aku jadi merindukan sesuatu, dan mungkin ya dim semoga dalam semua rentetan semua mimpi itu aku akhirnya bisa bertemu dengan...”
GUBRAKKK!!!!

PYARRRR!!!!

Belum selesai aku menyelesaikan kalimatku...

Tiba-tiba terdengar barang-barang pecah di dalam rumah mbok darmi, segera saja kami cek kedalam dan terlihat tangan mbok darmi sudah terlihat mengucurkan darah yang begitu banyak.
“kenapa mbok?”

Tanya dimas pada mbok darmi, mbok darmi tak menjawab, ia hanya meringis menahan sayatan dan darah yang keluar deras dari tangannya, tangan mbok darmi sudah berlumur darah.
Didepan mbok darmi kulihat rak yang kokoh itu sudah terjatuh dan menyisakan pecahan mangkok dan piring yang berserakan.

Sempat aku bertanya dalam batinku
“apakah ini sebuah pertanda bahwa aku tak boleh melakukan pendakian ini?”
Kulihat dimas nampak bingung dan sesekali mengelus kepalanya, aku membantu mbok darmi untuk mengobati lukanya dan dimas membantu membersihkan puing-ping pecahan yang berserakan di lantai.
Namun...

Ada juga terselip kata dalam rangkain kalimat tanya seorang manusia hina dina yang masih lemah akan kuasa logikanya.

“apakah aku bisa bertemu dengannya lagi?”

Namun...
Sepintas terdengar sebuah suara yang sama aku dengar...

"Kangmas, ojo mbok terus-terusno lakumu masio ora gelem marani patimu.."

(Kangmas, jangan lanjutkan perjalananmu jikalau tidak nau mendekati kematianmu...)

Suara samar wanita yang membuatku bergidik begitu hebatnya...
Entah terpampang juga sebuah nama asing dalam alam bawah sadarku...

Aswantari kalaseda

Langsung saja bulu romaku berdiri begitu gagahnya karena merasakan merinding seluruh badan ini....
"Le... leee! Kenapa le?"

Tanya dimas padaku...

"N...nnn.. nnndak aa..aa...apa-apa dim"

Jawabku namun sedikit merasakan tekanan batin begitu luar biasa sampai nafasku sedikit tersengal...
"Minum air putih dulu sana le, mukamu pucat banget itu kaya mayat..."

Ucap pinta dimas karena mengkhawatirkanku...

"Mbok darmi biar aku yang gantian ngobati, sana cepet le..."

Pinta lagi dimas padaku
Akupun langsung mengangguk dan berjalan mencari air putih. Setenggak penuh air langaung habis. Entah, aku ini sebenarnya kenapa?
-rehat-

Subuhan dulu ya, saya akan lanjutkan lagi nanti malam. Kalau malam nanti nggak lanjut malam minggu pasti saya lanjutkan.

Maturnuwun 🙏

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with patrick ethnic ☆

patrick ethnic ☆ Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @balakarsa

Nov 9, 2023
A. Thread

-LARE BAJANG DESO GANDARWO-

"ini secuil kisah saya tentang desa genderuwo"

#bacahorror #bacahoror Image
Malam yang dingin di desa wanamaja, seorang anak laki-laki nampak terduduk lesu dibawah pohon randu. Ia menangis tersedu-sedu karena baru saja ia mendapatkan beberapa pukulan dari bapaknya.
Anak itu benar-benar nampak sedih dan berpikir apakah orang tua dan keluarganya menyayanginya. Ataukah ia hanya sebatas anak pungut yang dirawat kelurganya. Begitu banyak pikiran aneh berterbangan di benak kepala anak usia 7 tahun itu.
Read 28 tweets
Nov 4, 2023
A. Thread

Pesugihan Tanpa Tumbal

"mereka yang ingin kaya tanpa menumbalkan apapaun selalu datang ke rumah ini"

@bacahorror @IDN_Horor @ceritaht
#bacahorror #bacahoror #ceritahorror Image
Dimanapun manusia berada ia akan selalu mencari cara instan dalam memperolah kekayaan.

manusia tidak pernah dilahairkan jahat, namun sifat jahat selalu mengikuti kemanapun manusia berada.
kali ini ijinkan saya bercerita tentang pengalaman narsumber saya yang bernama eko, dimana eko pernah melakukan sebuah ritual pesugihan dengan cara yang sangat mudah. tapi kini semua yang ia lakukan membuatnya dalam kata putus asa.
Read 57 tweets
Oct 16, 2023
-KELUARGA TANPA RUPA-

(Diambil dari kisahnyata dari DM)

#bacahorror #bacahoror

@bacahorror @ceritaht @IDN_Horor Image
Assalamualaikum, kali ini ijinkan saya untuk bercerita tentang sekelumit kisah dari DM yang sudah dibagikan kepada saya.

DM yang membuat saya bertanya-tanya akan sebuah pengalaman hidup yang sama sekali tak mampu dinalar karena kengeriannya.
Ini adalah pengalaman hidup seseorang bernama Aryo yang sampai saat ini masih menjadi misteri yang tak pernah bisa terpecahkan.

Selamat membaca 🙏
Read 60 tweets
Oct 3, 2023
KAWANKU SI PEMUJA POHON BELIMBING

-INDEKS-
(SEMUA KISAHNYA ADA DI SINI)

"Ini adalah cerita yang tak nalar yang pernah saya alami, sebelum membaca ceritanya tertawalah dulu sebelum terlambat" Image
Sebelum membaca semua cerita ini, alanglah baiknya baca doa dulu njih. Matur Nuwun
Read 9 tweets
Sep 16, 2023
-URBAN LEGEND & SEJARAH-

Dari julukan bus tercepat menjadi bus pencabut nyawa. Siapa sangka bus ini pernah berjaya pada masanya. Image
Bus Sugeng Rahayu kembali terlibat kecelakaan maut.

Kali ini salah satu armada bus tersebut bertabrakan dengan Eka Cepat di kawasan Kecamatan Geneng, Kabupaten Ngawi, pada Kamis Subuh, 31 Agustus 2023.
Laporan sementara, 15 korban dilaporkan luka-luka, tiga orang tewas. Dua di antaranya kedua supir bus Sugeng Rahayu dan Eka.
Read 23 tweets
Sep 12, 2023
A. Thread

Cerita turun-temurun ini sudah seperti urband legend. Mungkin bagi kebanyakan orang akan sengaja melupakan sosok ini. Tapi, bagi mereka yang masih mengingatnya akan merasa sangat ketakutan. Ya, ketakutan akan pocong mbah darjo yang pernah bergentayangan di tahun 1965

@bacahorror @IDN_Horor
#bacahorror #bacahororImage
Masih ingat dengan berita ini?


Image
Image
Image
Image
Ya, foto diatas sempat gempar di tahun 2014. Ribuan orang berbondong-bondong melihat kesalah satu rumah yang berdekatan dengan ruko-ruko, bahkan ada yang sampai menunggu hingga subuh karena ada rumor penampakan pocong disana. Kalau tidak salah itu ketika puasa, cmiiw
Read 23 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us!

:(