1. "Ulama dan Jati Diri Indonesia"
"Di antara kekayaan Indonesia adalah banyaknya ulama hebat serta banyaknya karya ilmiah mereka yg sangat luar biasa. Ulama-ulama nusantara sejak zaman dahulu hingga saat ini adalah orang-orang yg mencapai martabat tinggi di bidang keilmuan,"
2. "Siapa tidak kenal Syaikh Nawawi Al Bantani?Di Mesir, di Hadramaut, di Mekkah dan Madinah, di seluruh penjuru dunia Islam. Beliau sosok yg sangat dihormati. Karyanya menjadi rujukan para ulama. Tapi jati diri keIndonesiaan tetap melekat, yaitu gelar Al Bantani,"
3. "Sosok Asy Syaikh Mahfuz At Tarmisi juga demikian. Dan gelar At Tarmisi yang merupakan jati diri keIndonesiaannya. (gelar Tarmasi merujuk daerah asalnya, yaitu Tremas, sebuah desa kecil yang berada di Kecamatan Arjosari, Kabupaten Pacitan, Krasidenan Madiun, Jawa Timur)"
4. "Asy Syaikh Yasiin Al Fadani yang merupakan kebanggaan para ulama hadits masa kini pun demikian. Gelar Al Fadani yang merujuk kepada tanah leluhurnya yaitu, Padang, merupakan kebanggaan yang luar biasa,"
5. "Kakek kami Habib Ali Kwitang, Habib Ali bin Husain Al Attas (Bungur), dan Habib Salim bin Ahmad bin Jindan. Mereka adalah ulama-ulama besar, guru besar umat Islam Indonesia. Mereka bangga dng identitas mereka sebagai Indonesia,"
6. "Al Habib Salim bin Ahmad bin Jindan yang menulis lebih
dari 150 karya tulis yg sebagian besarnya masih tersimpan dlm perpustakaan kami sebagai manuskrip, pada hampir semua karyanya beliau cantumkan nama dan gelar keilmuan kebanggaan beliau yaitu 'Al Indunisi. Al Jawi', "
7. "Beliau menimba ilmu dari lebih dari 400 guru dari berbagai penjuru dunia. Dan hampir setengahnya adalah ulama Nusantara. Seperti KH Khalil Bangkalan, KH Ahmad Marzuki (ayah KH Mas Mansyur), KH Asy Syaikh Arsyad Ath Thawiil dan lain sebagainya. Ini adalah kekayaan Indonesia,"
8. "Kami para Saadah Bani Alawi, para Alawiyyin, para Habaib, kami pun bangga dengan Indonesia yg tercinta ini. Indonesia bagi kami adalah bagaikan Kota suci Madinah bagi Rasulullah SAW,"
(Sambutan Hb. Ahmad bin Novel bin Jindan dlm Peresmian Maktabah Kanzul Hikmah, Sabtu 29/06)
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Majelis Hikmah Alawiyah
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!