My Authors
Read all threads
Bagian tubuh #Yoga berikutnya di dalam teks Nusantara Vrati-Śāsana (VS) adl Niyama. Awalan ni- memberi penekanan bhw pedoman perilaku ini lebih terkait dengan internal diri. Niyama ini terdari:

- akrodha
- guruśuśrūṣā
- śauca
- āhāra-laghava
- apramada
Sila Niyama pertama adl 'akrodha' yg berarti tidak berada di atau terbawa/hanyut dlm kemarahan, iritasi, amuk, rusuh. Guruji Anand Krishna mengingatkan bhw amarah, amuk mengaburkan penglihatan & pikiran shg kita bisa mengambil langkah yg salah. Sesal selalu datang terlambat.
Amarah, amuk & kebencian ini bisa tanpa sadar ditanamkan sejak dini, ditujukan kpd mrk yg beda kepercayaan, pendapat dll. Tdk boleh berteman atau jadi bawahan mrk & lebih baik dekat dgn orang2 kita saja krn mrk jahat, pemuja batu/jin dsb. Lalu terpicu sedikit saja lgsg tersulut.
Krn itu akrodha sy maknai juga sbg tdk membiarkan prasangka & kebencian ditanamkan di dalam diri. Sang Hyang yg sejati tidak akan mengajarkan kebencian abadi kepada ciptaannya sendiri. Segeralah keluar dari doktrin 'krodha' jika kita ingin merasakan kedamaian yg lbh bermakna.
Sila kedua adl 'guru-śuśrūṣā'. Kata 'śuśṛūṣā' berarti memiliki keinginan dari dalam diri tanpa paksaan atau ancaman untuk mendengarkan, mematuhi, dan melayani dgn penuh bakti. Guru dlm bhs Sanskerta berarti ia yg mengangkat kesadaran kita & melenyapkan kegelapan batin.
Sila ketiga adl 'śauca' yaitu menjaga kebersihan diri dan sekitarnya. Kata ini berasal dari kata yg sama dengan kata suci (Skt. śuci). Yang perlu dibersihkan/disucikan bukan hanya fisik & lingkungan saja, tetapi juga pikiran, mental-emosional.
Sila keempat adl 'āhāra-lāghava' yg scr harfiah berarti mengkonsumsi sesuatu yg ringan & tidak membebani tubuh. Bukan berarti makan kerupuk setiap hari, sih. 😂 Ini adl anjuran utk menjaga makanan & memakan makanan yg sehat dan bergizi.
Sila kelima adl 'apramāda' berarti tdk gegabah, ceroboh, sembrono atau tidak lepas kendali krn terlalu gembira/sedih. Ini adl anjuran utk menjaga kewarasan & keseimbangan diri. Bukan berarti tidak boleh ceria & bergembira, tp jangan larut di dalamnya shg hilang kesadaran.
Sepuluh sila Yama dan Niyama ini adl 'commandment' yg patut dijalankan bukan krn paksaan atau ancaman neraka, tetapi sekali lagi krn kesadaran diri. Semuanya itu baik krn memang membawa kebaikan bukan hanya bagi diri sendiri tp juga 'sarva-loka', semua alam/makhluk.
Sepuluh sila Yama dan Niyama di dlm VS agak berbeda dgn yg disebutkan olh Resi Patanjali dlm Yoga Sutra krn Sang Mpu menghadapi orang-orang yg corak watak dasarnya berbeda.

Dlm Yoga Sutra sepuluh Yama & Niyama-nya adl sbb:
(Gambar: Sharon Belknap)
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Keep Current with Madé Harimbawa

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!