Henry Setiawan Profile picture
Apr 5 4 tweets 3 min read Twitter logo Read on Twitter
Yang nunggu ending cerita teror diksar, besok di update yaa.. Cerita Tersesat di Gunung Lawu part 2 sudah tersedia di @karyakarsa_id
⬇️⬇️⬇️⬇️⬇️
karyakarsa.com/Henrysetiawan8…
@bacahorror @IDN_Horor @ceritaht @HorrorBaca @autojerit @rabumisteri
#bacahorror #horror #threadhorror #IDNH
Dari sinilah kesalahan fatal terjadi. Aku yang biasanya memilih tidak melakukan pergerakan ketika kondisi tidak aman seperti ini memilih nekat melanjutkan perjalanan.
Padahal ini adalah pertama kalinya aku kesini. Sejujurnya ada rasa ragu, tetapi entah dorongan dari mana seolah menyuruhku untuk segera melanjutkan perjalanan. Mungkin itu egoku sendiri yang berambisi ingin segera sampai puncak.
"Sepertinya kita tersesat, Vin. Jalur ini aneh. Bukan tipikal jalur pendakian umumnya" ucapku kepada Kevin yang masih tetap terlihat tenang.

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Henry Setiawan

Henry Setiawan Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @loopdreamer

Mar 30
DIKSAR MENCEKAM
KELOMPOK PENCINTA ALAM
-sebuah thread horor-
(Part 1)

Ijin tag & tolong bantu RT ya kakak @bacahorror_id @IDN_Horor @ceritaht @HorrorBaca @diosetta @RestuPa71830152

#bacahorror #ceritahorror #horror #threadhorror #ceritahorrorpendaki Image
Sebuah kelompok pencinta alam tingkat sekolah SMA baru saja dibentuk. Guna melengkapi keanggotaan, mereka mengadakan kegiatan pendidikan dasar atau diksar.
Lokasi yang dipilih ternyata berada di sebuah hutan pinus di lereng salah satu gunung di jawa tengah.

Hutan pinus itu memang terkenal sangat angker dengan penghuni yang usil.

Kira-kira teror apa saja yang mereka alami?
Read 133 tweets
Mar 2
-PENDAKIAN MALAM SATU SURO-
Gunung Sindoro Tahun 2000
(Part 1)

Ijin tag & tolong bantu RT ya kakak @bacahorror_id @IDN_Horor @ceritaht @HorrorBaca @diosetta @RestuPa71830152

#bacahorror #ceritahorror #horror #threadhorror #ceritahorrorpendaki Image
Meski melakukan pendakian di malam satu suro, tapi kelompok ini tidak pernah punya tujuan untuk sesuatu hal yang bersifat mistis. Mereka hanya memanfaatkan hari libur saja. Tapi tanpa diduga, mereka mengalami banyak kejadian janggal dan tidak masuk akal.
Sebelum mulai, ada baiknya kita berdoa dulu supaya tidak mendapatkan gangguan dari mereka yang tak kasat mata.
Bismillahirrohmanirrohim..
Read 258 tweets
Feb 23
-- GUNUNG SUMBING --

Part 4 (tamat)
Pendakian horror dua sahabat di Gunung Sumbing Tahun 1998

Ijin tag & tolong bantu RT ya kakak @bacahorror_id @IDN_Horor @ceritaht @HorrorBaca @diosetta @RestuPa71830152

#bacahorror #ceritahorror #horror #threadhorror #ceritahorrorpendaki Image
Puncak dari tentetan teror yang mereka alami di pos 2 Gunung Sumbing ini. Dan ujungnya, meski semuanya selamat pada akhirnya mereka memutuskan untuk tidak melanjutkan pendakian dan kembali turun. Di part akhir ini juga nantinya terungkap penyebab mereka mengalami terror ini.
Read 67 tweets
Feb 16
-- GUNUNG SUMBING --

Part 3
Pendakian horror dua sahabat di Gunung Sumbing Tahun 1998

Ijin tag dan tolong bantu RT ya kakak... @bacahorror_id @IDN_Horor @ceritaht @HorrorBaca @diosetta @RestuPa71830152

#bacahorror #ceritahorror #horror #threadhorror #ceritahorrorpendaki
Semakin mencekam..!!! Teror penghuni Gunung Sumbing semakin banyak.. di part ini akan diceritakan dari sudut pandang Anton.. simak sampai selesai, jangan lupa tinggalkan komen, like, dan RT yaa..
Read 59 tweets
Feb 9
-- GUNUNG SUMBING --

Part 2
Pendakian horror dua sahabat di Gunung Sumbing Tahun 1998

Ijin tag yaa...
@bacahorror_id @IDN_Horor @ceritaht @HorrorBaca @diosetta

#bacahorror #ceritahorror #horror #threadhorror #ceritahorrorpendaki
Terror dimulai dari sini. Mulai dari dinding bedeng yang dihantam potongan dahan pohon, sampai dihadang makhluk besar menyeramkan. Kira-kira apa penyebabnya?
Part sebelumnya bisa di baca di sini :
Part 1 :
Read 48 tweets
Feb 2
-- GUNUNG SUMBING --

Pendakian horror dua sahabat di Gunung Sumbing Tahun 1998

Ijin tag yaa...
@bacahorror_id @IDN_Horor @ceritaht @HorrorBaca @Penikmathorror @diosetta

#bacahorror #ceritahorror #horror #threadhorror #ceritahorrorpendaki Image
GUNUNG SUMBING 1998
(Ketika Batas Hidup dan Mati Tinggal Seujung Jari)

Part. 1

Bulan Desember tahun 1998
Saat itu usiaku belumlah genap 17 tahun dan aku masih duduk di kelas 2 SMA.
Di suatu siang saat jam istirahat kedua, salah satu temanku mendatangiku yang sedang asyik merokok di pojok belakang toilet sekolah. Ya.. salah satu kelakuan nakalku saat sekolah dulu adalah merokok, kuharap tidak ada yang menirunya.
Read 54 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Don't want to be a Premium member but still want to support us?

Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal

Or Donate anonymously using crypto!

Ethereum

0xfe58350B80634f60Fa6Dc149a72b4DFbc17D341E copy

Bitcoin

3ATGMxNzCUFzxpMCHL5sWSt4DVtS8UqXpi copy

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(