My Authors
Read all threads
Yuk kita mulai #kultwit nya.

Tema yg sy ambil adl:

CONSUMER BEHAVIOR NEW NORMAL

Ada 30 PREDIKSI perubahan perilaku konsumen akibat COVID-19

#Inventureknowledge #Covid19
Bagi tmn2 yg jawab pertanyaan DI AKHIR #kulwit ini akan dapet buku MILLENNIALS KILL EVEEYTHING (2019) dan ikutan COVID-19 WEBINAR SERIES -> bit.ly/inventureknowl…

#inventureknowledge #COVID19
#1 Selama masa pandemi, Masy dipaksa untuk melakukan kebiasaan baru sprti WFH, grocery online shopping, online learning sampai dgn mengikuti virtual music concert.

Perilaku baru ini, lama-kelamaan mjd kebiasaan baru n membentuk NEW NORMAL yg bersifat PERMANEN

@onokarsono
#2 Berikut adl 30 PREDIKSI sy mengenai perubahan perilaku konsumen di NEW NORMAL selama n setelah COVID-19 berlalu

@SitiMar098 @Nanang09

#Inventureknowledge #COVID19
#3 Ke-1: The Fall of MOBILITY, The Rise of STAY @ HOME

Covid-19 berhasil mnghentikan mobilitas n memaksa orang utk berdiam diri di rumah. Terbukti dgn adanya kebijakan #dirumahaja n social distancing.

@bro_danang

bit.ly/inventureknowl… #Covid19
#4 Ke-2: Online-Shopping WIDENING+DEEPENING: From WANTS to NEEDS

Selama pandemi, pembelian online mulai bergeser dari produk yang sifatnya keinginan (WANTS) ke produk yang sifatnya kebutuhan (NEEDS).

@aulia_mumtaza @ranggaradithia

#inventureknowledgewebinar
#5 Tak sampai di situ, pembelanjaan konsumen jg melebar (WIDENING) yaitu dari barang2 NON-ESENSIAL ke ESENSIAL (daily needs). Serta mendalam (DEEPENING) dmn volume pembeliannya jg semakin besar.

@rifaniest

#Inventureknowledge #COVID19
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#6 Ke-3: Food Delivery: from “INDULGENCE” to “UTILITY”

Dalam hal ini, konsumen membeli makanan via online tak hanya bersifat “Indulgence” (seperti boba tea, pizza, burger, chesee tea) namun sudah beralih menjadi “utility”

@Dwi550Saputra @hadikaes_

#inventureknowledge #COVID19
#7 Gampangnya konsumen memanfaatkan layanan delivery utk memesan makanan yg bersifat PLEASURE dan ENJOYMENT kmd bergeser ke “UTILITY” utk kebutuhan sehari2.
Jelasnya, Dari pemesanan sesekali (OCCASIONAL) ke pemesanan berulang (HABITUAL/ROUTINE).

@SitiMar098 @Nanong09
#8 Ke-4: The Comeback of HOME COOKING

Wabah Covid-19 rupanya telah menghidupkan kembali HOME COOKING. Dmn orang2 memanfaatkan waktu luang dgn mengasah keahlian baru yaitu salah satunya memasak.

@WikuSuryomurti @kakibudi

#Inventureknowledge #COVID19
#9 Ke-5: FROZEN FOOD: Convenience Solution

Emak-emak milenial sdh terlanjur tidak piawai memasak. Maka dari itu, gaya memasak milenial berbeda dgn generasi sebelumnya.

@thepatriot @Samwinds1

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#10 Dmn mrk lebih suka memasak yg simple n convenient. Sehingga FROZWN FOOD dan kemasan READY TO COOK akan mjd pilihan.

@sapihitam72 @Ramadian40

#Inventureknowledge #COVID19
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#11 Ke-6: Going OMNI

Dgn matangnya online shopping akibat COVID-19, maka brand2 besar-menengah-kecil mulai hadir dgn platform OMNI CHANNEL-nya sendiri, baik via website or e-commerce dan tentu physical channels.

Ingat, "customer data is the NEW GOLD"

@teguhherman @nonaninja
#12 Ke-7: SUBSCRIPTION Model Matters

Selama Covid-19 konsumen dipaksa membeli dan mengonsumsi secara serba online mulai dari belanja grocery sampai mengikuti kelas yoga secara online

@BriliAgung @Adi1susilo

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#13 Dengan frekuensi pembelanjaan online yang dilakukan secara rutin tiap hari atau berkala tiap minggunya. Maka model pembelian BERLANGGANAN akan lebih cocok dan efisien.

SUBSCRIPTION MODEL will matter!!!

@windunata @SlametCoupee

#Inventureknowledge #COVID19
#14 Ke-8: TV Strikes Back

Dlm buku Milenial Kills Everything (2019) sy mengatakan bahwa milenial telah membunuh televisi. Tapi, COVID-19 telah MENGHIDUPKANNYA kembali, khusunya smart TV.

@gerilyawan86 @greypunch

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#15 Alasannya, TV memiliki keunggulan dasar yg tak mungkin dimiliki smartphone yaitu layar besar yg lebih ramah dilihat. Ditambah lg, kita memasuki era “the death of mobility” akibat social distancing, maka TV menemukan momentumnya kembali.

@jusdalle @RinaldiMalimin
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#16 Ke-9: DIY & Self-Care @ Home

Di saat konsumen sdh terbiasa dgn stay @ home maka mrk mulai mencoba brbgai hal baru yg menyenangkan. Diantaranya, melakukan SELF-CARE atau peremajaan diri sprti facial, meni-pedi, sampai spa

@MrSMeg13

#Inventureknowledge #COVID19
#17 Dgn demikian, tren DO IT YOURSELF (DIY) ini dapat menjadi kenormalan baru dan pembelian produk2 SELF-CARE secara otomatis mengalami kenaikan

@Rahmisalviviani @SydSalesman

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#18 Ke-10: ZOOMABLE Workplace @ Home

Work from Home melahirkan tren baru yg disebut “ZOOMABLE WORKPLACE“ di rumah. Yaitu istilah tempat kerja di rumah yg “ZOOMABLE“ layaknya istilah “INSTAGRAMABLE”

@roniyuzirman @Gedekasutresna

#Inventureknowledge #COVID19
#19 Tren ini dipicu oleh popularitas aplikasi Zoom utk meeting virtual. Dgn mendekorasi ruang kerja yg eye-catching sbg background meeting. Dampaknya IKEA atau Informa bakal makin ramai pembeli. Dan tanpa disadari hal ini tlh mjd kebutuhan SELF-ESTEEM.

@Daured_bier @endang_yl
#20 Ke-11: “WORK-LIVE-PLAY” Balance: WELL-BEING Revolution

Di saat FLEXIBLE WORKING HOUR (FWH) mjd kenormalan baru, maka batas waktu antara bekerja (WORKING), berkumpul dgn keluarga (LIVING), dan menikmati hiburan (PLAYING) mjd kian kabur.

@gerilyawan86 @greypunch
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#21 Sblumnya waktu karyawan byk didominasi utk working dan sedikit porsi waktu utk living dan playing.
namun, skrg dgn FWH, karyawan dpt mengatur waktunya dgn lebih leluasa dan porsi living n playing akan lbh besar dr sebelumnya

@Tebe131 @muhsyl

#Inventureknowledge #COVID19
#22 Ke-12: The Century of SELF DISTANCING

Setelah wabah Covid-19 berakhir, tak serta-merta orang akan berinteraksi fisik sprti sediakala. Bayang2 kematian akibat virus akan terus menghantui.

@AriefACT @kakibudi

#Inventureknowledge #COVID19
#23 Maka dari itu, Self-distancing akan mjd kebiasaan PERMANEN. Memakai masker, mencuci tangan setiap saat, menjaga jarak fisik, menghindari kerumunan akan mjd KENORMALAN BARU.

Lalu, Akankah cipika-cipiki atau jabat-tangan punah dari muka bumi?

@RullyBhaskara @krismoerwanto
#24 Ke-13: CONTACT-FREE Lifestyle

Self distancing selama Covid-19 telah mjd permanen dan akan melahirkan gaya hidup baru yaitu: “CONTACT-FREE lifestyle“.

@dailydewi @Niasisri

#Inventureknowledge #COVID19
#25 Dmn menerima barang dari layanan antar cukup di depan pintu tanpa kontak fisik. Menghindari olahraga yg “CONTACT-INTENSIVE” sprti gulat, tinju, karate, bahkan sepakbola, bahkan jarak antar kursi di pesawat atau bioskop akan lbh lebar.

@onokarsono @hildaexander
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#26 Ke-14: LOW-TRUST Society

Krisis COVID-19 jg turut membuat kecurigaan antar warga meningkat di masy. Dilihat dari adanya kasus penolakan jenazah positif COVID-19; pengusiran tenaga kesehatan krn takut tertular, dll.

@ivarivai1992

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#27 Hal tsb kasus penolakan jenazah positif COVID-19; pengusiran tenaga kesehatan krn takut tertular; atau penolakan pemudik oleh masyarakat di kampung saat lebaran,

@thepatriot @pirenaningsih

#Inventureknowledge #COVID19
#28 Ke-15: CONSTANTLY-FEAR Customers

Di tengah krisis n ketidakpastian. Org mengalami kekacauan MENTAL HEALTHINESS shg menjalani hari2 dlm KETAKUTAN.

Takut akan krisis ekonomi, takut kehilangan pekerjaan, takut diri n keluarga terpapar virus.

@teguhherman @PrijaRabbani_
#29 Ke-16: JAMU Is the New Espresso

Selama wabah Jamu menjadi minuman yg paling banyak dicari saat ini. Terlebih lg anggapan bhw mpon-mpon yg merupakan bahan dasar minuman jamu dpt menangkal virus COVID-19.

@hadikuntjoro @RinaldiMalimin

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#30 Efeknya, jamu langsung laris manis di pasaran. Wabah COVID-19 menjadikan jamu sebagai LIFESTYLE. Jamu is the NEW ESPRESSO.

@aulia_mumtaza @roniyuzirman

#Inventureknowledge #COVID19
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#31 Ke-17: HALAL (THOYYIBAN) Becomes Mainstream

Tren ini dimulai dari permulaan penyebaran virus di pasar Wuhan yg tidak mengikuti prinsip2 halal n thoyiban dlm menyiapkan n mengelola makanan.

@thepatriot @pirenaningsih

#Inventureknowledge #COVID19
#32 Shg, blessing in disguise, bencana COVID-19 tlh mengingkatkan kesadaran masy muslim mengenai pentingnya HALAL dan THOYYIBAN dalam penyiapan dan pengolahan makanan yg dikonsumsi.

@WikuSuryomukti @id_alfansyah

#Inventureknowledge #COVID19
#33 Ke-18: PAYLATER Solution

Di tengah kecemasan dan ketidakpastian akibat COVID-19, sebisa mungkin konsumen membatasi atau menunda pengeluaran yg bersifat cash.

In time of crisis CASH IS KING.

@AbdulAzisID @greypunch

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#34 Maka layanan PAYLETER yg diberikan oleh bank, perusahaan fintech, dan platform ecommerce mjd solusi bagi konsumen utk berbagai transaksi.

@akhyarsulhan @cartnesia

#Inventureknowledge #COVID19
#35 Ke-19: The Future of TRAVELLING

Ketika Covid-19 berakhir dan ancaman virus baru terus mengintai, mk travellers akan tetap berlibur namun dlm situasi dan kondisi yg bs dikontrol n tak terpapar virus, slh satunya dgn ttp melakukan self distancing

@dailydewi @jusdalle
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#36 Oleh krn itu, STAYCATION n WELNESS TOUR akan mjd pilihan. Travelling kian mjd aktivitas individual bkn lg grup. NICHE TOURISM lbh berkembang drpd MASS TOURISM. Dan VITUAL TOURISM dgn teknologi VR (virtual reality) akan berkembang.

@IndahSpesial

bit.ly/inventureknowl…
#37 Ke-20: VIRTUAL EXPERIENCE Is the Nex Big Thing

Pd saat wabah COVID-19 menyerang, konser musik, event olahraga, hingga konferensi/pameran dibatalkan di seluruh dunia. Sbg gantinya: VIRTUAL CONCERT, VIRTUAL SPORT, VIRTUAL CONFERENCE/SEMINAR, VIRTUAL EXHIBITION.

@didiet_hp
#38 Kmd, ketika self distancing bakal berlangsung lama, mk VIRRUAL EXPERUENCE akan menjadi istimewa.
Keunggulannya: “more EFFICIENT, more CONVENIENT, more PERSONAL”.

@Davied_vier @roniyuzirman

#Inventureknowledge #COVID19
#39 Ke-21: The Emerging VIRSOCIAL

Yaitu VIRTUAL SOCIAL activities atau aktivitas BERSAMA-SAMA baik nongkrong, olahraga, senam, meditasi dan yoga, hingga nge-game yang dilakukan scr VIRTUAL atau ONLINE.

@id_alfansyah

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#40 Ke-22: FLEXIBLE WORKING HOUR: From “9-to-5” to “3-to-2”

Dlm buku Millennials Kill Everything (2019) sy bilang milenial akan "membunuh" jam kerja "9 to 5". Namun rupanya COVID-19 tlh membunuhnya LEBIH CEPAT.

@towip
#41 Dgn adanya WFH dan flexible working hour (FWH), maka barangkali jam kerja “9-to-5” nantinya akan berubah menjadi “3-to-2”. Yaitu 3 hari kerja di kantor dan 2 hari di rumah dlm seminggu.

@Adi1susilo @roniyuzirman

#Inventureknowledge #COVID19
#42 Ke-23: The Birth of ZOOM GENERATION

Jika generasi milenial sering disebut “INSTAGRAM GENERATION” dan Gen-Z adalah “SNAPCHAT GENERATION”. Maka selanjutnya, kita akan menyambut lahirnya “ZOOM GENERATION”

@RickyHermans

#Inventureknowledge #COVID19
#43 Klo Generasi Milenial n Z tumbuh di tengah keajaiban digital. Maka Generasi Zoom tumbuh di tengah dunia yang rapuh oleh ancaman pandemi n risiko hidup yg tinggi. Bagi generasi ini Zoom tlh mjd “the new Google”.

@dwi550saputra @bro_danang

#Inventureknowledge #COVID19
#44 Ke-24: CLOUD Lifestyle

Kebiasaan baru WFH, tuntutan COLLABORATIVE WORKING dan maraknya GIG ECONOMY akan mendorong melonjaknya penggunaan platform sharing yg tersedia via CLOUD.

@WikuSuryomurti

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#45 Shg, konsumsi layanan CLOUD baik SaaS (software as a services), IaaS (infrastructure as a services), PaaS (platform as a services) akan masuk babak baru pertumbuhan eksponensial.

@jusdalle @krismoerwanto

#Inventureknowledge #COVID19
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#46 Ke-25: TELEMEDICINE: from VISIT to VIRTUAL

Blessing in disguise, krisis pandemi akan mjd AKSELERATOR revolusi di dunia kesehatan yaitu TELEMEDICINE dan VIRTUAL HEALTH. Dmn konsumen dipaksa utk mengadopsi gaya baru berobat yaitu IRTUAL.

@Ramadian40

#inventureknowledge
#47 Ke-26: ONLINE+HOME-Schooling

COVID-19 memicu 2 tren sekaligus dlm proses pembelajaran. Pertama pembelajaran secara online (“ONLINE-SCHOOLING”) dgn menggunakan platform digital.

@sapihitam72

#Inventureknowledge #COVID19
#47 Kedua peran orang tua yang semakin besar dalam proses pembelajaran anak (”HOME-SCHOOLING”). Oleh karenanya, sy sebut sbg “ONLINE+HOME Schooling” yg akan mengubah secara mendasar wajah dunia pendidikan ke depan

@krismoerwanto

#Inventureknowledge #COVID19
#48 Ke-27: Ibadah VIRTUAL

Nyatanya, COVID-19 turut mengubah perilaku masyarakat dlm beribadah. Sholat berjamaah sementara tidak bisa dilakukan, begitu pula kebaktian atau ibadah di gereja.

@aulia_mumtaza

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#49 Maka Solusinya adl melakukan ibadah secara VIRTUAL. Utk umat Nasrani bisa melakukan ibadah secara virtual dgn LIVE STREAMING. Sedangkan untuk umat muslim dakwah atau pengajian bisa dilakukan secara VIRTUAL.

@krismoerwanto @hadikaes_

#Inventureknowledge #COVID19
#50 Ke-28: The Rise of EMPATHY & SOLIDARITY

Krisis COVID-19 merupakan bencana kemanusiaan paling dahsyat abad ini dgn korban nyawa manusia yg begitu besar. Hal ini menciptakan SOLIDARITAS n KESETIAKAWANAN SOSIAL di kalangan masy.

@onokarsono @ahmadELzaki

#Inventureknowledge
join webinar: bit.ly/Inventurewebin…
#51 Dgn kata lain, COVID-19 telah menciptakan masyarakat baru yang EMPATIK, penuh CINTA, dan WELAS ASIH thd sesamanya.

@greypunch @krismoerwanto

bit.ly/inventureknowl… #COVID19
#52 Ke-29: From DRONE Parenting to POSITIVE Parenting

Wabah Covid-19 bahkan mengubah pola pengasuhan anak (PARENTING STYLE), dari “DRONE PARENTING“ ala milenial menjadi pola pengasuhan yang efektif yaitu dgn “POSITIVE PARENTING“

@Ramadian40

#Inventureknowledge #COVID19
#53 Dlm POSITIVE PARENTING, orangtua secara proaktif menjelaskan perilaku yang baik n mengajak anak untuk sama2 memahami situasi sulit ini.

@hadikaes_

#Inventureknowledge #COVID19
#54 Ke-30: More SUFFERING, More RELIGIOUS

Di tengah krisis COVID-19, AGAMA mjd tempat yg paling tepat utk bersandar mencari KETENANGAN JIWA sekaligus HARAPAN. Dgn anggapan bhw krisis ini adl HUKUMAN yg diberikan Tuhan dan merupakan tanda2 hari akhir akan tiba.

@AryMasaid
#55 Masy Indonesia adl masy yg RELIGIUS, krn itu bencana COVID-19 justru semakin mendekatkan mrk kpd Tuhan. Sebab, di tengah wabah ajal bisa setiap saat datang shg mrk berupaya memperbanyak AMAL-IBADAH utk bekal ke akherat.

@krismoerwanto @bagusvdr
#56 #kultwit ini sy tutup dgn pertanyaan:

"IDE INOVASI apa yg Anda temukan dr 30 PERUBAHAN perilaku konsumen di atas?

yg IDE INOVASI nya paling bagus akan dapet buku MILLENNIALS KILL EVERYTHING (2019)

@krismoerwanto @onokarsono
#57 Yang IDE INOVASI nya bagus jg bisa GRATIS ikutan "COVID-19 WEBINAR SERIES" --> bit.ly/inventureknowl…

@ramadian40 @AbdulAzisID @arymasaid @rifaniest @Dwi550Saputra
@hadikaes_ @SitiMar098
@Nanang09 @thepatrios
@samwinds1 @AryMasaid
Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh.

Enjoying this thread?

Keep Current with yuswohady

Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Follow Us on Twitter!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3.00/month or $30.00/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!