Speaking skill, penentu terbesar kesuksesan seseorang
.
.
.
A thread (part 2)
Halooo semua! Sesuai janji, mimin bakal lanjutin nihh thread kita minggu lalu tentang speaking skill. Kalau ketinggalan yang part 1, nih baca di sini yaa 👇🏼👇🏼👇🏼

Nah, kemarin kita udah bahas sampai properti yang digunakan dalam presentasi atau pembicaraan kalian, hari ini mimin mau lanjutin tentang gimana sih caranya audience ini tertarik ke pembicaraan kalian
Yang pertama: getting famous 🙌🏻
Sebelum kalian salah tangkep maksud mimin, tenang, mimin ga nyuruh kalian buat jadi orang famous yang dikenal seantero dunia buat didengerin sama orang-orang. Jadi gimana dong min?
Gini, pernah liat artis dimintaiin tandatangan terus menerus sama fans nya? Coba, menurut kalian, artis itu seneng gak sih jadi orang famous?
Mungkin makin lama mereka makin biasa jadi orang famous, makin biasa dapet attention dari orang orang. Kalau kalian famous dan dapet attention dari banyak orang, lama lama kalian jadi biasa.
Tapi, apa coba yang gabisa bikin kalian terbiasa?
Getting ignored. Siapa sih yang bakalan biasa diabaikan terus?
Nah, mimin bakal kasih tips ke kalian gimana caranya biar kalian tuh di ‘recognize’ sama audience. Kalian bisa pakai tips ini:
(1) Symbol: taruhlah suatu simbol yang mengingatkan audience sama apa yang kalian bicaraiin. (2) Slogan: kalimat yang menggambarkan topik yang kalian bawakan (3) Surprise: memberikan sesuatu yang baru bagi audience
(4) Salient idea: stick out ke 1 ide aja, kalau kalian bawaiin terlalu banyak ide, audience jadi bingung arah pembicaraan kalian tuh kemana sih (5) Story: kenapa topik kalian ini penting, gimana cara kalian memberi solusi
Dengan memegang 5 prinsip tadi dan mengimplementasikannya ke pembicaraan kalian, mimin yakin deh audience pasti ga bakal ngacangin kalian. Mari kita lanjut ke tips selanjutnya!
Yang kedua: Job talks.
Tenang, maksud mimin bukan kalian ceritaiin pekerjaan kalian atau kalian harus ceritaiin gimana caranya kalian dapet jabatan atau lain lain. ‘Job talks’ ini kata kunci yang memudahkan kalian buat mahamin tips ketiga ini.
Jadi gini, ketika orang ngelamar kerja, rekruter pengen tau apasih visi si pelamar ini dan apa yang udah pernah dilakuiin pelamar. Tebak, pelamar ini harus bisa kasih tau itu semua dalam waktu berapa menit?
Kalau kalian jawab 5 menit, yep, you got it right. Iya, dalam 5 menti pertama, kalian harus bisa kasih tau apa sih visi kalian dari ngebawaiin topik ini dan apa yang kalian lakuiin untuk mencapai visi tersebut.
Kalau gabisa menyampaikan itu dalam waktu 5 menit, audience bisa kehilangan minat baut dengerin kalian ngomong.
Oh iya, viisi ini bisa berupa problem yang menjadi perhatian audience dan approach baru kalian terhadap problem itu. Misal gini, ada masalah: lebih pinter mana sih, manusia ama simpanse?
Approach barunya: apa jangan jangan manusia ini menang kuantitas aja tapi sebenernya lebih pinter simpanse?
Terus apa yang kalian lakuiin untuk menjawab problem itu? Misal, kalo mimin bakal bilang gini ke audience:
Tunggu deh min, gimana cara buat system buat nyari tau emang bener manusia lebih pintar dari simpanse atau karna kita cuma menang kuantitas aja?
Nah, kalau misalkan kalian tertarik nih buat mecahin pertanyaan-pertanyaan kaya gini, yuk belajar bareng di Pacmann.AI. Ada non-degree program Data Science dan Business Intelligence lohh
Yuk buruan daftar sebelum tanggal 16 Maret 2021 di bit.ly/PendaftaranNon… Promo PAYDAYFEB masih berlakuuu loh, yuk, kapan lagi dapet potongan 500k untuk DS dan 700k untuk BI?
Oke, mari kita lanjutinn. Tips diatas mungkin cenderung diterapkan kalau kalian lagi presentasi tugas, kerjaan, atau sesuatu yang bersifat profesional gitu lah ya. Sekarang, tips yang mimin kasih tau bisa banget diterapkan di percakapan sehari hari.
Tips ketiga: you have to inspire people. Iya, bener kok, ga salah baca. Kalau kalian mau didengerin sama audience, kalian haru buat audience ini terinspirasi sama apa yang kalian bawaiin.
Eh, ngasih inspirasi ini bukan berarti kalian harus cerita tentang ‘eh hari ini aku bantu anak kecil nyebrang loh’ atau ‘hari ini aku donasi buat pelestarian lingkungan loh’. Ga gitu konsepnya guys. Terus gimana min?
Ngasih inspirasi itu kan ga melulu harus kaya gitu. Sesimple kalian ngasih perspektif baru ke audience tentang topik yang kalian bicaraiin atau kalian bantu audience dengan memberikan solusi dari topik yang dibicaraiin juga termasuk menginspirasi.
Terus gimana sih min cara biar kita bisa menginspirasi audience?
Coba deh kalian tempatin diri kalian sebagai audience, apa sih solusi atau perspektif yang ingin kalian dapetin? Intinya adalah, sebagai pembicara, kalian harus punya empati ke para audience.
Gitu guys. Nah karna kita tadi udah tau gimana sih caranya biar audience ini tertarik sama pembicaraan kita, sekarang waktunya mimin kasih tips gimana cara menutup pembicaraan.
Coba ngaku siapa yang kalo selesai presentasi atau ngomong pasti mengakhirinya dengan “thank you for listening”
Nah, ucapan itu kan sering banget yaa dipakai sama orang-orang buat mengakhiri presentasi atau pembicaraan mereka. Mimin juga sering kok mengucapkan itu, nah tapi ternyata, ada cara lain yang lebih fun untuk mengakhiri sebuah pembicaraan
Yaitu dengannnn tell a joke! Loh, min, kok malah disuruh ngelawak?
Kalau kalian menutup pembicaraan dengan memberikan lelucon, audience akan mendapat kesan kalau ‘oh tadi yang dibawaiin sama pembicara fun banget ya’ gitu.
Kalau kalian menutup dengan ‘thankyou for listening’ itu akan memberikan kesan ke audience kalau ‘makasih ya udah mau dengerin gua ngomong selama 1 jam ini padahal lu pengen keluar dari ruangan ini’ gitu
Tapi tenang aja, ada cara lain buat kalian bilang ‘thankyou for listening’ tanpa mengucapkan itu directly.
Kalian bisa ngasih tau kalau kalian enjoy berbicara disini, sharing disini, kalian suka sama pertanyaan yang ditanyaiin audience dan berharap bisa ketemu lagi sama mereka di lain waktu. Dengan gini, kalian juga say thankyou secara ga langsung
Nah, kira kira gitu guys tentang cara berbicara yang baik. Semoga thread ini bisa membantu kemampuan berbicara depan umum kalian yaaa. See you di thread selanjutnya!
Referensi:

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Follow us on instagram: @pacmannai

Follow us on instagram: @pacmannai Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @pacmannai

10 Mar
Rekomendasi musik pakai machine learning? Here’s how.
.
.
.
A thread
Haloo semua, malam ini, mimin akan bahas gimana caranya platform streaming musik digital zaman now bisa nyariin lagu baru yang tepat sama selera kamu. Siapa nih yang ngerasa terbantu sama fitur recommendation?
Umumnya, ada dua pendekatan yang biasa digunakan recommender system di dunia digital music distribution untuk merekomendasikan lagu ke usernya.
Read 34 tweets
9 Mar
Pilihan lain selalu terlihat lebih baik daripada pilihan kita?
.
.
.
A Thread
Dalam kehidupan sehari-hari, kita sering dihadapkan pada 2 pilihan dimana tidak jarang kita bingung untuk memilih mana pilihan yang terbaik
Untuk mengambil pilihan terbaik, pastinya kita perlu pertimbangan yang matang dan tidak boleh terburu-buru dalam mengambil keputusan supaya kita tidak menyesali keputusan tersebut
Read 37 tweets
8 Mar
Get to Know Rachel Thomas, salah satu dari Forbes 20 Incredible Women in AI
.
.
.
A thread ImageImageImageImage
Happy International Women’s Day untuk seluruh perempuan di luar sana! Image
Dalam rangka merayakan international women’s day tahun ini, Pacmann.AI ingin memperkenalkan Rachel Thomas, perempuan inspiring dalam dunia machine learning. Yuk, kenalan dengan sosok satu ini! (Pict: Medium.com/@racheltho) Image
Read 31 tweets
6 Mar
Main tebak gambar sama artificial intelligence yuk!
.
.
.
A thread
Halooo semuaaa, mimin mau nanya nihh, di sini ada yang pernah main Skribbl atau Gartic gaa? Itu lohh game tebak gambar yang hits beberapa waktu laluu
Well, kalo kalian pernah main game tebak gambar gitu, kalian harus cobain ini nih. Game dari Google namanya “Quick, Draw!” quickdraw.withgoogle.com jadi kyk main Skribbl tapi AI yang nebak. monggo dicoba duluu
Read 48 tweets
6 Mar
Improve your focus with effortless activity.
.
.
.
A thread
Coba buka setting HP kamu, cek bagian screen time. Berapa lama kamu ngabisin waktu di HP rata-rata tiap harinya?
Kalau jawabannya kurang dari 6 jam, selamat! Kamu menjadi salah satu orang dengan penggunaan HP harian di bawah rata-rata orang Indonesia pada umumnya, congrats!!
Read 34 tweets
5 Mar
Machine learning, solusi penipuan deepfake (manipulasi muka seseorang menjadi mirip dengan orang lain).
.
.
.
A Thread
Hai guyss udah tau belom kali ini mimin mau bahas apa? Coba absen dong siapa nih yang pernah pake FaceApp?
Nah FaceApp itu salah satu aplikasi yang menggunakan metode deepfake. Dia bisa memanipulasi gambar muka seseorang menjadi mirip seseorang yang lain, coba kalian lihat dibawah ini
Read 36 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!