Klasik media yang mengutip sebagian rilis untuk mendukung tulisannya. Saya jabarkan rilis lengkapnya di bawah, beserta dengan link rilis aslinya ya. #ayovaksin

WHO Tak Rekomendasikan Kombinasi Vaksin Covid-19 untuk Tambah Imunitas katadata.co.id/ameidyonasutio… via @KATADATAcoid
Karena sebenarnya rilis lengkap WHO dan CDC tujuannya adalah untuk mengcounter usaha Pfizer jualan vaksin mRNA dosis ke3 di USA (coba baca rilis lengkap di media internasional yang reputable, seperti Guardian, NYT dsbnya)…
Intinya rilis itu:

1. Sampai saat ini tidak ada bukti diperlukan vaksin mRNA dosis ketiga,

2. Masalah etis banyak yang belum mendapatkan vaksin di negara-negara berkembang dsbnya
3. Mix and Match dipertimbangkan, terutama prime boost heterologous, vaksin 1 dan 2, apabila sebelumnya dosis pertama dapatnya vaksin non mRNA. Data yang ada menunjukkan mix and match meningkatkan titer antibodi netralisasi signifikan lebih baik.
Tidak disebut-sebut memang untuk inactivated dua dosis bagaimana kalau diberikan dosis ketiga mRNA… Tapi melihat banyaknya breakthrough di kita dan memakan korban jiwa nakes banyak, masuk akal dijalankan berdasarkan studi awal yang ada (analoginya sama dengan EUA untuk vaksin)
Rilis resminya adalah melarang untuk “individu” mengambil keputusan sendiri mendapatkan dosis ke-tiga dan ke-empat dengan jenis vaksin yang berbeda. Lagi, kasus klasik di negara maju dengan vaksin berlimpah, seperti Amerika Serikat.

reuters.com/business/healt…
Rilis yang sama jelaskan untuk vaksin viral vector protein seperti AZ dan J&J dapat diberikan dosis kedua dengan vaksin mRNA (Moderna atau Pfizer), sesuai dengan pertimbangan otoritas kesehatan setempat.

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Stevent Sumantri, DAA, MD, PhD

Stevent Sumantri, DAA, MD, PhD Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @dokterimun_id

13 Jul
Tanya Jawab – Vaksinasi Covid-19 pada Penyintas Autoimun/Alergi dokterimun.id/2021/07/13/tan…
Bagaimana langkah yang harus kita lakukan untuk mendapatkan vaksinasi Covid-19, simak langkah demi langkah berikut ya:

1. Pastikan kondisi autoimun anda dalam keadaan terkontrol, definisi terkontrol berbeda untuk masing2 autoimun, konsultasikan dengan dokter yang merawat ya,
2. Pastikan anda sedang tidak mengkonsumsi steroid lebih dari 20mg setara prednison atau sedang mendapatkan terapi rituximab, bagi yang sedang sedang mendapatkan methotrexate pastikan diatur penggunaannya oleh dokter yang merawat,
Read 7 tweets
18 Apr
Sedang baca Mosaic of Autoimmunity oleh Prof. Y. Schoenfeld, salah satu ahli bidang #autoimunitas. Dalam thread ini saya akan share apa yang saya pelajari, semoga bermanfaat bagi para penyintas dan dokter yang merawat ODAI (Orang Dengan Auto-Imun).
amazon.com/Mosaic-Autoimm…
Kenapa dikatakan mozaik, karena dalam autoimunitas ada banyak faktor memainkan peranan, seperti genetik, diet, lingkungan, gaya hidup, mikrobiom, toksin, hormonal, stres psikologis dan infeksi yang dapat mencetuskan munculnya #autoimun pada seorang penyintas.
Dinamakan mozaik juga karena autoimunitas merupakan gangguan sistem imun yg dapat berikan gambaran berbeda tergantung organ dan jaringan yang terlibat. Sehingga dikatakan, dibandingkan fokus pada organnya seperti selama ini, lebih baik fokus pada sistem imun yang terganggu.
Read 13 tweets
21 Mar
Mengenali dan melakukan pertolongan pertama pada reaksi alergi berat dokterimun.id/2021/03/21/men…
Reaksi anafilaksis merupakan gejala alergi berat dan gawat darurat karena dapat mengancam nyawa. Reaksi ini terjadi ketika sistem kekebalan tubuh seseorang mengenali paparan suatu zat sebagai zat yang berbahaya bagi tubuh.
Pada reaksi anafilaksis, muncul gejala-gejala alergi yang melibatkan sistem pernafasan, jantung, dan pembuluh darah. Bila melibatkan organ-organ penting tersebut, sudah tentu reaksi anafilaksis dapat menimbulkan kematian bila tidak ditangani dengan tepat dan cepat.
Read 11 tweets
1 Jan
Vaksin Covid-19 sudah ada, persiapan telah diusahakan oleh pemerintahan pak @jokowi. Namun bagaimana kesiapan masyarakat kita? Studi oleh WHO, thd 115rb masyarakat Indonesia pada September 2020, menunjukkan sebagian besar bersedia divaksin (64,8%), namun 27,6% masih ragu.
Sebagian besar keraguan dan penolakan muncul akibat pertanyaan masalah keamanan, efektivitas dan efek samping vaksin. Namun 13% diantaranya tidak percaya akan vaksinasi, kabar baiknya hanya 8% yang mendasarkan pada isu agama. Tugas kita adalah edukasi isu2 ini. @ProfesorZubairi
Masalah pembayaran vaksin juga menjadi isu penting, sebagian besar masyarakat mengharapkan gratis, terutama gol. ekonomi lemah, masuk diakal mereka pihak yg paling terdampak secara ekonomi. Mudah2an kemenkes @BudiGSadikin bisa usahakan vaksin gratis bagi sebagian besar rakyat.
Read 6 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!

:(