Profile picture
Arie Dirgantara @TheArieAir
, 21 tweets, 3 min read Read on Twitter
DERADIKALISASI
Apakah polarisasi politik identitas menyebabkan proses radikalisasi menguat?

Tentu, oleh sebab itu sekat2 tsb harus dijebol dan polarisasi identitas sebaiknya dilarang dipakai untuk strategy pemenangan pemilu.
Kepentingan kesatuan dan keutuhan NKRI adalah yg utama, nilai2 toleransi membuahkan kestabilan politik dan sosial sebagai prasyarat situasi keamanan yang dibutuhkan dalam setiap tahap pembangunan.
Operasi senyap deradikalisasi membuat kegamangan diantara kelompok masyarakat yg selama ini telah nyaman berkumpul dan berkomunitas berdasarkan polarisasi akibat pengaruh politik identitas yg selama ini dibangun secara sengaja oleh para elit dan direspon secara natural oleh msyrt
Bagaimana cara menjebol polarisasi?
Saya takkan banyak masuk membahas detail disini krn sangat sensitif dan hal ini yg sering menyebabkan kegamangan antar kelompok.
Saat ini sedang bekerja proses tahapan ini....
Senyap... tapi terasa
Polarisasi telah terbentuk sejak pilpres 2014 dan meruncing semakin parah pada proses pilkada DKI 2017.
Ini yg harus dijebol....
Agama dan penggunaan sarana ibadah baik tempat ibadah dan kegiatan agama yg dimanfaatkan utk politik praktis adalah biang dari polarisasi yg tanpa disadari akan menguatkan kelompok2 radikal.
Jangan batasi komunitas2 agama dan komunitas lawan yg terbentuk utk disatukan dlm kepentingan politik praktis.
Ini berbahaya secara jangka panjang karena akan merusak keutuhan dan nilai2 Pancasila.
Sensitivitas bangsa ini masih didominasi unsur Agama (di kota2 besar) dan suku serta etnis di wilayah pedesaan.
Respon politik dari pilkada DKI 2017 thd gerakan 212 sudah tepat; bahwa nuansa politik identitas dilawan dg kekuatan Pancasila dan NKRI.
Kekuatan polarisasi dilawan dg kekuatan inclusif.
Kekuatan intoleran dilawan dg kekuatan toleran.
Jangan sampai kekuatan inclusif berubah mjd kekuatan exclusif baru.

Jangan sampai kekuatan toleran berubah mjd kekuatan intoleran baru.
Biarkan saja 212 sebagian memilih merapat ke Kubu A dan sebagian tetap merapat ke kubu B.

Biarkan saja Ahoker sebagian memilih merapat ke Kubu B dan sebagian tetap merapat ke kubu A.

Kita hilangkan sekat itu....
Kita memilih A atau kita memilih B
Semata karena kita suka dg program A/B

Bukan karena agama atau bukan karena alasan lain
Sikap politik yg saya:
Saya pengagum Ahok
Saya juga pengagum Jokowi.

Saya pilih Jokowi bukan karena Ahok.

Misal Ahok milih kubu lainpun saya tetap pilih Jokowi meskipun saya pengagum Ahok.

Ini pemilih rasional yg memilih berdasar program.
Dalam jatuhkan pilihan politik suara pilpres; saya tak peduli 212 begitupun Ahok.

Saya hanya peduli bagaimana A dibanding B secara rasionalitasnya.
Dalam memutuskan pilihan Tak hanya program yg ditawarkan, namun juga trust (keyakinan) kita serta track record; pengalaman, kepribadian dan proyeksi bgmn jk A atau B terpilih dalam menjalan program2nya.
Namun fakta dilapangan masih banyak orang yg memilih A/B berdasarkan C atau D yg tak terkait dg pemerintahan A/B secara langsung.
Maka masih efektif tim pemenangan menggunakan C/D dalam mengarahkan pilihan rakyat.
Syah 2 juga.
Manusia bukan robot; rasional kadang tak cukup shg banyak tim mainkan emosional konstituen.

Gpp sepanjang tidak mengarah pada ujaran kebencian berbasis SARA serta tidak fitnah/HOAX.
Dear @threadreaderapp kindly unroll pls thx
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Arie Dirgantara
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($3.00/month or $30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!