Profile picture
Sekretariat Kabinet @setkabgoid
, 8 tweets, 2 min read Read on Twitter
Selamat pagi. Mari kita simak pengantar Presiden @jokowi pada Rapat Terbatas, Jumat (7/9), mengenai Persiapan Pelaksanaan Asian Para Games 2018, yang akan digelar di Jakarta dan Sentul, Bogor, Jawa Barat, 6-13 Oktober mendatang.
1. Rapat Terbatas di pagi hari ini akan dilihat, kita lihat bersama mengenai persiapan pelaksanaan Asian Para Games yang waktunya sudah sangat dekat, semakin dekat.
2. Saya minta momentum kesuksesan Asian Games ini yang telah kita raih dilanjutkan kembali, kita lanjutkan kembali pada penyelengaraan Asian Para Games.
3. Kita ingin menjadi tuan rumah yang baik, memberikan pelayanan yang maksimal bagi kurang lebih 2.888 atlet, 1.826 official yang akan berpartisipasi di 18 cabang olahraga di Asian Para Games.
4. Oleh sebab itu, rapat pagi hari ini saya ingin memastikan lagi persiapan venue, persiapan teknis pelaksanaan, persiapan wisma atlet, transportasi atlet, dan terutama juga saya minta akses gratis bagi penyandang disabilitas untuk menonton pertandingan Asian Para Games.
5. Saya rasa itu sebagai pengantar yang bisa saya sampaikan, dan terakhir saya minta INAPGOC bisa belajar dari pengalaman INASGOC dalam penyelenggaraan Asian Games yang lalu. Yang sudah baik kita tingkatkan, yang belum baik kita perbaiki.
6. Ini semua akan menjadi pengalaman yang sangat berharga dalam kita menyelenggarakan event-event yang berkelas dunia. Saya rasa itu sebagai pengantar pagi hari ini.
Demikian pengantar Presiden @jokowi pada Rapat Terbatas tentang Persiapan pelaksanaan Asian Para Games, Jumat (7/9), di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat.
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to Sekretariat Kabinet
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($3.00/month or $30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!