[Memahami Sumber-Sumber Ketakutan - a Picture Thread]

Pernahkah kalian merasa takut banget, tetapi bingung menjelaskan alasan dan solusi dari takut tersebut?

Takut kehilangan, takut patah hati, takut dimusuhi, dan takut-takut lainnya.

Lantas, darimanakah takut itu berasal? Image
Sebelumnya, mari kita kenalan sama si 'Takut'.

Takut itu sbnernya respon emosi alami yang muncul dalam diri kita ketika berada dalam bahaya.

Dengan adanya takut, tubuh kita masuk ke 'mode pertahanan/ defensive mode.

Diri kita lebih awas dengan ancaman dan perubahan sekitar. Image
Rasa takut wajar dialami oleh kita semua, dan sejujurnya kita butuhkan.

Tanpa adanya rasa takut, kita bakalan gak hati-hati dalam melakukan banyak hal.

Sudahkah kamu kenal apa bentuk rasa takut ketika ia muncul?
Kita bagi jadi dua yahh, reaksi/respon fisik dan reaksi emosional.

Reaksi fisik yang paling umum adalah rasa was-was pada tubuh. Bisa juga diikuti dengan berkeringat dingin, deg-degan (jantung bergedup kencanggg), dan terjaga (misalnya lu ngantuk, terus takut jadi ga ngantuk) Image
Kedua, reaksi emosional.
Faktor emosi tiap orang berbeda, terutama dipengaruhi oleh karakter orang dan si penyebabnya sendiri.

Biar lebih jelas, yuk coba kenalan sama sumber-sumber ketakutan yang ada.

Mari kita cobaa dengan hierarki ketakutan dari Karl Albrecht atau FEARARCHY. Image
Feararchy menggolongkan sumber ketakutan berdasarkan [1] asal muasal dan [2] pendekatannya.

Apakah sumber tsb muncul secara alami dalam diri manusia, atau terbentuk dari konstruksi sosial?

Apakah sumber tsb lebih bersifat general/umum, atau bersifat lebih personal/khusus?

NEXT
Berdasarkan dua itu, sumber takut dibagi jd 5 kategori :

1. Extinction : literally punah//mati gitu.
2. Mutilation : tubuh terluka, cacat, dsb.
3. Loss of Autonomy : takut kehilangan kendali atas apa yang (sudah) dimiliki.
4. Separation : takut terpisah/terasing dari kelompok. Image
5. Ego Death : takut kehilangan hal personal.

njiir ternyata gacukup satu shot ketik :")

Semakin ke atas, bakal semakin beda-beda penyebab pada setiap orangnya.

Mari kita coba bahas kilat satu-satu yaaah bunndd
[Level 1 - Extinction]

Intinya, yah bahaya kematian. Manusia secara alamiah punya rasa takut dengan kematian. Hal-hal yang mengancam nyawa bisa memicu rasa takut kita, seperti ketinggian, takut tenggelam, takut kalo ada mobil melaju kencang, dan sebagainya. Image
[Level 2 - Fear of Mutilation]

Bukan mutilasi beneran ya, ini maksudnya potensi luka, keganggu secara fisik, dsb.

Misalnya kita takut sama hewan mengerikan kayak kecoa (apalagi kalo terbang), buaya darat, lintah darat (lohh).
Bisa juga kyk kesetrum, kena air panas, dan lainnya. Image
[Level 3 - Loss of Autonomy]

Ini takut kehilangan kendali akan sesuatu, bisa fisik maupun nonfisik.

Misalnya kehilangan kerjaan, duit, kehilangan 'skill' (ini contohnya mepet sama yang mutilation juga)

Menurutku ini daerah abu-abu sih wkwk. nexttt Image
[Level 4 - Separation]

Kita takut terpisah atau putus hubungan dengan seseorang, kelompok orang, atau komunitas.

Bisa karena takut putus aja, takut dimusuhin, apalagi dibully, takut gak disukai.

Nah kalo menurutku, ini udah mulai masuk ke ranah mental sih. Personal kita. Image
[Level 5 - Ego Death]

Ini bagian paling personal dan menurutku juga paling dipengaruhi oleh lingkungan kita tumbuh, selain value kita sendiri.

Takut akan sesuatu di diri kita, misalnya takut gagal, takut ga sesuai harapan (bisa dari pengaruh orang lain msk ke diri kita), dsb Image
Nah, sebelum mengakhiri, sebenernya sempet kepikiran gituu. Tapi ini murni opini aku aja yah, dan juga mau minta pendapat temen" (pls take it with a grain of salt)
Kalo dilihat dari feararki ini, sumber ketakutan yang umum itu dominan akan hal terkait fisik,
sedangkan yang berhubungan dengan psike / jiwa lebih banyak yang sifatnya khusus.

Apakah ini mungkin berpengaruh juga dimana kesehatan mental lebih dinomorduakan (apalagi dulu"?) Image
Sumber :

[1] Albrecht, Karl. "Practical Intelligence: the Art and Science of Common Sense." New York: Wiley, 2007.
[2] psychologytoday.com/us/blog/brains…
[3] verywellmind.com/the-psychology…
Dengan mengenali sumber ketakutan, semoga kita bisa mengidentifikasi penyebab takut kita dan bisa lebih tenang dalam menghadapi dan mencari solusi akan rasa takut tersebut yaa! ^o^

for more contents like this , pls kindly check instagram.com/wantja yaa, means a lot!

[END]

• • •

Missing some Tweet in this thread? You can try to force a refresh
 

Keep Current with Irwan 🍀🌻| doodle threads

Irwan 🍀🌻| doodle threads Profile picture

Stay in touch and get notified when new unrolls are available from this author!

Read all threads

This Thread may be Removed Anytime!

PDF

Twitter may remove this content at anytime! Save it as PDF for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video
  1. Follow @ThreadReaderApp to mention us!

  2. From a Twitter thread mention us with a keyword "unroll"
@threadreaderapp unroll

Practice here first or read more on our help page!

More from @xoxowantja

18 Apr
Hai guys! Jadi aku berkolaborasi dengan @IntoTheLightID dan @cimsaugm baru aja rilis sebuah e-Journal untuk self love. Di sini, bakal ada pengetahuan dasar tentang self-love, activity pages dan notes pages yang bisa kalian print maupun jadiin template story/ buat pribadii! Link
Bisa diunduh di siniii :

bit.ly/selfloveejourn…

semoga bisa ada faedah dan digunakaaan dengan baiiik!
kalo ada feedback boleh banget lhoo
Ini dua lembar aktivitas yang menurutku... share-able(?)
Buat yang mungkin mau nulis" di storynya, atau nulis di close friends(?) sabi banget pake template ini yaaa!

Feel free to tag me too di ig maupun twitter ! ><

instagram.com/wantja ImageImageImage
Read 5 tweets
14 Apr
[Mengatasi Mind Full dengan Mindfulness - a Picture THREAD]

Pernah merasa pikiran kamu penuuh terus? Dan mungkin, penuhnya dengan hal-hal yang tidak terjadi di masa ini? Atau khawatirnakan sesuatu di masa depan?

Salah satu cara menghadapinya, mungkin lewat Mindfulness.
Tapi, sebenernya apa itu Mindfulness? kenapa ?

Beneran bermanfaatkah?

Mari kita ulas di siiniii~
Mindfulness, atau Kesadaran Penuh, menekankan pada dua hal utama, yaitu
1) berfokus pada saat ini (sekarang banget!)
dan
2) menyadari sensasi tubuh dan jiwa yang terjadi, misalnya nafas yang kamu hirup, emosi yang mengalir, lingkungan sekitar yang bisa kita indrai, dll
Read 15 tweets
11 Apr
[Mengenali Diri (tidak) Sendiri - a Picture THREAD]

Pernah ga, kalian merasa kamu tahunya diri kalian tuh A, tapi ada orang lain yang bilang kamu B?

Atau bingung pas ditanya 'menurut kamu, kamu siapa sih?"

Mungkin, kita perlu coba tanya ke orang lain dan menggunakan metode ini
"Loh, kenapa jadi tanya ke orang lain?"

Yah memang sih, pada akhirnya kita sendiri yang tentuin siapa diri kita...

Sayangnya, gak semua hal pada diri kita itu bisa kita lihat sendiri. Setiap orang itu bisa dibilang punya 'Blind Spot' masing-masing.
Blind Spot kita itu lebih mudah disadari sama orang lain, tapi justru kita nggak 'ngeh' atau meragukannya. Blind spot sendiri bisa sifatnya positif maupun negatif.

Nah, biar bisa tahu blind spot kita apa + mengevaluasinya, ada sebuah metode self-awareness bernama JOHARI WINDOW.
Read 14 tweets
17 Mar
[Berkawan dengan 'Inner Critic'🙎🏻‍♂️- A Picture THREAD]

Dalam berkehidupan, jelas aja ada orang yang suka dan gak suka sama kita. Sebaik dan seberusahanya kita buat jadi sempurna depan banyak orang, tetap aja ada yang akan mengkritik diri kita.

Tapi, kadang yang terkejam justru...
bukan orang lain, bukan orang yang membencimu, bukan keluargamu, melainkan diri kamu sendiri.

Diri kita, yang melontarkan ucapan terpedas dan tertakpantas untuk didengar oleh diri kita sendiri.

Sebenarnya, mengapa kita justru lebih berani kejam pada diri sendiri?
Berdasarkan sumber" yg kubaca (dilampir di akhir thread)

Bisa jadi, ada sebuah 'Trigger' di masa lalu. Terutama, di lingkungan kita tumbuh kembang saat anak-anak hingga dewasa muda.

Dan bahayanya, kita mbiarin trigger itu menetap di diri kita, tanpa tau dampaknya.... (cnt)
Read 16 tweets
10 Mar
[Berkenalan dengan Bipolar Disorder - a Picture THREAD]

Kali ini aku mau berbagi informasi terkait Bipolar Disorder. Isi yang kutuliskan ini kudapat dari ngobrol dngn tmen" yang sudah terdiagnosis Bipolar dan juga dari review literatur

Semoga bisa ngasih manfaat yaaa tmen". Image
Sebelum memulai ceritanyaa,

Aku harap jika teman" menemukan ke-relate-an antara info" dalam thread ini dngn kondisi tmn", kita tidak mengambil kesimpulan sendiri / self diagnose yah. Sebaiknya, bisa konsultasi dengan ahli.

Awareness itu penting, yang diagnosis para ahli aja yaa Image
Apa itu Bipolar Disorder?

Bipolar Disorder termasuk sebagai gangguan kejiwaan yang meliputi perubahan mood, energi, konsentrasi, dan semangat beraktivitas secara tidak wajar (umumnya bersifat drastis dan mendadak) dalam jangka waktu tertentu.

Kunci : moodswing gak wajar

Nextt Image
Read 15 tweets

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just two indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member ($3/month or $30/year) and get exclusive features!

Become Premium

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!

Follow Us on Twitter!