Profile picture
BNI @BNI
, 33 tweets, 15 min read Read on Twitter
Selamat siang kawula muda sadar investasi! Ini saatnya kita bahas #ORI015 yang sedang ditawarkan hingga 25 Oktober 2018 #BNIORI015
#ORI015 adalah Obligasi Negara yang diterbitkan oleh Pemerintah RI dan ditawarkan secara ritel kepada individu Warga Negara Indonesia #BNIORI015
#ORI015 pertama kali diterbitkan pada Pasar Perdana domestik. Dapat diperdagangkan di pasar sekunder setelah 2 kali pembayaran kupon #BNIORI015
#ORI015 ini ditawarkan dengan tingkat imbal hasil 8,25% per tahun, untuk jangka waktu investasi selama 3 tahun. Mantap! #BNIORI015
Tujuan Pemerintah menerbitkan #ORI015 adalah membiayai APBN 2018, di mana salah satu alokasinya adalah Pengembangan Sumber Daya Manusia #BNIORI015
In other words, dengan berinvestasi di #ORI015, kamu sudah ikut berperan aktif dalam Pengembangan SDM Indonesia. Keren yak? :D #BNIORI015
Tentunya #ORI015 juga memberikan banyak poin keunggulan untuk investasi kamu. #BNIORI015
AMAN - Melalui UU No 24 th. 2002, #ORI015 dijamin pembayaran pokok dan kuponnya oleh Pemerintah RI #BNIORI015
KUPON KOMPETITIF - #ORI015 memberikan imbal hasil 8.25% /thn, tentu saja lebih tinggi dibandingkan bunga deposito bank BUMN #BNIORI015
Tingkat kupon #ORI015 sebesar 8,25% gross/thn, pajaknya hanya 15%. Jadi setara deposito 8,77% dgn pajak 20% #BNIORI015
KUPON TETAP - kupon #ORI015 dibayarkan dengan jumlah tetap setiap bulannya, dalam keadaan pasar apapun #BNIORI015
LIKUID - setelah holding period di 15 Desember 2018, #ORI015 dapat diperdagangkan/dijual di pasar sekunder kapan saja melalui BNI #BNIORI015
INVESTASI RINGAN - Minimum pembelian #ORI015 hanya sebesar Rp1 juta! Cek sisa saldo rekening masing-masing dipersilakan :D #BNIORI015
JANGKA WAKTU PENDEK - #ORI015 hanya berjangka waktu 3 tahun #BNIORI015
#ORI015 dapat dipesan mulai tanggal 4 s.d 25 Okt 2018 pkl. 09.00 WIB, dengan nominal min hanya Rp1 Juta dan maks Rp3 Miliar #BNIORI015
Setiap investasi pasti ada risiko, tinggal bagaimana kita memitigasinya. Berikut kita bahas risiko #ORI015 dan mitigasinya #BNIORI015
Risiko Gagal Bayar - Risiko ini hampir tidak ada, pembayaran pokok dan imbalan #ORI015 dijamin penuh oleh Negara #BNIORI015
Risiko Likuiditas - Muncul jika investor membutuhkan dana tunai yang sudah diinvestasikan pada #ORI015 sebelum jatuh tempo #BNIORI015
Untuk mitigasi Risiko Likuiditas, kami sarankan dana yang diinvestasikan pada #ORI015 adalah dana idle selama periode investasi #BNIORI015
Namun jika Risiko Likuiditas tetap terjadi, BNI bertindak sebagai standby buyer yang siap membeli #ORI015 dari Investor BNI #BNIORI015
Risiko Pasar - Risiko ini muncul apabila investor ingin menjual #ORI015, namun harga pasar diskon (di bawah par 100%) #BNIORI015
Untuk Mitigasi Risiko Pasar, kembali kami sarankan agar investor benar2 menyesuaikan kebutuhan & kemampuan dengan horison tenor produk #BNIORI015
Saat jatuh tempo (maturity) di 15 Oktober 2021, dana akan cair 100% langsung ke rekening sodara-sodara sekalian #BNIORI015
Aksi Hold to Maturity tentu bisa terjadi jika Investor sudah melakukan alokasi financial yang baik sebelum berinvestasi #BNIORI015
Namun, pasar juga dapat memberikan potensi Capital Gain, jika Investor menjual #ORI015 pada harga premium (di atas 100%) #BNIORI015
BNI juga memberikan program istimewa bagi Investor yang berinvestasi #ORI015 melalui BNI #BNIORI015
Dapatkan reward mulai dari 0.03% s.d 0.1% dari nominal investasi, dan jika kamu investasi dengan dana dari luar BNI, akan dapat 0,25%! #BNIORI015
Proses investasinya juga sangat mudah, cukup memiliki/membuka Tabungan BNI dan tunjukan e-KTP yg telah terdaftar di Dukcapil #BNIORI015
Setelah mengisi Form Pemesanan dan Form Pembukaan Rekening Surat Berharga, kami akan kirim pemesanan kamu ke Pemerintah #BNIORI015
Jangan lupa siapkan dana saat pendebetan tanggal 31 Oktober 2018 yaaa... #BNIORI015
Setelah itu, kamu dapat menikmati imbal hasil yang masuk otomatis setiap bulan ke rekening BNI kamu mulai 15 November 2018 #BNIORI015
Tunggu apalagi? Investasi #ORI015 melalui BNI pasti lebih untung! Kunjungi Cabang BNI terdekat, info klik bit.ly/BNI_ORI015 #BNIORI015
Ada kultwit lagi nih! kali ini kultwit ttg investasi ORI015 lho! Kali ini narasumber diisi oleh Samuel Panjaitan (SP), Teddy Satriadi (TD) & Agung Rosdian (AR). Nah yg penasaran tentang investasi ini, langsung aja tanya dgn mention ke @BNI dan gunakan hashtag #BNIORI015 #ORI015
Missing some Tweet in this thread?
You can try to force a refresh.

Like this thread? Get email updates or save it to PDF!

Subscribe to BNI
Profile picture

Get real-time email alerts when new unrolls are available from this author!

This content may be removed anytime!

Twitter may remove this content at anytime, convert it as a PDF, save and print for later use!

Try unrolling a thread yourself!

how to unroll video

1) Follow Thread Reader App on Twitter so you can easily mention us!

2) Go to a Twitter thread (series of Tweets by the same owner) and mention us with a keyword "unroll" @threadreaderapp unroll

You can practice here first or read more on our help page!

Did Thread Reader help you today?

Support us! We are indie developers!


This site is made by just three indie developers on a laptop doing marketing, support and development! Read more about the story.

Become a Premium Member and get exclusive features!

Premium member ($30.00/year)

Too expensive? Make a small donation by buying us coffee ($5) or help with server cost ($10)

Donate via Paypal Become our Patreon

Thank you for your support!